Anda di halaman 1dari 1

Manifestasi klinis

Menurut hoffan (1996) dan widyanigrum (2008), manifestasi klinis dari cedera kepala adalah :
1. Tanda dan gejala fisik
a) Nyeri kepala
b) Neurea
2. Tanda dan gejala kognitif
a) Gangguan memori
b) Gangguan perhatian dan berfikir kompleks
3. Tanda dan gejala emosional/kepribadian
a) Kecemasan
b) Iratabilitas
4. Gambaran klinis secara umum
a) Pada kokusio segera terjadi kehilangan kesadaran
b) Pola pernafasan secara progresif menjadi abnormal
c) Respon pupil mungkin lenyap
d) Nyeri kepala dapat muncul segera/bertahap sering dengan peningkatan tekanan
intracranial
e) Dapat timbul mual muntah akibat peningkatan TIK
f) Perubahan perilaku kognitif dan fisik pada berbicara dan gerakan motorik dapat
timbul segera atau secara lambat.
Komplikasi
Menurut engram. B (1998) komplikasi dari cedera kepala aadlah :
1) Meningkatnya tekanan intrakranial
2) Perdarahan
3) Kejang
4) Pasien dengan fraktur tengkorak, khususnya pada dasarnya tengkorak beresiko terhadap
bocornya cairan srebrospinal (CSS) dari hidung (rinorea) dan dati telinga (otera).
5) Bocor CSS kemungkinan terjadi miningitis.

Anda mungkin juga menyukai