Anda di halaman 1dari 10

PERMOHONAN BANTUAN DANA

PEMBANGUNAN GEDUNG SERBAGUNA


PONDOK PESANTREN SALAFY DARUL JALAL

PONDOK PESANTREN SALAFY


DARUL JALAL

Alamat : Jln. Raya Sampay-Cileles 12,5 Km.


Kp. Pasireurih Ds. Muaradua Kec. Cikulur
Kab. Lebak – Banten 42356 Tlp. 081386830877
‫مؤ سسة التر بية االسالمية دار الجالل‬
PONDOK PESANTREN SALAFY
DARUL JALAL
Jln. Raya Sampay-Gn.kencana km 12,5 Des. Muaradua Kec. Cikulur Kab.Lebak 43256
Tlp.081386830877 - 085779958000

Nomor : 001/YPI-DJ/CKL/I/2019
Lampiran : 1 Berkas Proposal
Hal : Permohonan Bantuan Dana Pembangunan Gedung Serbaguna

Kepada Yth.
BAMUIS BNI (Baitul Maal Umat Islam)

Di
Jl. Percetakan Negara VII No. 57-86, Cempaka Putih Rt,12 Rw 4 Rawasari
Cempaka Putih Kota Jakarta Pusat Daerah Khusus Ibu Kota Jakarta 10570

Assalamu’alaikum Wr.Wb
Seiring Semakin Besarnya Perhatian Pemerintah Terhadap Perkembangan Dunia Era
Globalisasi, Maka Kita Di Tuntut Untuk Berperan Aktif Dalam Upaya Peningkatan Mutu
Pemerdayaan Sumber Daya Manusia ( SDM) Untuk Meningkatkan Masyarakat Adil Makmur
Seperti Di Amanatkan GBHN Dan UUD 1945.
Guna Mendorong Peningkatan Mutu Pengolalaan Sumber Daya Manusia (SDM) Seutuhnya Di
Perlukan Dana Pembangunan gedung serbaguna Agar Proses Belajar Mengajar (KBM) Berjalan
Lancar,Tertib,Aman Dan Nyaman.
Konsisten Terhadap Ini, Maka Pondok Pesantren Salafy Darul Jalal Sangat Membutuhkan Dana
pembangunan gedung serbaguna Tersebut Untuk Menunjang Melaksanakan Kegiatan Belajar
mengajar (KBM) Karena Sarana Dan Prasarana Tidak Memadai.
Sebagaimana Harapan,Maka Kami Mohon Perkenankan Bapak Untuk Memberikan Bantuan
Dana Guna Terlaksananya Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) Tersebut.
Demikian Permohonan Ini Kami Sampaikan,Mendahului Ke Ikhlasan Dan Perkenanya Kami
Sampaikan Jazakumullah Khairul Zaza.
Wassalam’alaikum Wr.Wb

Mengetahui
Cikulur ,07 January 2019
Sekretaris Pimpinan Pondok Pesantren

SN.QORIATULLAIL K. HOLIL S,Pd.I


Mengetahui
Kepala desa muaradua

JAKARIA
‫مؤ سسة التر بية االسالمية دار الجالل‬
PONDOK PESANTREN SALAFY
DARUL JALAL
Jln. Raya Sampay-Gn.kencana km 12,5 Des. Muaradua Kec. Cikulur Kab.Lebak 43256
Tlp.081386830877 - 085779958000

SUSUNAN PANITIA
PONDOK PESANTREN SALAFY DARUL JALAL

NO NAMA JABATAN UNSUR


1. K. HOLIL, S.Pd.I Ketua Pimpinan Pondok
2. SN. QORIATULLAIL Sekretaris Guru /Ustadzah
3. MOCH. JAENUDIN Bendahara Guru / Ustadz
4. DEDE ANDRI FAUZI Anggota Guru / Ustadz
5. MUHAMAD RIFAI Anggota Guru / Ustadz
6. AHMAD SIBRO MALISI Anggota Guru / Ustadz
7. WATI WULANDARI Anggota Guru /ustadzah

Cikulur , 07 January 2019


Sekretaris Pimpinan Pondok Pesantren

SN. QORIATULLAIL K. HOLIL S,Pd.I


‫مؤ سسة التر بية االسالمية دار الجالل‬
PONDOK PESANTREN SALAFY
DARUL JALAL
Jln. Raya Sampay-Gn.kencana km 12,5 Des. Muaradua Kec. Cikulur Kab.Lebak 43256
Tlp.081386830877 - 085711502000

