Anda di halaman 1dari 7

SATUAN ACARA PENYULUHAN

Materi Penyuluhan : Gizi pada ibu hamil


Sasaran : Ny. E (Istri Tn. F)
Tempat : Gg. Manggis, Rindang Banua
Tgl/Waktu : Kamis, 5 Oktober 2016
Lama : 1x 15 menit
Penyuluh : Ferina Kristi Hawini

A. TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM


Setelah mengikuti kegiatan penyuluhan tentang gizi pada ibu hamil, Ny. E
diharapkan memahami tentang  berbagai macam gizi untuk ibu hamil dan
menerapkan dalam kehidupannya.

B. TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS


Setelah mengikuti kegiatan penyuluhan, Ny. E dapat menjelaskan kembali:
1. Mengapa makanan bergizi penting bagi ibu hamil
2. Gangguan yang sering terjadi pada ibu hamil
3. Bagaimanakah makanan pada ibu hamil
4. Resiko yang terjadi apabila gizi ibu hamil kurang baik
5. Hal-hal yang perlu diperhatikan selama masa hamil

C. MATERI
(Terlampir dengan daftar pustaka).

D. MetodePenyuluhan
1. Ceramah
2. Tanya Jawab

E. Media
1. Leaflet
F. KEGIATANPENYULUHAN

No Waktu Kegiatan penyuluhan Kegiatan peserta

1 1 menit Pembukaan:
1. Memberisalam. 1. Menjawab salam
2. Memperkenalkan diri. 2. Mendengarkan dan
memperhatikan
2 10 menit Isi: - Mendengarkan dan
a. Menjelaskan materi menyimak pembicara.
penyuluhan secara - Bertanya
berurutan dan teratur.
Materi:
1) Mengapa makanan
bergizi penting bagi ibu
hamil
2) Gangguan yang sering
terjadi pada ibu hamil
3) Bagaimanakah makanan
pada ibu hamil
4) Resiko yang terjadi
apabila gizi ibu hamil
kurang baik
5) Hal-hal yang perlu
diperhatikan selama masa
hamil

3 1 menit Penutup: 1. Mendengarkan.


1. Menyimpulkan. 2. Membaca salam.
2. Evaluasi.
3. Membacasalam.

G. EVALUASI
1. EvaluasiStruktur
1) Kesiapan SAP.
2) Kesiapan media.
3) Penyelenggaraan penyuluhan dilaksanakan di Rumah Tn. F di Gang
Manggis, Rindang Banua, RT 03/ RW 26
2. Proses
1) Ny. F antusias dalam mengikuti penyuluhan.
2) Keefektifan bertanya dari Ny. E dan timbale balik antara  peserta dengan
penyampaian materi.
3. EvaluasiHasil
Diharapkan Ny. E dapat mengerti dan memahami tentang materi  penyuluhan.
1) Mengapa makanan bergizi penting bagi ibu hamil
2) Gangguan yang sering terjadi pada ibu hamil
3) Bagaimanakah makanan pada ibu hamil
4) Resiko yang terjadi apabila gizi ibu hamil kurang baik
5) Hal-hal yang perlu diperhatikan selama masa hamil
 

MATERI PENYULUHAN GIZI PADA IBU HAMIL


A. Mengapa makanan bergizi penting bagi ibu hamil
Menjaga kesehatan dan gizi ibu
Pertumbuhan organ janin
Kelancaran persalinan
Mempersiapkan produksi ASI
B. Gangguan yang sering terjadi pada ibu hamil
1) Enekdanmuntah
a. Biasanya terjadi pada keadaan makan sehingga sebaiknya
diberikan makanan dalam bentuk kering, porsi kecil dan sering.
b. Misalnya roti bakar / panggang, biscuit , krekers, dll
c. Miuman diberikan ½ jam setelah makan
d. Misalnya : air jeruk, air tomat, air rebusan kacang ijo

2) Kurangdarah
a. Ibu dianjurkan agar memilih bahan makanan yang tinggi kadar
besinya
b. Misal :sayuran hijau tua, kacang – kacangan, telur, ikan, daging.
c. Jangan lupa minum tablet besi 1 tablet / hari

3) Gigi rontok dan tulang pinggul rapuh


Ibu dianjurkan makan makanan sumber zat kapur ( kalsium )
4) Nafsu makan kurang
Ibu dianjurkan makan makanan yang segar misal buah dan sayur segar
C. Bagaimanakah makanan pada ibu hamil
Makanan ibu hamil sebenarnya sama dengan makanan ibu yang tidak hamil,
hanya jumlah dan mutunya saja yang ditingkatkan.

 Ibu hamil seharusnya makan 1 ¼ kali dari biasanya


 Makanan dapat diberikan porsi kecil tapi sering
 Susunan makanan sehari – hari diusahakan selalu seimbang, makanan terdiri
dari :
 Sumber zat tenaga : nasi, kentang, roti
 Sumber zat pembangun : daging, ikan, susu, telur, tahu tempe
 Sumber zat pengatur : sayuran dan buah- buahan
 Bahan makanan yang perlu dibatasi adalah :
 Cabe
 Makanan berlemak
 Makanan mengandung gas ( durian, nanas, nangka )
 Makanan mengandung alkohol ( tape )
D. Resiko yang terjadi apabila gizi ibu hamil kurang baik Akibat bagi ibu :
1) Kurang darah (anemia)
2) Berat badan kurang / lebih
3) Bengkak
4) Gangguan kesehatan ( tekanan darah naik, lemah,perdarahan dll )
5) Mudahterkenainfeksi
Akibat bagi janin :

1) Bayi lahir dengan berat kurang


2) Bayi lahir prematur
3) Anak mudah terserang penyakit
4) Kecerdasan anak kurang
5) Keguguran
6) Cacat bawaan
7) Perkembangan terhambat
8) Anak lahir mati
9) Kematian bayi
Akibat terhadap proses persalinan :

1) Persalinan sulitdan lama


2) Perdarahan setelah lahir
E. Hal-hal yang perlu diperhatikan selama masa hamil
1) Disamping makanan seimbang perlu gerak badan dan udara segar
2) Memeriksakan kesehatan ibu secara teratur
3) Merawat payudara secara teratur sesuai petunjuk
4) Jaga kenaikan berat badan ibu, jangan sampai berlebihan
o Normal : 12 – 17 Kg
o Underweight : 10 – 12 Kg
o Overweight/obese : 17 – 22 Kg
o < 145 cm : 9 – 14 Kg
o Kembar : 17 – 22 Kg
5) Selama hamil, sebaiknya ibu tidak melakukan pekerjaan yang berat

DAFTAR PUSTAKA
Bobak,dkk. 2009. Buku Ajar Keperawatan Maternitas. Ed 6. Jakarta: EGC

Mochtar, Rustam. 2008. SinopsisObstetri. Jakarta.EGC

Prawirohardjo, Sarwono.2008. Ilmu Kebidanan Edisi IV Cet. 1. Jakarta :Yayasan


Bina Pustaka

Salmah, dkk. 2006.AsuhanKebidanan Antenatal. Jakarta: EGC

Anda mungkin juga menyukai