Anda di halaman 1dari 2

TUGAS INDIVIDU

MK : KEPERAWATAN ANAK I

1. Patofisiologi dan asuhan keperawatan pada neonatal : Prematuritasas, BBLR,


RDS, asphyxia, hiperbilirubinemia dan dampaknya terhadap pemenuhan
kebutuhan dasar manusia (dalam konteks keluarga)
2. Patofisiologi dan asuhan keperawatan pada anak dengan kelaianan congenital
pada sistem respirasi : bronkhomalasia dan dampaknya terhadap pemenuhan
kebutuhan dasar manusia (dalam kontek keluarga)
3. Patofisiologi peradangan pada sistem respirasi dan asuhan keperawatan anak :
ISPA, Pneumonia, asthma, TBC, dan dampaknya terhadap pemenuhan
kebutuhan dasar manusia (dalam kontek keluarga)
4. Patofisiologi peradangan pada sistem digestive dan asuhan keperawatan anak :
diare, Typhoid Faver dan dampaknya terhadap pemenuhan kebutuhan dasar
manusia (dalam kontek keluarga)
5. Patofisiologi pada gangguan nutrisi dan asuhan keperawatan : obesitas, KKP
6. Patofisiologi kelainan pada sistem endokrin dan asuhan keperawatan anak :
Juvenile Diabetes dan dampaknya terhadap pemenuhan kebutuhan dasar
manusia (dalam kontek keluarga)
7. Patofisiologi dan asuhan keperawatan anak hydrocephalus, meningitis kejang
dan dampaknya terhadap pemenuhan kebutuhan dasar manusia (dalam kontek
keluarga)

Catatan

1. Masing2 mahasiswa mengerjakan 1 topik materi sesuai urutan materi diatas


2. Untuk No Absen 1, mengerjakan soal nomor 1. No Absen 2, mengerjakan soal
No. 2 begitupun nomor selanjutnya. Untuk No Abesn 8, kembali lagi pada urutan
soal no. 1 begitupun selanjutnya
3. Tugas ditulis tangan, ditanda tangan pada setiap lembar, discan dan dikirimkan
kea kun GCR masing2 dalam bentuk pdf
4. Gunakan kertas double folio, A4 atau F4.
5. Tugas dikumpulkan sesuai deadline waktu yang diberikan.
6. Materinya silahkan dipelajari karena saya akan mengadakan ujian harian untuk
mengevaluasi apa yang telah dikerjakan
7. Jangan melakukan kecurangan seperti melakukan duplikasi (mencontek),
mengcopy atau tindak kecurangan laiinya. Saya tidak memberikan toleransi
untuk hal2 tersebut

Anda mungkin juga menyukai