Anda di halaman 1dari 3
KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT DIREKTORAT JENDERAL PERUMAHAN BALAI PELAKSANA PENYEDIAAN PERUMAHAN KALIMANTAN | SATUAN KERJA PENYEDIAAN PERUMAHAN PROVINS! KALIMANTAN BARAT Dr. Robini No.2 PontianakGelatan — snviperumahankalbar@gmall.com Nomor :PB.0404/Rb10/023 Tanggal : 27 Januari 2021 LOWONGAN UNTUK FASILITATOR KEGIATAN BANTUAN STIMULAN PERUMAHAN SWADAYA (BSPS) PROVINSI KALIMANTAN BARAT Menindaklanjuti Surat Direktur Rumah Swadaya Nomor : RU.10.01-RW/42 Tentang Persiapan Kegiatan Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) TA 2021, bersama inl Satuan Kerja Penyediaan Perumahan Provinsi Kalimantan Barat akan melaksanakan Pengadaan Koordinator Kabupaten (Korkab) dan Tenaga Fasilitator Lapangan (TFL) Tahun 2021 untuk Program Pemberdayaan Rumah Swadaya Kegiatan Penyaluran Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya Pekerjaan :Pengadaan Fasilitator Kabupaten (Korkab) sejumlah 18 Orang dan Tenaga Fasilitator Lapangan (TFL) sejumlah 108 Orang Lokasi Menyesuaikan Surat Keputusan Direktur Jenderal Perumahan mengenai alokasi dan Unit ‘TFL ditetapkan melalui kontrak dengan Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) Rumah Swadaya Satuan Kerja Penyediaan Perumahan Provinsi Kalimantan Barat berdasarkan keterampilan untuk melakukan pemberdayaan masyarakat TFL dalam melaksanakan tugas dikoordinir oleh Korkab yang ditetapkan ‘melalui kontrak dengan PPK. Korkab mempunyai cakupan wilayah kerja untuk 1 (satu) Kabupaten/kota. 1. JABATAN DAN JUMLAH ALOKASI FORMASI Kebutuhan| Kebutuhan TFL | Kebutuhan TFL] No LOKASI KORKAB/ ASISTEN TEKNIK PEMBERDAYAAN | TOTAL KORKAB (Sipil/Arsitekeur) | imum) —_| 1_| Kalimantan Barat 18 54. 54 [26 Catatan 1, Kebutuhan Fasilitator Kabupaten /Kota menyesuaikan Surat Keputusan Direktur Jenderal Perumahan tentang Alokasi dan Unit 2. JADWAL. No] Tahapan Waku] Keterangan Perekrutan Pengumuman | rekrutmen Calon Fasilitator Kegiatan Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya TA 2021 Provinsi Kalimantan Barat Pendaftaran Calon Fasiitator BSPSTA | 27 Januari-1 2021 Provinsi Februari 2021 Kalimantan Barat Seleksi Administrasi Calon | 27~1 Februari Fasiltator BSPS TA 2021 2021 Pengumuman Hasil Seleksi Pengumuman Informasilolos seleksi administrasi 4. | Administrasi Calon | 3 Februari 2021 | dilihat Melalui Media Sosial Bala, Satker dan Papan Fasiltator BSPS TA Pengumuman di Dinas Perumahan Kabupaten Kota 2024 Pengumuman Informas! Lowongan Fasilitator dilihat 27 Januari 2021 | Melalui Media Sosial Balai, Satker dan Papan | Pengumuman di Dinas Perumatan Mengisi formulir data diri melalui link http: bitly /3t1b7 vxPendaftaranFasilitatorKalbar2021 Panitia Perekrutan Pelaksanaan Tes Link Tes Kompetisi Dasar dikirim melalui email/group 5. | KompetensiDasar | 1°Febria | Whassgpp peseria dan dapat dlaes pada wakes yang Online ditentukan_ PengumumanLales | 7 pap] Pengtmuman formas ols slo aminiat 6. | ke Tahap - 2021 | dilihat Melalui Media Sosial Balai, Satker dan Papan | Wawanara Pengumuman di Dinas Perumatan Kabupaten /Kota Link Tes Kompetisi Dasar dikirim melalui email/group Pelssanaan Tes | 15-10 Februar 7 Whatsapp peserta dan dapat diakses pada waktu yang Wawancara 2021 iia Seles Athi Calon | 19-22 Februar 8. Fasilitator ‘2021 Panitia Perekrutan Pengumuman Informasi lolos seleksi administrasi so: | Pesan al | > 22 Feber gael nt oul ala cal ae Pengumuman di Dinas Perumahan Kabupaten/Kota ian Jadwal dapat disesuaikan menurutkebutuhan masing-masing Balal P2P Kalimantan 1 3. PERSYARATAN UMUM 1. Kriteria umum KORKAB dan TFL: ‘a. warga negara Indonesia ( WNI); b.Sehat jasmani-Rohani; © memiliki dedikasi yang tinggi dan berjiwa sosial untuk membantu masyarakat; 4. bukan anggota partai politik atau tim sukses pemilihan kepala pemerintahan; tidak sedang Dalam ikatan kontrak kerja, bukan Pegawai Negeri (PNS/TNI/Polri), serta tidak ‘merangkap di kegiatan pendampingan lainny: £_bersedia bekerja penuh waktu (fulltime) selama masa kontrak; 8 bersedia ditempatkan di