Anda di halaman 1dari 14

Tugas PDK

Tata Cara Upacara Bendera

Disusun oleh :

MAULANA PAJRI 10520032

TK 1-A Keperawatan

Politeknik Kesehatan TNI AU Ciumbuleuit

Bandung
Formulir A ( Persiapan Upacara Bendera )

A. Tanggal, Waktu, dan Tempat Pelaksanaan


1. Hari : Senin
2. Tanggal : 08 Februari 2021
3. Waktu : 07.00
4. Tempat : Kampus Poltekes TNI AU Ciumbeluit
Bandung

B. Pejabat Upacara Bendera


1. Pembina Upacara : Wadir III Bidang Kemahasiswaan
2. Pemimpin Upacara : Fajar Lengus
3. Pengatur Upacara : Tommy, Khisar, dan Ahmad cahya
4. Pembawa Acara : Indah Aura

C. Petugas Upacara Bendera


1. Pembawa Naskah Pancasila : Elda dan Nurul
2. Pembacaan Teks Pembukaan UUD 1945 : Dila
3. Pembaca Doa : M. Wildan
4. Kelompok Pengibar Bendera : Nabila,Quinny , dan Sarah
5. Kelompok Paduan Suara : Anggota Ekskul Padus
6. Pemimpin Lagu (Dirigen) : Dea

D. Susunan Acara Upacara Bendera


1. Persiapan
a. Pemimpin Barisan menyiapkan pasukannya.
b. Pemimpin Upacara memasuki lapangan upacara.
c. Penghormatan peserta upacara kepada Pemimpin Upacara
2. Pendahuluan
a. Laporan pemimpin barisan kepada Pemimpin Upacara.
3. Acara Pokok
a. Pembina Upacara memasuki lapangan upacara.
b. Penghormatan peserta upacara kepada Pembina Upacara dipimpin oleh Pemimpin
Upacara.
c. Laporan Pemimpin Upacara kepada Pembina Upacara bahwa upacara siap
dimulai.
d. Pengibaran Bendera Merah Putih diiringi lagu Indonesia Raya, penghormatan
dipimpin oleh Pemimpin Upacara.
e. Mengheningkan cipta dipimpin oleh Pembina Upacara.
f. Pembacaan teks Pancasila oleh Pembina Upacara dan ditirukan oleh peserta
upacara.
g. Pembacaan teks Pembukaan UUD 1945 oleh petugas.
h. Amanat Pembina Upacara, pasukan diistirahatkan.
i. Menyanyikan lagu-lagu nasional.
j. Pembacaan doa oleh Petugas Upacara.
k. Laporan Pemimpin Upacara kepada Pembina Upacara bahwa upacara telah
selesai dilaksanakan.
l. Penghormatan kepada Pembina Upacara dipimpin oleh Pemimpin Upacara.
a. Pembina Upacara meninggalkan lapangan upacara.
b. Laporan pengatur upacara kepada pembina upacara
4. Penutup
a. Upacara selesai, pasukan dibubarkan.
5. Acara tambahan
a. Pengumuman-pengumuman (bisa ditiadakan)
Formulir B ( Tata Cara Upacara Bendera )

NO WAKTU ACARA URAIAN PEMBAWA ACARA KEGIATAN KETERANGAN


1 Ditentukan Persiapan 1. Setiap Pemimpin Barisan Setiap pemimpin Memimpin dari
menyiapkan pasukannya. barisan mengatur depan
pasukannya pasukannya
masing- masing masing-masing
2. Pemimpin Upacara memasuki Pemimpin upacara Barisan pada
lapangan upacara. memasuki posisi siap
lapangan dan
berada di tempat
yangg telah
ditentukan
3. Penghormatan peserta upacara Pemimpin barisan Semua peserta
kepada Pemimpin Upacara paling kanan upacara
memberi aba-aba melakukan
pasukannya untuk hormat
melakukan hormat
2 Ditentukan Pendahulua Laporan pemimpin barisan kepada Semua pemimpin Pemimpin
upacara
n Pemimpin Upacara. barisan maju
memberikan aba-
menghadap pada aba istirahat
ditempat kepada
Pemimpin Upacara
seluruh peserta
dan melaporkan upacara,
kemudian seluruh
kesiapan
peserta upacara
pasukannya. mengambil sikap
istirahat.
Setelah melapor
pemimpin barisan Pengatur upacara
kembali ke menghadap
kepada Pembina
barisannya masing- upacara dan
masing. Dan untuk
memberikan
Pemimpin upacara laporan kesiapan
mengambil alih pelaksanaan
upacara bendera.
pimpinan.

