Anda di halaman 1dari 2

PENDIDIKAN ANAK USIA DINI

“AL-BURHAN”
MASJID AGUNG SEMARANG
JL. GAJAHMADA KP. SONET NO. 248 SEMARANG, 50138 Telp. 024-3545888 / 08156627302

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)


KURIKULUM 2013
TAHUN AJARAN 2016/2017

Bulan / Minggu ke- : Februari / II


Kelompok Usia : 3-4 Tahun
Tema/Sub Tema : Alam Semesta/ Benda2 langit /Pelangi&Awan
Sentra : Peran
Materi yang masuk dalam pembiasaan:
1. Berdo’a sebelum dan sesudah kegiatan
2. Mengucap dan menjawab salam
3. Meminta maaf dan memberi maaf
4. Mengucapkan kata “tolong, maaf, permisi dan terimakasih” dalam situasi tertentu
5. Pemimpin yang baik dan adil
6. Mandiri, Disiplin dan Bertanggung jawab
7. Pendengar yang baik
8. Suka menolong dan bekerjasama
9. Percaya diri, kreatif dan pantang menyerah
10. K4 (kebersihan, kerapian, kesehatan, dan keamanan)
Materi dalam kegiatan :
- Mengenal awan dan pelangi sebagai salah satu ciptaan Allah
- Mengenal proses munculnya pelangi
- Mengenal warna-warna pelangi
- Bercerita tentang salah satu warna pelangi
- Bermain ular tangga pelangi dan awan

Alat dan Bahan :


- Kertas warna - Dadu
- Papan main ular tangga

Pelaksanaan
a. Pembukaan (60 Menit) 5. Berinfaq
1. Sholat Dhuha dan Asmaul Husna 6. Mengaji Qira’ati dan hafalan surat pendek
2. Doa sebelum belajar 7. Mencuci Tangan
3. Salam dan Sapa 8. Istirahat
4. Absen dan berhitung
b. Inti (60 menit)
1. Guru memberikan sedikit penjelasan tentang tema dan ragam main.
2. Guru memperkuat dan memperluas bahasa anak
3. Guru mengajak anak mengamati alat dan bahan yang disediakan
4. Anak melakukan kegiatan sesuai yang diminati dan gagasannya :
- Bernyanyi bersama lagu “pelangi”
- Anak-anak memilih salah satu warna pelangi lalu bercerita
- Berkelompok 3orang untuk bermain ular tangga
5. Guru membantu anak yang mengalami kesulitan.
6. Anak menceritakan kegiatan main yang dilakukannya
7. Guru mengamati dan mendokumentasikan perkembangan dan kemajuan main anak.
PENDIDIKAN ANAK USIA DINI

“AL-BURHAN”
MASJID AGUNG SEMARANG
JL. GAJAHMADA KP. SONET NO. 248 SEMARANG, 50138 Telp. 024-3545888 / 08156627302

c. Penutup (15 menit)


1. Membereskan alat main dan mengembalikannya ke tempat semula
2. Menanyakan perasaan selama hari ini
3. Berdiskusi kegiatan apa saja yang sudah dimainkan hari ini, mainan apa yang paling disukai
4. Menghubungkan dan menginformasikan kegiatan untuk esok hari
5. Berdo’a setelah belajar

e. Rencana Penilaian
1. Indikator Penilaian

Program
KD INDIKATOR
Pengembangan

Nilai 1.1 Anak mengenal awan dan pelangi sebagai ciptaan Tuhan
Agama dan Moral 3.1-4.1 Anak terbiasa berdo’a sebelum dan sesudah kegiatan

2.1 Anak terbiasa mencuci tangan sebelum & sesudah makan


Motorik
3.3-4.3 Anak mampu mengkoordinasikan jari tangan dan mata
(mengocok dadu)
2.7 Anak mampu berperilaku sabar/menunggu giliran
Sosem
2.8 Anak mampu berperilaku mandiri

3.6-4.6 Anak mengenal warna (minimal 3 warna pelangi merah,kuning,


Kognitif hijau)
3.8-4.8 Anak mengenal lingkungan alam (awan dan pelangi)

3.10-4.10 Anak memahami bahasa reseptif


Bahasa
3.11-4.11 Anak memahami bahasa ekspresif
2.4 Anak memiliki sikap estetis(mampu menjaga dan merawat alat
Seni
main)

2. Teknik Penilaian
 Catatan Anekdot

Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Sentra

(Septri Dian Iriani Prahesti, S.Psi) ( Aulia Kharima, Amd. )

Anda mungkin juga menyukai