Anda di halaman 1dari 3
ia. KEMENTERIAN DESA, PEMBANGUNAN DAERAH TERTINGGAL DAN TRANSMIGRASI RI : DIREKTORAT JENDERAL i PEMBANGUNAN DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA ee ee eww, kemendesa.g0.id Jakarta, 30 September 2020 Nomor : UoS /PM9. O10) 1 AX fase Sifat Renting Lampiran_: 2 (Dua) berkas Perihal _ : Peringatan Hari Batik Nasional Tahun 2020 Yth. Tenaga Pendamping Profesional Desa di Seluruh Indonesia Dalam rangka memperingati hari Batik Nasional tanggal 02 Oktober Tahun 2020, serta sebagai upaya untuk mendorong gerakan bangga menggunakan Batik, maka Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi akan melaksanakan kegiatan Gebyar Layang-Layang Batik Desa Tahun 2020, dengan Tema: Dari Pendamping Desa, untuk Batik Indonesia. Untuk itu, perlu kami sampaikan hal-hal sebagai berikut: . Gebyar Layang-Layang Batik Desa Tahun 2020 dilaksanakan secara Virtual melalui aplikasi \V-Desa, pada hari Selasa, 06 Oktober 2020 (jadwal terlampir); . Setiap Kabupaten/Kota wajib berpartisipasi dengan mengirimkan perwakilan untuk kegiatan Gebyar Layang-Layang Batik Desa (Minimal per Kab/Kota 1 Tim); 3. Setiap perwakilan tim di Kabupaten/Kota terdiri dari 10 (sepuluh) orang peserta dan mendaftar melalui Koordinator masing-masing paling lambat tanggal 02 Oktober 2020; 4. Kegiatan ini akan diajukan untuk mendapatkan rekor MURI menerbangkan layang-layang dengan motif batik terbanyak secara virtual, dari Pendamping Desa untuk Batik Indonesia; . Pelaksanaan kegiatan Gebyar Layang-Layang Batik Desa dilakukan pada lapangan terbuka di daerah masing-masing, dengan mempedomani protokol kesehatan; dan Informasi lebih lanjut dapat menghubungi Panitia (Furqon:081382122944 dan Tamir:081287218547). N w ¢ ris Direktur Jenderal CH ee cf syaraket ap WSsegpl Rachmawaty, MM Tembusan: 1. Yth. Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi; 2. Yth. Wakil Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi; 3. Yth. Sekretaris Jenderal Kementerian Desa, PDT, dan Transmigrasi; dan 4. Yth. Direktur Jenderal Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat Desa. Lampiran : Jadwal Kegiatan Gebyar Layang-Layang Batik Desa Tahun 2020 Nomor —: 40S /PM-04 OY/Ix/.020 Tanggal : 30 September 2020 JADWAL KEGIATAN GEBYAR LAYANG-LAYANG BATIK DESA DARI PENDAMPING DESA, UNTUK BATIK INDONESIA Selasa, 06 Oktober 2020 JAM KEGIATAN PIC 14.00 - 15.00 Rekor Muri Terbangkan Layang-Layang terbanyak | Koordinator Kab/Kota Dengan Motif Batik Secara Virtual _ 15.00 — 16.00] Undian Doorprize Panitia 16.00 __| Penutupan Panitia Lampiran : Daftar Peserta Nomor — : 4os/PM.04-01/\x/2020 Tanggal : 30 September 2020 DAFTAR PESERTA GEBYAR LAYANG-LAYANG BATIK DESA TAHUN 2020 DARI PENDAMPING DESA, UNTUK INDONESIA. Provinsi Kabupaten/Kota Rencana Lokasi Acara Nama Koordinator No Handphone NO NAMA LENGKAP JABATAN on] > eo [19 | al2|=|s]° Keterangan: Setiap Peserta akan mendapatkan Piagam Penghargaan dari Bapak Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi, atas partisipasinya dalam Pemecahan rekor MURI menerbangkan layang-layang batik Desa terbanyak secara virtual.

Anda mungkin juga menyukai