3 Ditentukan Acara Pokok 1. Pembina Upacara memasuki Pembina upacara Pemimpin


lapangan upacara. berjalan menuju upacara
tempat yang telah memberikan aba-
ditentukan di aba kepada
tengah lapangan seluruh peserta
upacara dengan upacara untuk
diiringi oleh mengambil posisi
pengatur upacara siap tanpa
(petugas yang menghadap
membawa naskah barisan.
Pancasila) di
belakangnya.
2. Penghormatan peserta upacara Pemimpin Upacara Seluruh peserta
kepada Pembina Upacara memberi aba-aba upacara
dipimpin oleh Pemimpin kepadaa peserta memberikan
Upacara. upacara untuk penghormatan
memberi hormat umum kepada
Pembina upacara
setelah aba-aba
dari pemimpin
upacara.
3. Laporan Pemimpin Upacara Pemimpin upacara
kepada Pembina Upacara bahwa maju beberapa
upacara siap dimulai. langkah untuk
menghadap kepada
Pembina upacara
dan memberikan
laporan kesiapan
pelaksanaan
Upacara Bendera,
kemudian kembali
ke tampat semula.
4. Pengibaran Bendera Merah Putih Petugas pembawa Bendera Merah
diiringi lagu Indonesia Raya, bendera berjalan Putih dikibarkan
penghormatan dipimpin oleh secara beriringan dengan diiringi
Pemimpin Upacara. menuju ke tiang Lagu Indonesia
bendera dan Raya yang
mengibarkan dinyanyikan oleh
Bendera Merah petugas paduan
Putih. suara.
5. Mengheningkan cipta dipimpin Pembina upacara Mengheningkan
oleh Pembina Upacara. memimpin seluruh Cipta yang
peserta upacara dinyanyikan oleh
tetap dalam sikap petugas paduan
sempurna dan suara dengan
menundukkan diiringi lagu.
kepala untuk
mengheningkan
cipta 
6. Pembacaan teks Pancasila oleh Petugas pembawa Pembina upacara
Pembina Upacara dan ditirukan naskah Pancasila membacakan teks
oleh peserta upacara. menyerahkan Pancasila yang
naskah Pancasila diikuti seluruh
kepada Pembina peserta upacara.
upacara
7. Pembacaan teks Pembukaan Petugas pembaca seluruh peserta
UUD 1945 oleh petugas. Teks Pembukaan upacara
Undang-Undang mendengarkan
Dasar 1945 maju dengan tertib.
beberapa langkah
pada tempat yang
ditentukan dan
membacakan teks.
8. Amanat Pembina Upacara, Pemimpin upacara Pembina upacara
pasukan diistirahatkan. memberikan aba- menyampaikan
aba kepada seluruh amanat upacara
peserta upacara kepada seluruh
untuk mengambil peserta upacara.
posisi istirahat
ditempat.
Selesai amanat
pemimpin upacara
memberikan aba-
aba siap kepada
peserta upacara
9. Menyanyikan lagu-lagu nasional. Pemimpin lagu Seluruh peserta
maju menghadap upacara
peserta upacara. memyanyikan
Setelah selesai lagu – lagu
pemimpin lagu nasional
kembali ke
tempatnya
10. Pembacaan doa oleh Petugas Petugas pembaca seluruh peserta
Upacara. doa maju beberapa upacara
langkah pada mendengarkan
tempat yang telah dengan tertib.
ditentukan dan
membacakan teks
doa
11. Laporan Pemimpin Upacara Pemimpin upacara
kepada Pembina Upacara bahwa maju beberapa
upacara telah selesai langkah
dilaksanakan. menghadap kepada
Pembina upacara
untuk
menyampaikan
laporan bahwa
upacara bendera
telah selesei
dilaksanakan,
kemudian mundur
ke posisi semula.
12. Penghormatan kepada Pemimpin upacara Seluruh peserta
Pembina Upacara dipimpin oleh memberi aba-aba upacara
Pemimpin Upacara. penghormatan memberikan
penghormatan
umum kepada
Pembina upacara
dengan aba-aba
dari pemimpin
upacara
13. Pembina Upacara Pembina upacara
meninggalkan lapangan upacara. meninggalkan
lapangan upacara
dengan diiringi
pengatur upacara
di belakangnya.
Kemudian
pengatur upacara
memberikan
laporan kepada
Pembina upacara
bahwa upacara
telah selesei
dilaksanakan dan
kembali ke tempat
yang telah
ditentukan.
14. Penghormatan kepada pemimpin Pemimpin barisan Seluruh peserta
upacara dipimpin oleh pemimpin
memberi aba-aba upacara
barisan paling kanan.
penghormatan memberikan
penghormatan
umum kepada
pemimpin
upacara dengan
aba-aba dari
pemimpin
barisan yang
paling kanan.
4 Ditentukan Penutup 15. Upacara selesai, pasukan Masing-masing pemimpin
dibubarkan. pemimpin barisan upacara
membubarkan membubarkan
pasukannya, barisan petugas
upacara.
5 Ditentukan Acara Pengumuman - Pengumuman Masing-masing Salah seorang
Tambahan pemimpin barisan petugas upacara (
memberikan aba- bias dosen, staf
aba pada atau perwakilan
barisannya untuk siswa)
istirahat ditempat. memberikan
pengumuman
seperti perolehan
piala,
pengumuman
umum, dan lain
lain.
Formulir C ( Denah Upacara Bendera )

