Anda di halaman 1dari 3

Tugas Praktikum

Desain Analisis Eksperimen


Nama : Dini Septia Ariska
NPM : 0661 17 187
Kelas : Farmasi E 17

JAWABAN
 Variable View

 Data View

 Tabel Anova
o SPSS

o Excel

 Grafik

“Kecepatan berlari yang paling cepat yaitu pada Kelompok III”

 Hipotesis – Keputusan
o Hipotesis
 Perlakuan
H0 : 1 = 2 = … = a = 0 (Perlakuan tidak berpengaruh terhadap respon yang
diamati)
H1 : i ≠ 0, i = 1, 2, …, a(Sebaliknya)
 Kelompok
H0 : B1 = B2 = … = Bb = 0 (Kelompok tidak berpengaruh terhadap respon yang
diamati)
H1 : Bj ≠ 0, j = 1, 2, …, b (Sebaliknya)
 Kriteria Keputusan
Fhit > Ftabel = Tolak H0 atau Terima H1
Sig <  = Tolak H0 atau Terima H1

o Keputusan
 Fhit Mesin : 16,227
 Fhit Motor : 11,227
 Sig : 0,00
  : 0,05
 Ftabel Mesin : 3,006917
 Ftabel Motor : 3,006917

 Interpretasi
o Perlakuan
Tolak H0 atau Terima H1
16,227 (Fhit) > 3,006917 (Ftabel) ; 0,00 (Sig) < 0,05 ()
“Perlakuan Mesin berpengaruh terhadap respon Kecepatan Berlari”

o Kelompok
Tolak H0 atau Terima H1
11,227 (Fhit) > 3,006917 (Ftabel) ; 0,00 (Sig) < 0,05 ()
“Kelompok Motor berpengaruh terhadap respon Kecepatan Berlari”

Anda mungkin juga menyukai