Anda di halaman 1dari 7

Asuhan Keperawatan Tentang Malaria

Disusun Oleh:

Indun Insiyah (1911102411133)

PRODI S1 ILMU KEPERAWATAN

FAKULTAS KESEHATAN DAN FARMASI

UNIVERSITAS MUHAMMADYAH KALIMANTAN TIMUR

2020/2021
Diagnosa Keperawatan

1. Perubahan perfusi jaringan berhubungan dengan penurunan komponen seluler yang di


perlukan untuk pengiriman oksigen dan nutrient dalam tubuh.

2. Nyeri dan ketidaknyamanan berhubungan dengan respons inflamasi sistemik, mialgia,


artralgia.

3. Resiko penularan penyakit malaria berhubungan dengan kurang pengetahuan tentang penyakit
malaria, kebersihan lingkungan dan pola hidup.

INTERVENSI KEPERAWATAN

No Diagnosa Tujuan dan kriteria Intervensi Rasional


keperawatan hasil

1. Perubahan Tujuan : setelah 1. Memeriksa tanda- 1. Memantau perkembangan


perfusi dilakukan perawatan tanda vital. tekanan darah dan
jaringan dalam waktu 4x24 jam perubahan pada tekanan
berhubungan tidak terjadi penurunan 2. Catat adanya nadi. Hipotensi akan
dengan tingkat kesadaran dan keluhan pusing. berkembang bersamaan
penurunan dapat mempertahankan dengan kuman yang
komponen cardiac output secara 3. Kurangi aktivitas menyerang darah
seluler yang adekuat guna yang merangsang 2. Keluhan pusing merupakan
di perlukan meningkatkan perfusi timbulnya respons manifestasi penurunan
untuk jaringan. aktivitas. suplai darah ke jaringan
pengiriman otak.
oksigen dan Kriteria hasil : 4. Tingkatkan tirah 3. Respons aktivitas akan
nutrisi dalam  Tanda-tanda vital baring. meningkatkan beban
tubuh Tidak Normal jantung sehingga akan
 Klien mengeluh menurunkan curah jantung
pusing ke otak.
 Klien gelisah 4. Menurunkan beban kerja
 Klien mengatakan miokard dan konsumsi
demam dan oksigen, memaksimalkan
menggigil efektifitas dari perfusi
jaringan.
2. Nyeri dan Tujuan : Setelah 1. Jelaskan dan bantu 1. Pendekatan dengan
ketidaknyam dilakukan perawatan klien dengan menggunakan relaksasi
anan dalam waktu 4x24 jam tindakan pereda dan nonfarmakologi lainya
berhubungan terjadi penurunan nyeri telah menunjukan
dengan keluhan nyeri dan nonfarmakologi keefektifan dalam
respons ketidaknyamanan. dan noninvasif. mengurangi nyeri.
inflamasi
sistemik, Kriteria hasil : 2. Istirahatkan klien 2. Istirahat secara fisiologis
mialgia, pada saat nyeri akan menurunkan
artralgia.  Secara subjektif muncul. Ajarkan kebutuhan oksigen yang
melaporkan teknik relaksasi diperlukan untuk
nyeri berkurang pernafasan memenuhi kebutuhan
atau dapat metabolism
diadaptasi 3. Tingkatkan
Skala nyeri 0-1 pengetahuan 3. Meningkatkan intake
(1-4). Dapat tentang sebabsebab oksigen sehingga akan
mengidentifikas nyeri. menurunkan nyeri
i aktivitas yang sekunder dari iskemia
meningkatkan spina.
atau
menurunkan 4. Pengetahuan mengenai hal
nyeri. yang akan di rasakan
membantu mengurangi
nyerinya dan dapat
membantu
mengembangkan
kepatuhan klien terhadap
rencana terapeutik.

3. Resiko Tujuan : Setelah 1. Beri penjelasan 1. Klien dan keluarga dapat


penularan dilakukan perawatan tentang apa itu menjelaskan kembali dan
penyakit dalam waktu 3x24 penyakit malaria, menentukan pencegahan
malaria jampenularan penyakit cara penularan penyakit malaria secara
berhubungan malaria tidak terjadi. penyakit malaria dini.
dengan dan pencegahanya. 2. Dengan lingkungan yang
kurang Kriteria hasil : bersih dan nyaman nyamuk
pengetahuan 2. Anjurkan keluarga tidak akan berkembang
tentang  Klien dan dan klien untuk biak.
penyakit keluarga dapat memelihara dan 3. Akan mencegah terjadi
malaria, menjelaskan meningkatkan penularan.
kebersihan kembali apa itu kebersihan diri dan
lingkungan penyakit lingkunganya.
dan pola malaria
hidup.  dan cara
penularan 3. Anjurkan klien dan
penyakit keluarga untuk
malaria. membasmi sarang
Klien dan Keluarga nyamuk atau
dapat tempat
menyebutkan berkembang biak
cara nyamuk.
pencegahan
malaria.