1 5 6 6 1

2
7
A 7
11 7
10a
3a 3

10 8

9
4a 4a 4a

4 4 4

12 12 12

Keterangan :

1. Barisan Dosen, Tamu, dan Staf


2. Pembina Upacara
3. Pemimpin upacara
3a. Pemimpin upacara sudah memasuki lapangan
4. Pengatur Upacara
4a. Pengatur upacara sudah siap mengatur barisan
5. Pembawa Acara (moderator)
6. Pembawa Teks Pancasila
7. Pengibar Bendera
8. Pembaca Doa
9. Pembaca UUD
10. Pemimpin lagu/Dirigen
10a. Pemimpin lagu siap memimpin kelompoknya
11. Kelompok Paduan Suara
12. Peserta Upacara

LAMPIRAN

Teks Doa
Assalamu’alaikum Wr.Wb

Bissmillah hirrohman nirrohim


Alhamdulillahirobbil ‘alamin, Lakal hamdu ya....... Ma’bud!
YA ALLAH....... TUHAN YANG MAHA KUASA, kami tengadahkan kedua
tangan kami. Kami ikhlaskan Jiwa dan hati kami, semata-mata mengharap ridho dan karuniamu.
Pada pagi hari yang berbahagia ini, kami segenap keluarga besar SDN CILEGON II dapat
melangsungkan Upacara Bendera atas izinmu ya Allah.
YA ALLAH YANG MAHA PENGASIH, LAGI TAK PILIH KASIH.
Jadikan-LAH kami semua siswa-siswi yang soleh, berbakti kepada orangtua, patuh pada guru,
dan pandai beribadah, serta tahu mengucap syukur atas nikmat yang telah Engkau berikan.
YA.... ALLAH..... ! Ampunilah dosa kami, Orang Tua kami, Bapak/Ibu Guru kami, dan Para
Pejuang yang telah mendahului Kami, serta orang-orang yang telah menyayangi kami. Sayangilah
mereka semua sebagaimana mereka telah mengasihi kami sejak kecil.
YA ALLAH. . . . YANG MAHA PEMBERI,
Jadikanlah Sekolah kami SDN Cilegon II, menjadi Sekolah yang Aman, Nyaman, Bersih
dan Terdepan dalam Prestasi. Dan janganlah Engkau berikan kepada kami cobaan dan beban yang
amat berat, yang sudah tentu kami tak sanggup memikulnya.
YA . . . . ALLAH! KAMI SADAR, bahwa telah banyak dosa yang kami perbuat, ampunilah
kami ya Allah, jika Nikmat Prestasi yang telah Engkau berikan kepada sekolah kami, tidak kami
pergunakan sebagaimana apa yang Engkau kehendaki.
Jadikanlah hari esok kami, menjadi hari esok yang lebih baik untuk kami belajar menuju masa
depan gemilang.
Semoga Engkau menerima do’a, serta permohonan kami ya Allah.
ROBBANA AATINA FIDDUN YA HASANAH, WAFIL AAKHIROTI HASANAH
WAQINA ADZABANNAR
WALHAMDU LILLAHI ROBBIL ‘ALAMIN.

