Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Laporan Antara ini disampaikan kepada Pejabat Pembuat Komitmen Sungai dan Pantai I, SNVT
Pelaksanaan Jaringan Sumber Air Citarum, Balai Besar Wilayah Sungai Citarum berdasarkan
kontrak kerja PT Tata Guna Patria JO dengan PPK Sungai dan Pantai I, SNVT Pelaksanaan Jaringan
Sumber Air Citarum, Balai Besar Wilayah Sungai Citarum No No.HK.02.03/PPK-SP.J/SNVT-
PJSA/12, tanggal 11 November 2011, sebagai informasi sementara kemajuan pekerjaan Supervisi
Konstruksi dan Review Desain Rehabilitasi Prasarana Pengendali Banjir Sungai Citarum Hilir dari
Bendungan Jatiluhur – Curug (Paket II) sejak SPMK hingga akhir bulan Juli 2012.

Pelaksanaan kegiatan kerja menjelang akhir Juli 2012 ini terdapat beberapa kendala terkait
dengan masalah lahan untuk pemasangan sheet pile dan disposal area, walaupun secara
bertahap dapat diselesaikan.

Atas segala masukan dan bimbingan dari semua pihak yang telah membantu tersusunnya
Laporan Bulanan ini, kami atas nama Tim Consultan Supervisi mengucapkan terima kasih.

Demikian Laporan Antara ini kami buat dan terima kasih atas kepercayaan yang telah diberikan
lepada PT Tata Guna Patria JO untuk melaksanakan pekerjaan tersebut di atas.

B
Bandung, 31 Juli 2012
P
PT. Tata Guna Patria JO

I
Ir. Suherman, Sp1
T
Team Leader

Laporan Antara – Juli 2012


Supervisi Konstruksi dan Review Desain Rehabilitasi Prasarana Pengendali Banjir Sungai Citarum Hilir,
Bendungan Jatiluhur – Bendung Curug
i

Anda mungkin juga menyukai