KATA PENGANTAR

Segala Puji Kehadirat Allah Swt. Atas Segala Rahmat,Taufiq Dan Hidayah-Nya,Sehingga Kami
Dapat Menyelesaikan Penyusunan Proposal Pembangunan gedung serbaguna . Kami Sadar Ini
Jauh Dari Sempurna.
Sebagai Pengelola Yang Bertanggung Jawab Terhadap Segala Aktivitas Dan Kemajuan
Madrasah Dalam Segala Aspek,Kami Di Tuntut Dan Kerja Kras Serta Dedikasi Yang Tinggi.
Namun Demikian Untuk Mencapai Hal Tersebut Masih Banyak Kendala Yang Harus Kami
Hadapi,Dan Salah Satunya Adalah Sisi Panduan, Mengingat Pondok Pesantren Kami Yang Ada
Dipedesaan Dengan Pendapatan Masyarakat Yang Sangat Minim Sangatlah Mustahil Untuk
Menjaring Mereka Secara Maksimal.
Berangkat Dari Hal Tersebut, Maka Kami Sangat Berharap Kepada Pemerintah Untuk
memberikan bantuan dana tersebut Yang Sangat Kami Butuhkan Guna Memaksimalkan Proses
Di Pondok Pesantren Kami.
Demikian Proposal Ini Kami Buat Dengan Harapan Dapat Di Terimanya Proposal Ini Sehingga
Cita-Cita Untuk Ikut Mencerdaskan Kehidupan Bangsa Dapat Terwujud Sebagaimana Impian.

Cikulur , 07 January 2019


Pimpinan Pondok Pesantren

K. HOLIL,S.Pd.I
‫مؤ سسة التر بية االسالمية دار الجالل‬
PONDOK PESANTREN SALAFY
DARUL JALAL
Jln. Raya Sampay-Gn.kencana km 12,5 Des. Muaradua Kec. Cikulur Kab.Lebak 43256
Tlp.081386830877 - 085779958000

MUKADIMAH

Pondok pesantren Merupakan Salah Satu Pilar Pendidikan Yang Mendapatkan Amanat Untuk
Mendidik Dan Mencerahkan Umat Manusia. Pesantren Menempati Posisi Penting Dan Strategis
Dalam Khasanah Pendidikan Islam, Berbagai Ajaran Seperti Keagamaan, Semangat Keihklasan
Kemandirian Dan Perjuangan Membangun Umat.Pondok Pesantren Yang Dalam Kondisi
Apapun Akan Tetap Di Pertahankan Meskipun Tren Modernism Yang Serba Matrealistic Dan
Hedonis Terus Menyerbu.

Pondok Pesantren Sebagai Lembaga Pendidikan Istiqomah Melakukan Perannya Sebagai Pusat
Pendalaman Ilmu – Ilmu Agama, Dan Lembaga Dakwah Islamiyah Serta Ikut Serta
Mencerdaskan Bangsa Sudah Di Akui Oleh Masyarakat, Dibuktikan Dngan Keberhasilannya
Dala Mencetak Tokoh – Tokoh Agama,Pejuang Bangsa Serta Tokoh Masyarakat Baik Dari
Zaman Penjajahan Maupun Sampai Zaman Sekarang, Ini Merupakan Bukti Nyata Bahwa
Pondok Pesantren Telah Memberikan Kontribusi Dalam Membangun Indonesia. Pesisi
Kelembagaan Pondok Pesantren Sebagai Lembaga (Taffquh Fi Al-Din) Telah Menjadikan
Dirinya Sebagai Sumber Referensi Nilai – Nilai Islam Bagi Masyarakat Dan Sebagai Titik
Sentral Rujukan Masyarakat Dalam Legitimasi Keagamaan Islam.

Pondok Pesantren Yang Di Yakini Sebagai Lembaran Pendidikan Yang Memiliki Keaslian
Indonesia (Indigenous) Lahir Sejak Islam Ada Di Indonesia, Dan Masih Bertahan Hingga
Sekarang,Kemampuan Pondok Pesantren Untuk Bertahan Dalam Menghadapi Penetrasi Zaman
Di Sebabkan Oleh Mengakarnya Lembaga Pendidikan Ini Di Masyarakat.Pondok Pesantren
Menjadi Milik Masyarkat, Karena Itulah Keberadaannya Di Dukung Oleh Masyarakat Namun
Ironisnya Nasib Pendidikan Keagamaan Sudah Lama Menyimpan Memori Panjang Diskriminasi
Anggaran, Selama Ini Lebih Memanjakan Pendidikan Umum,Engabaikan Sekolah Agama
Terutama Madrasah Diniyah,Dan Hampir Mayoritas Pendidikan Agama Berstatus
Suwasta.Lemabaga Pendidikan Di Bawah Kementrian Agama 91,8% Pendidikan Suwasta
Berupa Pesantren Dan Madrasah Diniyah Mereka Tidak Pernah Terjangkau Oleh Uluran Tangan
Pemerintah, Akibatnya Madrasah Diniyah Kalau Yang Kiyainya Kreatif Bisa Maju, Namun
Kalau Yang Kiyainya Pasrah Lillahita’ala Maka Pesantren Pun Akan Mengalami La Yamutu
Wala Yahya (Mati Engga Hidupun Segan).
LANDASAN