Wassalamu’alaikum Wr.Wb
Teks UUD 1945
Undang-Undang Dasar
NEGARA REPUBLIK INDONESIA
TAHUN 1945
PEMBUKAAN

Bahwa sesungguhnya Kemerdekaan itu ialah hak segala bangsa dan oleh sebab itu, maka penjajahan
di atas dunia harus dihapuskan, karena tidak sesuai dengan peri-kemanusiaan dan peri-keadilan.

Dan perjuangan pergerakan kemerdekaan Indonesia telah sampailah kepada saat yang berbahagia
dengan selamat sentausa mengantarkan rakyat Indonesia ke depan pintu gerbang kemerdekaan Negara
Indonesia, yang merdeka, bersatu, berdaulat, adil dan makmur.

Atas berkat rahmat Allah Yang Maha Kuasa dan dengan didorongkan oleh keinginan luhur, supaya
berkehidupan kebangsaan yang bebas, maka rakyat Indonesia menyatakan dengan ini kemerdekaanya.

Kemudian daripada itu untuk membentuk suatu Pemerintah Negara Indonesia yang melindungi
segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia dan untuk memajukan kesejahteraan
umum, mencerdaskan kehidupan bangsa, dan ikut melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan
kemerdekaan, perdamaian abadi dan keadilan sosial, maka disusunlah Kemerdekaan Kebangsaan
Indonesia itu dalam suatu Undang-Undang Dasar Negara Indonesia, yang terbentuk dalam suatu
susunan Negara Republik Indonesia yang berkedaulatan rakyat dengan berdasar kepada Ketuhanan
Yang Maha Esa, Kemanusiaan yang adil dan beradab, Persatuan Indonesia dan Kerakyatan yang
dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam Permusyawaratan/Perwakilan, serta dengan mewujudkan
suatu Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.
 
Demikian teks pembukaan UUD 1945. Untuk penjelasan makna setiap alinea akan kami sajikan
dalam artikel yang terpisah di blog ini dari makna alinea pertama, kedua, ketiga, serta makna alinea
keempat pembukaan UUD 1945.
Teks Pancasila

1. Ketuhanan Yang Maha Esa


2. Kemanusiaan yang Adil dan Beradab
3. Persatuan Indonesia
4. Kerakyatan yang Dipimpin oleh Hikmat Kebjaksanaan dalam
Permusyawaratan/Perwakilan
5. Keadilan Sosial bagi Seluruh Rakyat Indonesia

Lagu Indonesia Raya

Indonesia tanah airku


Tanah tumpah darahku
Disanalah aku berdiri
Jadi pandu ibuku

Indonesia kebangsaanku
Bangsa dan Tanah Airku
Marilah kita berseru
Indonesia bersatu

Hiduplah tanahku
Hiduplah negriku
Bangsaku Rakyatku semuanya
Bangunlah jiwanya
Bangunlah badannya
Untuk Indonesia Raya

Indonesia Raya
Merdeka merdeka
Tanahku nergriku yang kucinta
Indonesia Raya
Merdeka merdeka
Hiduplah Indonesia raya
Indonesia Raya
Merdeka merdeka
Tanahku nergriku yang kucinta
Indonesia Raya
Merdeka merdeka
Hiduplah Indonesia raya

Lirik Lagu mengheningkan cipta

Dengan seluruh angkasa raya memuji

Pahlawan negara

Nan gugur remaja diribaan bendera

Bela nusa bangsa

Kau kukenang wahai bunga putra bangsa

Harga jasa

Kau Cahya pelita

Bagi Indonesia merdeka


Lirik Lagu Hallo Halo Bandung

Halo-halo Bandung

Ibu Kota Periangan

Halo-halo bandung

Kota kenang kenangan

Sudah lama beta

Tidak berjumpa dengan kau

Sekarang telah menjadi Lauta api

mari bung rebut kembali

Lirik Indonesia Pusaka


Indonesia tanah air beta
Pusaka abadi nan jaya
Indonesia sejak dulu kala
Tetap di puja-puja bangsa
Di sana tempat lahir beta
Dibuai dibesarkan bunda
Tempat berlindung di hari tua
Tempat akhir menutup mata

Sungguh indah tanah air beta


Tiada bandingnya di dunia
Karya indah Tuhan Maha Kuasa
Bagi bangsa yang memujanya
Indonesia ibu pertiwi
Kau kupuja kau kukasihi
Tenagaku bahkan pun jiwaku
Ke padamu rela ku beri

Anda mungkin juga menyukai