Anda di halaman 1dari 2

Riko Firmansyah

10218066
1. sebutkan macam gangguan cardiovaskuler pada ibu hamil !
Jawab : PENYAKIT JANTUNG ISKEMIK, PENYAKIT JANTUNG KATUP

2.sebutkan cara mengatasi gangguan cardiovaskuler pada ibu hamil


Jawab : mentaati berbagai pantangan serta mengikuti semua aturan sesuai dengan sistem
kesehatan akan mengurangi tingkat epidemiologi penyakit jantung pada saat kehamilan

3. apa saja tanda dan gejala anemia pada kehamilan


1) Jawab : Terjadinya tingkat kecepatan denyut jantung karena tubuh berusaha member
oksigen lebih banyak kejaringan
2) Adanya peningkatan kecepatan pernafasan karena tubuh berusaha menyediakan lebih
banyak oksigen pada darah
3) Pusing akibat kurangnya darah ke otak
4) Terasa lelah karena meningkatnya oksigenasi berbagai organ termasuk otot jantung dan
rangka
5) Penurunan kualitas rambut dan kulit

4. Sebutkan cara menangani anemia pada kehamilan


1. Jawab : Memberikan terapi vitamin.c0m 3x1, Fe 300mg 1x1, Vitamin C 250mg 3x1,
Zat besi 120mg dan asam folatperoral 500mg 1x1
2. Memberikan edukasi mengenai anemia pada kehamilan, tentang nutrisi yang
mengandung zat besi, cara konsumsi tablet Fe yang benar
5.Pemeriksaan apa saja yang dilakukan untuk mengetahui anemia
Jawab : Hitung Darah Lengkap,Pemeriksaan Sumsum Tulang Belakang

6.Pemeriksaan apa saja yang dilakukan untuk mengetahui adanya


gangguan pada  cardiovaskuler pada ibu hamil
Jawab : ehocardiografi adalah prosedur yang aman untuk dilakukan oleh ibu hamil.
Echocardiografi menggunakan gelombang suara dan bukan sinar X atau sinar lain yang
memancarkan radiasi. Echocardiografi yang dilakukan pada ibu hamil biasanya bertujuan
untuk mengidentifikasi cacat jantung pada bayi yang belum lahir. Echocardiografi juga bisa
dilakukan untuk mendiagnosis penyakit jantung yang dicurigai atau menilai fungsi jantung
secara berkala. 

7.makanan apa saja yang tepat unuk ibu hamil yang mengalami anemia
Jawab : pisang, kurma, kacang-kacangan, daging merah, kuning telur, oatmeal,
bayam hijau

8.jelaskan macam anemia


Jawab : Anemia normositik normokrom. Anemia makrositik hiperkrom. Anemia
mikrositik hipokrom

Anda mungkin juga menyukai