Anda di halaman 1dari 1

3.5.

Cara Pembuatan Yoghurt Aneka Rasa dengan topping Nata de Aloevera

3.5.1. Cara Pembuatan Yoghurt

1. Memanaskan susu murni sebanyak 1 liter pada suhu 70 oC sambil terus diaduk selama
30 menit dan jaga agar susu tidak sampai mendidih supaya protein susu tidak rusak.
2. Setelah 30 menit, mendinginkan susu tersebut hingga hangat (suhu 40 oC)
3. Memasukkan bibit yoghurt (yoghurt plain) sebanyak 50 ml lalu aduk sampai rata
dengan menggunakan alat pengaduk steril.
4. Memasukkan ke wadah tertutup lalu menginkubasi pada suhu 40 oC selama 24 jam.
5. Sesudah 24 jam, yogurt dapat disimpan di kulkas

Anda mungkin juga menyukai