Anda di halaman 1dari 2

XII-1

XII. KESIMPULAN DAN SARAN

1. Kesimpulan
1. Ditinjau dari segi teknik, pabrik ini layak didirikan sesuai dengan kondisi
yang telah direncanakan.
2. Ditinjau dari segi ekonomi, pabrik ini cukup menguntungkan karena dapat
mencukupi kebutuhan Kalsium Laktat dalam negeri dan mengurangi
kebutuhan impor.
3. Ditinjau dari segi sosial, pabrik ini membuka lapagan kerja dan menunjang
perkembangan industri kimia di Indonesia.

2. Saran
1. Teknik
a. Kapasitas produksi
Pabrik Pembuatan Kalsium Laktat dari Ubi Kayu dengan kapasitas
20.000 ton per tahun ini dapat membantu kebutuhan dan mengurangi
jumlah impor kalsium laktat di Indonesia.
b. Pemilihan Proses
Pabrik menggunakan proses Hidrolisa Enzim-Enzim karena :
1. Bahan baku telah tersedia/diproduksi di dalam negeri.
2. Membutukan modal/biaya relative rendah.
3. Cocok untuk industri kecil dan dapat dikembangkan.
c. Lokasi Pabrik
Pabrik didirikan di Kec. Negeri Katong Provinsi Lampung :
1. Perolehan bahan baku dan pemasaran produk.
2. Didukung oleh sarana transportasi yang memadai guna memperoleh
bahan baku maupun memasarkan produk.
3. Tenaga kerja tersedia cukup banyak.
4. Kebutuhan utilitas, PLN dan sungai yang ada di Kec. Negeri Katon
Provisi Lampung.
XII-2

2. Ekonomi dan Sosial


Pabrik ini akan membuka lapangan kerja baru dan mengurangi jumlah
impor sirup glukosa untuk menunjang perkembangan industri kimia di
Indonesia.
3. Limbah
Limbah pabrik hanya berupa solid waste yang tidak beracun dan tidak
berbahaya dan dapat diolah menjadi pelet pakan ternak

Anda mungkin juga menyukai