seluruh wilayah BSPS Provinsi Kalimantan Barat; ‘h, -mampu mengoperasikan komputer dan mengoperasikan aplikasi MS-Office (Word, Excel, dan PowerPoint); 1. memiliki rekam jejak moral yang baik dibuktikan dengan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) yang beriaku; J. mempunyai motivasi belajar yang tinggi dan dapat bekerja secara tim; dan diutamakan bertempat tinggal di lokasi kegiatan. Kriteria Khusus KORKAB : a. Berusia maksimal 50 tahun pada saat memasukkan lamaran pekerjaan b. Pendidikan terakhir sekurang-kurangnya S1 Sipil atau Arsitektur, diutamakan dart Teknik Sipil atau Teknik Arsitektur, © Berpengalaman dalam pendampingan BSPS atau program pembangunan infrastruktur berbasis masyarakat sejenis minimal 3 (tiga) tahun; dan 4. Diutamakan telah mengikut kursus/pelatihan bidang teknis bangunan yang dibuktikan dengan sertifikat atau surat keterangan mengikuti kursus/pelatihan; 3. Kriteria Khusus Fasilitator Teknik: a. Berusia maksimal 45 tahun pada saat memasukkan lamaran pekerjaan ', Pendidikan terakhir sekurang-kurangnya D3 Sipil atau Arsitektur, Berpengalaman sekurang-kurangnya 1 tahun dalam pekerjaan konstruksi bangunan rumah/perumahan atau pernah sebagai fasilitator teknis dalam program pembangunan Infrastruktur berbasis masyarakat; dan 4, Diutamakan telah mengikut kursus/pelatihan bidang teknis bangunan yang dibuktikan dengan sertifikat atau surat keterangan mengikuti kursus/pelatihan; |. 4. Kriteria Khusus Fasilitator Pemberdayaan : a, Berusia maksimal 45 tahun pada saat memasukkan lamaran pekerjaan », Pendidikan terakhir sekurang-kurangnya D3 semua jurusan ©. Diutamakan bagi yang berpengalaman sekurang-kurangnya 3 tahun dalam program pembangunan infrastruktur berbasis masyarakat. 4. FORMAT SURAT LAMARAN FASILITATOR Yeh. Panitia Tim Seleksi Fasilitator BSPS Provinsi Kalimantan Barat Balai Pelaksana Penyediaan Perumahan Kalimantan | Satuan Kerja Penyediaan Perumahan Provinsi Kalimantan Barat Berdasarkan pengumuman Lowongan Fasilitator BSPS Provinsi Kalimantan Barat, Nomor : PB.0404/Rb10/023 tanggal 27, Januari 2021 hal “Lowongan untuk Fasilitator Kegiatan Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) Provinsi Kalimantan Barat’, dengan ini saya yang bertanda tangan di bawah ints Nama Alamat_: No. KTP NPWP :... Mengajukan lamaran untuk posisl Koordinator Kabupaten (Korkab)/Fasilitator Teknik/ Fasilitator Pemberdayaan *) dalam kegiatan Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) Provins! Kalimantan Barat. ‘Sehubungan dengan hal tersebut, bersama ini saya menyatakan bahwa: 1. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah BSPS Provinsi Kalimantan Barat dan tinggal di lokasi penugasan; 2, Tidak sedang dalam ikatan kontrak kerja, bukan Pegawai Negeri (PNS/TNI/POLRD, serta tidak merangkap di kegiatan pendampingan lainnya; 3, Bersedia bekerja penuh waktu (fulltime) selama masa kontrak: 4, Bukan anggota partai politik atau tim sukses pemilihan kepala pemerintahan; dan 5, Memilik kendaraan bermotor pribad minimal roda dua **) ‘Untuk melengkapl berkas yang diminta, bersama ini saya sampaikan berkas terlampir yang terdiri dari: 1, Daftar Riwayat Hidup/CV; 2. Scan KTP dan/atau bukti domisili dari kepala desa/lurah/RW/RT: 3. Scan ljazah Terakhir; 4. Scan NWP: 5, Surat Keterangan Sehat dari Petugas Kesehatan yang sah; 6. Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK); 7. Surat referensi/keterangan pengalaman kerja ‘™*) 8, Sertifkat kursus/pelatihan keahlian terkait Segala konsekuensi yang muncul di kemudian hari akibat ketidakbenaran informasi dan data yang diberikan, akan menjadi tanggung jawab saya, Demikian surat lamaran ini saya buat dalam keadaan sadar, tanpa paksaan dan dibuat dengan sebenarnya, Hormat saya, (materal Rp 10.000) atau (raters Rp. {6000 = Rp. 6000) atau (matera Rp 6000+ Rp. 3.000)" (nama lengkap) Keterangan *)coret yang tidak perlu **) Knusus Koordinator Kabupaten/Kota sw tkaada c ‘708 Poa penempelan matoral dapat dilthat di Instagram pengumumanlowongan

Anda mungkin juga menyukai