Anda di halaman 1dari 2

1) Sebutkan jenis- jenis musik yang ada indonesia !

JAWABAN :

- 1. POP = Musik populer atau sering disebut Pop adalah genre musik , pop sangat
elektik , sering meminjam elemen dari gaya – gaya musik lain termasuk urban,
dance, rock, latin dan country. Musik pop umumnya dianggap sebagai sebuah
genre yang komersial sehingga memiliki penggemar yang lumayan besar .
- 2. ROCK = Adalah genre musik populer yang mulai diketahui secara umum pada
pertengahan tahun 1950-an. Akarnya berasal dari rhythm and blues , musik country
dari berbagai pengaruh lainya . Musik rock juga diketahui mengambil gaya dari
berbagai musik lainya , termasuk musik rakyat [ folk musik ] ,jazz dan musik klasik.
- 3. Jazz = Adalah aliran musik yang bersal dari AMERIKA SERIKAT dan mulai ada sejak
abad ke – 20 . Musik jazz banyak menggunakan gitar, trombon, piano, trompet, dan
saksofon .
- 4. Dangdut = merupakan salah satu dari genre seni musik indonesa yang
mengandung unsur-unsur musik HINDUSTAN atau INDIA KLASIK, melayu dan arab .
Bentuk MUSIK ini berakar dari QASIDAH yang terbawa oleh agama islam pada tahun
635-1600. Sebagai musik populer , dangdut boleh dikatakan telah matang dalam
bentuk nya yang konteporer .
- Renggae = Adalah suatu aliran music yang awal nya di kembangkan di JAMIKA pada
akhir era 60 – an . Istilah renggae merujuk pada music khusus yang mengikuti
perkembangan ska dan rocksteady .

2) Siapakah nama pencipta lagu Indonesia Raya !

JAWABAN : Wage Rudolf Soepratman .

3) Sebutkan nama- nama alat music yang berasal dari Aceh !

JAWABAN :

a) Arbab
b) Bangsis alas
c) Bereguh
d) Canang
e) Celempong
f) Geundrang
g) Rapai
h) Surune kale
i) Taktok irieng
j) Rambo.

4) Apakah yang di maksud dengan seni rupa 2 dimensi !


JAWABAN :

Seni rupa 2 dimensi adalah adalah karya seni rupa yang hanya memiliki dua ukuran atau
sisi , mudahnya karya ini hanya memiliki panjang dan lebar saja , tanpa dimensi ketiga
yaitu : ruang [ Z ].

5) Sebutkan nama – nama tari tradisional yang berasal dari aceh !

JAWABAN :

a) Saman
b) Laweut aceh
c) Tari tarek pukat
d) Tari bine
e) Tari didong
f) Rapai geleng
g) Ula ula lembing
h) Ratoh duek aceh
i) Tari pho .

NAMA : RIZKA MAWADDAH.


KELAS : X- IPS

Anda mungkin juga menyukai