Pendidikan,Baik Formal,Non Formal, Adalah Bagian Penting Dari Amanat Konstitusi Negara
Ini,Seperti Yang Telah Di Amanatkan Baik Dalam Pembukaan UUD ‘ 45 Maupun Dalam
Batang Tubuh UUD ‘ 5 BAB XA Pasal 28C Ayat (1) Dan (2), Kemudian BAB XIII Pasal 31
Ayat (1) Maupun UU Yang Mengatur Di Bawahnya, Seperti Dalam UU No.20 Tahun 2003
Tentang System Pendidikan Nasional Pasal 8, Pasal 13 Ayat 17 Ayat (1) Dan (2), Pasal 30 Ayat
(1),(2),(3) Dan (4). Pasal 54 Dan 55. Dalam Prakteknya Proses Penyelenggaraan Pendidikan Di
Laksanakan Atu Di Selenggarakan Oleh Negara Melalui Pemerintah Dan Oleh Masyarakat
Secara Swadaya.

Dalam Konteks Penyelenggaraan Pendidikan Oleh Masyarkat Secara Swadaya Inilah Banyak
Lahir Sekolah – Sekolah Atau Madrasah – Madrasah /Pesantren – Pesantren Yang Kelahirannya
Di Prakarasi Oleh Tokoh – Tokoh Masyarkat Setempat Beserta Para Kiyai Dan Para Ustadz
Yang Merasa Terpanggil Untuk Mengamalkan Ilmunya Dan Sekaligus Untuk Turut
Mencerdaskan Kehidupan Berbangsa Dan Bernegara Melalui Jalur Pendidikan.

Al-Qur’an Dan Hadist

Bagi Mereka Yang Membangun Rumah Ibadaha / Tempat Pendidikan Atu Menyediakan Dana
Untuk Pembangunan Atau Pengadaan Rumah Ibadah/Tempat Pendidikan Termasuk Dalam
Kategori Firman Allah : ‘’ Perumpamaan (Dana Di Keluarkan) Oleh Orang-Orang
Membelanjkan Hartanya Di Jalan Allah Seperti Pembangunan Sarana Pendidikan,Rumah
Sakit,Mushola,Dll, Adalah Serupa Dengan Sebutir Benih Yang Menumbuhkan Tujuh Bulir,
Pada Tiap-Tiap Bulir Serratus Biji . Allah Melipat Gandakan Pahala Siapa Saja Yang Di
Kehendakinya, Dan Allah Maha Luas Pemberiannya Lagi Maha Mengetahui’’(Al-
Baqarah:261)

Pengadaan Rumah Ibadah /Fasilitas Pendidikan Termasuk Salah Satu Investasi Amal Yang
Akan Mengalirkan Pahala Terus Menerus Bagi Orang – Orang Yang Membangunnya .Karena
Hal Ini Termasuk Salah Satu Dari Tiga Amal Yang Dinyatakan Oleh Rasullah Saw: ‘’Apabila
Anak Adam (Mausia) Meninggal Dunia , Maka Putuslah Segala Amal Perbuatannya Kecuali
Tiga Perkara , Yaitu; Sedekah Jariyah Ilmu Yang Bermanfa’at Dan Anak Yang Shaleh Yang
Mendoakan Kedua Orang Tuanya ‘’(HR.Muslim)

LATAR BELAKANG

Pendidikan Pesantren Terkenal Pendidikan Yang Termarjinalkan Di Era Modern Seperti


Sekarang Ini. Dan Memang Realitanya Pesantren Identic Dengan Imej Ortodok Dengan
Berbagai Macam Problematiknya, Terkesan Kumuh Dan Tidak Terurus. Melihat Fenomena Di
Atas Kami Dari Pondok Pesantren Darul Jalal Berusaha Untuk Merubah Citra Yang Selalu
Melekat Pada Pesantren Tersebut Dengan Membangun Sarana Pesantren Yang Bersih Dan Tidak
Kumuh, Selain Itu Pesantren Yang Kami Kelola Sudah Tidak Dapat Menampung Para Santri Un
Tuk Bermukim Di Pondok Pesantren. Dengan Berbagai Keterbatasan Kami Akan Membangun
Asrama Santriawan Untuk Itulah Kami Membutuhkan Dukungan Materil Dan Moril Guna
Terealisasinya Program Yang Sedang Kami Janjikan.
VISI DAN MISI PONDOK PESANTREN SALAFY DARUL JALAL

VISI

1. Sebagai Lembaga Pendidikan Pencetak Kader-Kader Pemimpin Umat, Menjadi Tempat


Ibadah Talab Al-Ilmu Dan Menjadikan Sumber Pengetahuan Islam, Bahasa Al-Qur’an,
Dan Ilmu Pengetahuan Umum, Dengan Tetap Berjiwa Pesantren.
2. Terwujudnya Lembaga Pendidikan Islam Modern,Unggul, Dan Bermutu Agar Dapat
Mencetak SDM Islami,Mampu Menghafal Al-Qur’an, Siap Terjun Di Bidang Dakwah
Islami, Dan Dapat Di Terima Di Dunia Usaha.

