Anda di halaman 1dari 2

1. Tanaman dibawah ini yang bersifat c.

obat kumur
astringensia adalah... d. mengobati sariawan
a. kumis kucing e. mengobati batuk
b. jambu 8. Selain sebagai penyedap makanan, kayu
c. sukun manis juga berfungsi...
d. sirih a. mengobati sesak nafas
e. salam b. mengobati asma
2. Tidak hanya daun, batang tanaman juga c. obat radang selaput lendir
bermanfaat. Dibawah ini batang yang d. obat kumur
memiliki manfaat sebagai obat kumur e. anticacing pita
adalah... 9. Dibawah ini buah yang bermanfaat sebagai
a. Delima obat gosok penyakit rematik dan masuk
b. Jeruk nipis angin adalah...
c. Kemukus a. jeruk nipis
d. Brotowali b. cabai merah
e. Pulasari c. belimbing wuluh
3. Erythrina varigata linn. Berfungsi untuk d. kemukus
mengobati.. e. kapulaga
a. batuk 10. Coliandrum sativum L. Dapat dimanfaat
b. perut kembung kan sebagai...
c. demam a. obat batuk
d. asma b. obat amandel
e. diabetes c. obat difteri
4. Tanaman hasil budaya rumahan yang d. obat antikembung
berkhasiat sebagai obat disebut... e. obat sariawan
a. tanaman organic 11. Dibawah ini biji yang bermanfaat sebagai
b. tanaman obat keluarga obat asma adalah …..
c. tanaman budidaya a. Datura metel
d. tanaman liar b. Dryobalanops aromatic
e. hamatanaman c. areca chatecha L.
5. Dibawah ini manfaat dari daun dewa d. parkia biglobosa bhentam
adalah ... e. Eugenia cumini merr
a. mengobati muntah darah 12. buah jamblang atau Eugenia cumini merr
b. mengobati tekanan darah tinggi banyak dimanfaatkan orang untuk….
c. mengobati insomnia a. obat cacing
d. mengobati rematik b. obat perut kembung
e. mengobati wasir c. obat diabetes
6. Tanaman dibawah ini yang bersifat diuretic d. obat diuretic
adalah... e. obat sakit perut
a. sirih 13. umbi atau rimpang dari tanaman temu
b. randu hitam bermanfaat untuk……
c. jambu biji a. menghangatkan badan
d. murbei b. mengobati sakit kepala
e. kemuning c. mengobati diare
7. Tanaman sukun atau arthocarpus d. obat anticacing
communis bermanfaat untuk... e. memperbanyak asi
a. mengobati mencret 14. akar dari tanaman pule pandak bermanfaat
b. mengobati ginjal untuk……
a. obat cacing
b. obat deuretik
c. diabetes
d. obat pelangsing
e. obat antihepertensi
15. daun kemuning banyak dimanfaatkan
untuk……
a. antiseptik
b. mengobati penyakit gonore
c. obat mules
d. mengobati wasir
e. mengobati rematik
16. Yang bukan merupakan manfaat dan
khasiat jahe adalah...
a. menghangat kan badan
b. mengobati asma
c. mengobati sakit pinggang
d. untuk nyeri otot
e. melancarkan keringat
17. Dibawah ini adalah manfaat tanaman
obat...
1) menjaga daya tahan tubuh
2) memperlancar peredaran darah
3) mengobati batuk pilek
4) mengobati peradangan
18. berikut keunggulan tanaman obat dalam
menyebuhkan penyakit :
1) tidak menimbulkan efek samping
2) terdapat racun
3) mengandung banyak khasiat
4) menimbulkan penyakit baru
19. tumbuhan yang dimanfaatkan batangnya
adalah...
a. cabai merah
b. jambu biji
c. brotowali
d. saga
e. dedap
20. seledri mempunyai manfaat dan khasiat
sebagai
a. anti hipertensi
b. mrngobati rematik
c. diuretik
d. obat kumur
e. anti cacing pita

Anda mungkin juga menyukai