Anda di halaman 1dari 3

Tema : 7 Perkembangan Teknologi

Subtema : 1 Perkembangan Teknologi Hasil Pangan (PB 1)

Nama Lengkap : ………………………………………………………

Hari tanggal : ………………………………………………………

Kompetensi Dasar :
3.6 Mencermati isi teks informasi tentang perkembangan teknologi produksi, komunikasi, dan
transportasi di lingkungan setempat.

3.2 Mengetahui bentuk dan variasi pola irama dalam lagu.

3.8 Menjelaskan dan menentukan luas dan volume dalam satuan tidak baku dengan
menggunakan benda konkret

Isilah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan tepat!


1. Apa arti pangan ?

………………………………………………………………………………………………………
2. Apakah hasil panen pertanian dan perternakan dapat bertahan lama ?

………………………………………………………………………………………………………
3. Apa saja contoh makanan yang terbuat dari kacang kedelai ?

………………………………………………………………………………………………………
4. Apa Manfaat dari teknologi pangan ?

……………………….……………………………………………………………………………

5. Perkembangan teknologi dalam bidang produksi makanan membuat makanan semakin ….


a. sulit
b. awet
c. mudah
d. tidak enak

6. Barang di bawah ini yang termasuk hasil dari pertanian adalah...


a. padi dan mutiara
b. jagung dan ketela
c. emas dan perak
d. kelapa dan batubara

7. Negara Indonesia termasuk wilayah yang menjadi sumber pangan antara lain disebabkan
karena...
a. Indonesia berada di kutub
b. Indonesia mempunyai tanah yang subur
c. Penduduk Indonesia terkenal sopan
d. Indonesia dikelilingi benua besar

8. Teknologi pangan dapat menciptakan aneka makanan jenis baru, seperti...


a. beras
b. kedelai
c. roti
d. apel
9. Nata de coco merupakan salah satu makanan hasil teknologi pangan yang terbuat dari ...
a. air kelapa
b. kedelai
c. susu
d. keju

10. Sekelompok bunyi dengan susunan tertentu disebut...


a. irama
b. nada
c. pola irama
d. nada irama

11. Warna yang berbeda pada setiap lirik lagu menunjukkan pola irama yang...
a. sama
b. senada
c. sejalan
d. berbeda

Hitunglah luas dari setiap gambar berikut !

12. Luas bidang A Adalah ... Satuan

13. Luas bidang B Adalah ... Satuan

14. Luas bidang C Adalah ... Satuan

15. Luas bidang D Adalah ... Satuan

16. Luas yang paling kecil adalah bidang …

17. Luas yang paling besar adalah bidang …

18. Bidang … dan … pada gambar memiliki luas yang sama.

19.Luas bangun di bawah ini adalah...

a. 16
b. 18
c. 20
d. 22

20. Luas bangun biru adalah....


a. 12
b. 36
c. 18
d. 72

21. Pengukuran dibagi atas 2 yaitu... *


a. centimeter dan meter
b. kilogram dan gram
c. meter dan kilogram
d. baku dan tak baku
https://youtu.be/9oWEveMOvTU ( Rotiku )

https://youtu.be/fKkLPgWQJ48

di tunggu vidio lagunya ya !

Hafalkan lagu di atas menggunakan pianika!

Ditunggu vidionya ya!

Selamat Belajar, Sehat slalu walaupun belajar di rumah !

Anda mungkin juga menyukai