MISI

1. Membentuk Generasi Yang Unggul Menuju Terbentuknya Khaira Ummah


2. Mendidik Dan Mengembangkan Generasi Mukmin-Muslim Yang Berbudi
Tinggi,Bebadan Sehat,Berpengetahuan Luas, Dan Berfikiran Bebas, Serta Berkhidmat
Kepada Masyarkat.
3. Mengajarkan Ilmu Pengethuan Ilmu Agama Dan Umum Secara Seimbang Menuju
Terbentuknya Ulama Yang Intelek .
4. Mewujudkan Warga Negara Yang Indonesia Berkepribadian Yang Beriman Dan
Bertaqwa Kepada Allah Swt.

TUJUAN

1. Membentuk Generasi Yang Unggul Menuju Terbentuknya Khaira Ummah


2. Mendidik Dan Mengembangkan Generasi Mukmin-Muslim Yang Berbudi
Tinggi,Bebadan Sehat,Berpengetahuan Luas, Dan Berfikiran Bebas, Serta Berkhidmat
Kepada Masyarkat.
3. Mengajarkan Ilmu Pengethuan Ilmu Agama Dan Umum Secara Seimbang Menuju
Terbentuknya Ulama Yang Intelek .
4. Mewujudkan Warga Negara Yang Indonesia Berkepribadian Yang Beriman Dan
Bertaqwa Kepada Allah Swt.
PROFIL PONDOK PESANTREN SALAFY DARUL JALAL

Nama Pesantren : DARUL JALAL


Alamat : Kp. pasireurih Ds.muaradua Kec.Cikulur Kab.Lebak
Prov. Banten
No.Statistik :
Nama Pengasuh : K. HOLIL S.Pd.I
Tahun Berdiri : 1998
Akta Pendirian : ada
Status Pesantren : Terdaftar
Jarak Dari Kota : 20 Km Dari Kota Rangkas Bitung
Jumlah Santri : 150 Santri, Terdiri Dari Santriawan Dan Santriawati
Status Tanah : Hak Milik
Sumber Dana : A. Swadaya B. Donasi Dari Para Dermawan
Tenaga Pendidik : 7 Orang
Kurikulum : Local Pesantren Dan Kementrian Agama

BENTUK KEGIATAN

Pembangunan Asrama Pondok Peantren Salafy Darul Jalal

RENCANA ANGGARAN

Rencana Anggaran Pembangunan gedung serbaguna Pondok Pesantren Salafy Darul Jalal
Membutuhkan Dana Sebesar Rp.400.000.000 (Empat Ratus Juta Rupiah )

1. Perincian Anggaran Terlampir

PENYELENGGARAAN

Pondok Pesantren Salafy Darul Jalal Kp.Pasireurih Ds.Muaradua Kec.Cikulur Kab.Lebak


Prov.Banten
PENUTUP
Mengingat Pendeknya Kebutuhan dana pembangunan asrama Untuk tempat tinggal dan Belajar
Santri-Santri Tersebut, Kami Berharap Proposal Ini Mendapat Sambutan Positif Dari Bapak.
Mudah – Mudahan Allah SWT Memudahkan Kami Dalam Mengemban Amanah Bangunan Ini
Dan Bisa Memeliharanya,Sehiingga Bangunan Tersebut Menjadi Manfaat Dan Penuh Barokah
Serta Menjadi Amal Jariah Bapak/Ibu Sekalian Di Yaumil Akhirat Kellak. Atas Perhatian Dan
Partisipasi Serta Doa’nya Kami Ucapkan Jazakumullah Khoirun Katsiron Semoga Amal
Kebaikan Bapak/Ibu Di Balas Oleh Allah Swt Dan Semoga Allah Swt Meridhoi Dan
Memberkahi Amal Perbuatan Kita Semua Amin Ya Allah Yarobbal Alamin
Hormat Kami

PONDOK PESANTREN SALAFY DARUL JALAL

Mengetahui

Cikulur , 07 January 2019


Sekretaris Pimpinan Pondok Pesantren

SN. QORIATULLAIL K. HOLIL S.Pd.I


FOTO VISUAL PONDOK PESANTREN DARUL JALAL
KEGIATAN

Anda mungkin juga menyukai