Anda di halaman 1dari 15

EPIDEMIOLOGI

PENYAKIT MENULAR

Putri Winda Lestari, S.KM., M.Kes (Epid)


Universitas Binawan

1
• Penyakit menular : penyakit yang dapat berpindah
dari satu orang ke orang lain, baik secara langsung
maupun tidak langsung.
• PM ditandai dengan adanya agen yang hidup &
dapat berpindah.
• PM dapat menular, ditentukan dengan 3 faktor :
1. Agen
2. Host
3. Route of transmission
• Agen : suatu unsur, organisme hidup/ kuman infektif
yang dapat menyebabkan terjadinya penyakit.

• Agar agen hidup, harus memenuhi persyaratan berikut :


1. Berkembang biak
2. Bergerak/berpindah dari induk semang
3. Mencapai induk semang baru
4. Menginfeksi induk semang baru
Agen Infeksi dikelompokan menjadi :

VIRUS : Influenza

BAKTERI : E. coli, M. tuberculosis

PROTOZOA : Plasmodium Malariae

JAMUR : Histoplasma capsulatum

CACING : Cacing pita, Cacing gelang


Reservoar : habitat/tempat dimana bibit penyakit mampu
hidup dan berkembang biak.

1. Reservoar di dalam manusia


Contoh : campak, cacar air, demam tifoid, syphilis.
2. Reservoar pada binatang
Contoh : pes (tikus), rabies (anjing).
3. Benda mati sebagai reservoar
Contoh: saprofit hidup dalam tanah, Clostridium tetani.
• Route of transmission : suatu mekanisme
dimana agen ditularkan dari satu orang ke
orang lain atau dari reservoar ke host baru.

• Ada 5 cara penularan, yaitu :


Kontak Langsung
• Penyakit kulit

Inhalasi
• Tuberkulosis

Infeksi
• Kolera
• Demam Tifoid

Penetrasi pada Kulit


• Tetanus

Infeksi melalui Plasenta


• Syphilis
• Toxoplasmosis
• Penyakit yang sangat berbahaya karena angka
kematian cukup tinggi.
• Penyakit menular tertentu yang dapat
menimbulkan kematian dan cacat, walaupun
akibatnya lebih ringan dari yang pertama
• Penyakit menular yang jarang menimbulkan
kematian dan cacat tetapi dapat mewabah
yang menimbulkan kerugian materi.

8
Waktu Generasi Kekebalan
(Generation Kelompok (Herd
Time) Immunity)

Kekuatan
infeksi/serangan
penyakit

9
1. Waktu Generasi (Generation Time)
• Masa antara masuknya penyakit pada pejamu sampai masa
kemampuan maksimal pejamu untuk menularkan penyakit.
• Perbedaan masa tunas (inkubasi) dgn waktu generasi 

Masa Tunas (Inkubasi) Waktu Generasi

• ditentukan o/ masuknya • waktu masuknya agent


agent sampai timbul gejala sampai timbul
penyakit kemampuan penyakit tsb
• tidak dapat ditentukan untuk menularkan kepada
pada penyakit dengan pejamu lain walau tanpa
gejala yang terselubung. gejala klinik atau
terselubung.

10
2. Kekebalan Kelompok (Herd Immunity)

• Adalah tingkat kemampuan/ daya tahan suatu


kelompok penduduk terhadap serangan/ penyebaran
agent menular berdasarkan tingkat kekebalan sejumlah
anggota kelompok tersebut.
• Herd Immunity merupakan faktor utama dalam proses
kejadian wabah di masyarakat serta kelangsungan
penyakit pada suatu kelompok penduduk tertentu.

11
3. Angka Serangan Penyakit (Attack Rate)

• Adalah sejumlah kasus yang berkembang dalam satu


satuan waktu ttt di kalangan anggota kelompok yang
mengalami kontak serta memiliki risiko/ rentan thd
penyakit tersebut.
• Angka serangan ini bertujuan untuk:
Menganalisis tingkat penularan dan tingkat
keterancaman anggota kelompok

12
• PEMBERANTASAN RESERVOAR
- Mengisolasi penderita
Manusia
- Karantina
- Memberantas tempat hidup binatang
- Melakukan vaksin binatang secara rutin
Binatang
- Memelihara kandang tempat
binatang peliharaan
• MEMUTUS RANTAI PENULARAN
- Memberikan penyuluhan tentang cara penyebaran PM.
- Meningkatkan sanitasi lingkungan & higene
perorangan.

• MELINDUNGI KELOMPOK RENTAN & BERESIKO


TERKENA PENYAKIT
Perlindungan khusus dengan imunisasi, pemberian
suplemen, peningkatan gizi.
TERIMA KASIH

15

Anda mungkin juga menyukai