Anda di halaman 1dari 3

UJIAN PRAKTIK BIOLOGI

“PEMBUATAN TAPE”

Oleh Kelompok 5 – XII A 1


Ariyandika Rahman (11)
Arya Baharu (12)
Cintria Bela Saputri (13)`
Moh. Ubaydillah (25)
Navi Nasution (26)
Niko Tri Fasluky O (27)

SMAN 1 SUMENEP
TAHUN PELAJARAN 2017-2018
 LAPORAN

Bahan :

 Singkong mentah
 Daun pisang
 Air secukupnya
 Ragi

Cara Pembuatan :

1. Siapkan semua bahan


2. Kupas singkong
3. Potong singkong yang telah dikupas
4. Cuci hingga bersih singkong yang telah dipotong
5. Sementara menunggu singkong kering, masak air hinga mendidih
6. Setelah mendidih masukkan singkong ke dalam panci kukus selama ¾ matang
7. Setelah matang, angkat singkong yang sudah ¾ matang. Dimkan sampai suam-suam kuku
8. Selanjutnya siapkan wadah yang telah dialasi dengan daun pisang sebagai tempat untuk menjadikan
singkong menjadi tape
9. Setelah singkong benar-benar dingin masukkan kedalam wadah lalu taburi dengan ragi yang
dihaluskan
10. Singkong yang ditaburi ragi ditutup kembali dengan daun pisang. Pastikan singkong ini benar-benar
tertutup
11. Diamkan selama 1-3 hari hingga terasa lunak dan manis
12. Buka daun pisang lalu sajikan tape untuk dihidangkan
 LAPORAN PROSES PENGOLAHAN KUE TIGA DARA
Bahan :
 Singkong
 Tape
 Gula pasir
 Kelapa parut (sebagai topping)

Cara pengolahan :
1. Siapkan bahan-bahan yang dibutuhkan
2. Kupas singkong, hasil kupasan tersebut direndam dalam air.
3. Haluskan singkong
4. Haluskan tape dengan cara diuleni
5. Tape, singkong, gula, garam di tempatkan disatu wadah lalu uleni sampai bahan-bahan tercampur
dengan sempurna
6. Jika dirasa sudah sempurna, bagi menjadi tiga bagian. Untuk memberi pewarna makanan.
7. Berilah warna sesuka hati. Aduk campuran warnanya agar rata
8. Setalah warna masing-masing bagian teraduk rata diamkan selama kurang lebih 15 menit
9. Selanjutnya yakni cetak kue di loyang
10. Setelah dicetak waktunya kue di kukus. Diamkan selama kurang lebih 30 menit
11. Setelah matang, diamkan sampai suam-suam kuku
12. Iris lalu beri topping (parutan kelapa)
13. Siap dihidangkan

Anda mungkin juga menyukai