Anda di halaman 1dari 2

PEMBAHASAN

Perubahan wujud benda merupakan kondisi terjadinya perubahan dari


bentuk benda semula menjadi bentuk benda lainnya yang berbeda.
Adapun faktor yang mengakibatkan peristiwa tersebut terjadi yaitu karena
terdapat proses pelepasan maupun penyerapan kalor.

Jenis - Jenis Perubahan Wujud Benda :

 Mengembun = berubahnya wujud dari benda gas menjadi benda cair.


 Menguap = berubahnya wujud dari benda cair menjadi benda gas.
 Mencair = berubahnya wujud dari benda padat menjadi benda cair.
 Menyublim = berubahnya wujud dari benda padat menjadi benda
gas.
 Membeku = berubahnya wujud dari benda cair menjadi benda padat.
 Mengkristal = berubahnya wujud dari benda gas menjadi benda
padat.

Tiga Contoh Peristiwa Mengembun


1. Saat pagi hari, pada permukaan daun terlihat titik - titik air embun.

 Hal ini terjadi karena saat pagi hari ada penurunan suhu, sehingga
udara berubah menjadi titik embun.

2. Saat membuat atau membeli es teh yang ditempatkan di gelas, lalu


di bagian dinding luar gelas basah.

 Hal tersebut karena es nya bersuhu dingin sehingga mengeluarkan


gas - gas yang kemudian membentuk titik - titik embun di bagian dinding
luar gelasnya.

3. Berubahnya awan menjadi titik air hujan.


 Mendung saat akan terjadi hujan akan mengalami proses
pengembunan yang mana mengubah gas menjadi air yakni air hujan.

Anda mungkin juga menyukai