IMPLEMENTASI KEPERAWATAN

NO Diagnosa Keperawatan Implementasi Respon Hasil


1. Perubahan perfusi jaringan 1. Memeriksa tandatanda vital 1. TTV
berhubungan dengan dan menanyakan keluhan TD : 100/70
penurunan komponen klien. mmHg Nadi : 80
seluler yang di perlukan 2. Menanyakan adanya keluhan x/menit
untuk pengiriman oksigen pusing. Pernafasan: 20
dan nutrisi dalam tubuh. 3. Menyarankan kepada klien x/menit
untuk mengurangi aktivitas Suhu : 40 0C
yang merangsang timbulnya Klien mengatakan
respon aktivitas. tubuhnya sering
4. Menganjurkan klien untuk merasakan panas
meningkatkan tirah baring. dan berkeringat.
5. Observasi perubahan sensori Malam tadi tubuh
dan tingkat kesadaran pasien klien terasa panas
yang menunjukan penurunan klien menjadi
perfusi otak (gelisah, susah untuk tidur,
confuse/bingung, apatis, seluruh tubuh
somnolen). dirasakan pegal-
pegal dan terasa
nyeri pada
persendian.
2. Klien mengeluh
kepalanya terasa
pusing.
3. Klien mau
mendengarkan
anjuran perawat
dan klien hanya
beristirahat
ditempat tidur.
4. Klien mau
mendengarkan
anjuran perawat
dan klien tidur
dengan satu
bantal.
5. Klien tampak
gelisah.
2. Nyeri dan ketidaknyamana 1. Menjelaskan dan membantu 1. Klien mau untuk
n berhubungan dengan klien dengan tindakan pereda melakukan saran
respons inflamasi sistemik, nyeri nonfarmakologi dan perawat dengan
mialgia, artralgia. noninvasif. meredakan nyeri
2. Mengajarkan teknik secara alami tanpa
manajemen nyeri keperawatan, dengan
dengan menganjurkan klien menggunakan
beristirahat bila merasakan obat pereda nyeri.
nyeri, mengajarkan teknik
relaksasi pernafasan dalam 2. Klien mengerti
pada saat nyeri muncul, dan dan paham cara
mengatur kenyamanan dan meredakan nyeri
lingkungan klien seperti yaitu dengan
membatasi pengunjung untuk beristirahat saat
tidak terlalu ramai demi nyeri muncul,
kenyamanan klien. menarik nafas
dalam pada saat
terasa nyeri, dan
mengatur
kenyamanan
tubuh dan
lingkungan.
3. Resiko ketidakseimbang 1. klien untuk makan makanan 1. Keluarga langsung
an nutrisi kurang dari dalam keadaan hangat. memberikan klien
kebutuhan tubuh 2. Menganjurkan klien untuk makan, menyuapi
berhubungan dengan makan makanan dalam klien.
intake yang tidak dekuat: keadaan hangat. 2. Klien terlihat
anorexia, mual/muntah. 3. Mendiskusikan makanan yang hanya
disukai klien dan masukan menghabiskan 4
dalam diet murni sendok makan,
4. Melaksanakan pemberian obat klien mengeluh
anti emetik. merasa tidak enak
diperut, merasa
mual, lidah terasa
pahit, dan tersa
nyeri pada uluh
hati.
3. Klien mengatakan
tidak berselera
makan
4. Klien telah
meminum obat
sesuai dengan
terapi yang
diberikan.
Evaluasi Keperawatan

NO Diagnosa Keperawatan Evaluasi

1. Perubahan perfusi jaringan S : Klien mengatakan sudah tidak merasakan sakit


berhubungan dengan penurunan kepala lagi.
komponen seluler yang di perlukan
untuk pengiriman oksigen dan O: - TTV : TD : 100/70 mmHg Nadi : 80 x/menit
nutrient dalam tubuh. Pernafasan: 20 x/menit Suhu : 40 ℃
- Akral teraba hangat
- Kulit tampak segar
- Haemoglobin 9 Gr/dl
- Conjungtiva ananemis

A. Masalah perubahan perfusi jaringan berhubungan


dengan penurunan komponen seluler yang di
perlukan untuk pengiriman oksigen dan nutrient
dalam tubuh dapat teratasi.

P : Intervensi dihentikan.
2. Nyeri dan ketidaknyamanan S : Klien mengatakan tubuhnya sudah merasa lebih
berhubungan dengan respons enakan dan tidak terasa sakit lagi ataupun pegal-
inflamasi sistemik, mialgia, artralgia. pegal, skala nyeri 0 (1-5).

O : - Keadaaan umum klien tampak baik, dan klien


tampak tenang.
- Klien tidak meringis kesakitan lagi.

A : Masalah Nyeri dan ketidaknyamanan


berhubungan dengan respons inflamasi sistemik,
mialgia, artralgia, diaforesis, dapat teratasi.

P : Intervensi di hentikan.
3. Resiko ketidakseimbangan nutrisi S : Klien mengatakan perutnya sudah merasa enakan
kurang dari kebutuhan tubuh sekarang sudah tidak ada rasa mual ataupun nyeri
berhubungan dengan intake yang pada uluh hati.
tidak dekuat ; anorexia, mual/muntah.
O : - Mual (-), Muntah (-)
- Keadaan umum membaik
- Klien tampak menghabiskan seluruh makanan
yang disajikan oleh ahli gizi.
- Berat badan : 49 kg
- Tinggi badan : 155 cm

A : Masalah resiko ketidakseimbangan nutrisi


kurang dari kebutuhan tubuh berhubungan
dengan intake yang tidak dekuat ; anorexia,
mual/muntah dapa teratasi.

P : Intervensi dihentikan.

Anda mungkin juga menyukai