Anda di halaman 1dari 7

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN


Bidang Keahlian : Teknologi Informasi dan Komunikasi
Program Keahlian : Teknik Komputer dan Informatika
Kompetensi Keahlian : Multimedia (3 Tahun)

Tujuan kurikulum mencakup empat aspek kompetensi, yaitu (1) aspek


kompetensi sikap spiritual, (2) sikap sosial, (3) pengetahuan, dan (4)
keterampilan. Aspek-aspek kompetensi tersebut dicapai melalui proses
pembelajaran intrakurikuler, kokurikuler, dan ekstrakurikuler.
Rumusan kompetensi sikap spiritual yaitu, “Menghayati dan
mengamalkan ajaran agama yang dianutnya”. Sedangkan rumusan
kompetensi sikap sosial yaitu, “Menghayati dan mengamalkan perilaku
jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai),
bertanggung-jawab, responsif, dan proaktif melalui keteladanan, pemberian
nasihat, penguatan, pembiasaan, dan pengkondisian secara
berkesinambungan serta menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia”. Kedua kompetensi tersebut dicapai melalui
pembelajaran tidak langsung (indirect teaching) yaitu keteladanan,
pembiasaan, dan budaya sekolah, dengan memperhatikan karakteristik
mata pelajaran serta kebutuhan dan kondisi peserta didik.
Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan
sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan sebagai
pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta didik lebih
lanjut.

KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4


(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami, menerapkan, 4. Melaksanakan tugas spesifik dengan
menganalisis, dan menggunakan alat, informasi, dan
mengevaluasi tentang prosedur kerja yang lazim dilakukan
pengetahuan faktual, serta memecahkan masalah sesuai
konseptual, operasional dengan bidang kerja Teknik Komputer
dasar, dan metakognitif dan Jaringan. Menampilkan kinerja di
sesuai dengan bidang dan bawah bimbingan dengan mutu dan
lingkup kerja Teknik kuantitas yang terukur sesuai dengan
Komputer dan Jaringan standar kompetensi kerja.
pada tingkat teknis, Menunjukkan keterampilan menalar,
spesifik, detil, dan mengolah, dan menyaji secara efektif,
kompleks, berkenaan kreatif, produktif, kritis, mandiri,
dengan ilmu pengetahuan, kolaboratif, komunikatif, dan solutif
teknologi, seni, budaya, dan dalam ranah abstrak terkait dengan
humaniora dalam konteks pengembangan dari yang dipelajarinya
pengembangan potensi diri di sekolah, serta mampu
sebagai bagian dari melaksanakan tugas spesifik di bawah
keluarga, sekolah, dunia pengawasan langsung.
kerja, warga masyarakat
nasional, regional, dan Menunjukkan keterampilan
internasional. mempersepsi, kesiapan, meniru,
membiasakan, gerak mahir,
menjadikan gerak alami dalam ranah
konkret terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di sekolah,
serta mampu melaksanakan tugas
spesifik di bawah pengawasan
langsung.

Mata Pelajaran: Komputer dan Jaringan Dasar


SKEMA
KOMPETENSI KOMPETEN
WAKTU UNIT KOMPETENSI SERTIF
DASAR SI DASAR
IKASI
3.1 Menerapkan 4.1. Melaks 6 TIK.CS01.003.01 KKNI
kesehatan, anakan Mengikuti Prosedur
keselamatan kesehat Kesehatan,
dan an, Keselamatan dan
keamanan kesela Kemanan Kerja (K3)
kerja matan
berdasarkan dan
lingkungan keaman
kerja an
kerja
dilingk
ungan
kerja
3.2 Mengevaluas 4.2. Melaku 12  TIK.CS01.005.01 KKNI
i anatomi kan Mengidentifikasi
komputer perakit Perangkat
an Penyusun
komput Komputer
er  TIK.CS01.006.01
Mengidentifikasi
Spesifikasi
Perangkat
Komputer
 TIK.CS01.007.01
Memasang Label
Garansi Pada
Perangkat
Komputer
 TIK.CS01.008.01
Mengepak dan
Melengkapi
Dengan User
Manual, Kartu
Garansi dan CD
Driver
 TIK.CS02.001.01
Merumuskan
Kebutuhan
SKEMA
KOMPETENSI KOMPETEN
WAKTU UNIT KOMPETENSI SERTIF
DASAR SI DASAR
IKASI
Pengguna (User
Requirement)
 TIK.CS02.002.01
Merancang
Spesifikasi Sesuai
dengan Fungsi dan
Kebutuhan
Pengguna
 TIK.CS02.003.01
Memilih Casing
dan Power Supply
 TIK.CS02.004.01
Memilih Monitor
 TIK.CS02.005.01
Memilih Hard Disk
 TIK.CS02.006.01
Memilih
Motherboard
 TIK.CS02.007.01
Memasang
Interface Card
 TIK.CS02.008.01
Memasang Hard
Disk
 TIK.CS02.009.01
Memasang Drive
Optik
 TIK.CS02.010.01
Memasang
Perkabelan pada
Motherboard
 TIK.CS02.011.01
Memasang
Memory
 TIK.CS02.012.01
Memasang
Prosesor
 TIK.CS02.013.01
Memasang
Perlengkapan
Komputer
 TIK.CS02.014.01
Menguji Hasil
Rakitan secara
Hardware

3.3 Menerapkan 4.3. Mengin 15  TIK.CS02.015.01 KKNI


sistem stalasi Melakukan Setting
BIOS
SKEMA
KOMPETENSI KOMPETEN
WAKTU UNIT KOMPETENSI SERTIF
DASAR SI DASAR
IKASI
operasi sistem  TIK.CS02.016.01
operasi Mengkonfigurasi
Hard Disk
 TIK.CS02.017.01
Melakukan
Instalasi Operating
System
3.4 Menerapkan 4.4. Mengin 6  TIK.CS02.018.01 KKNI
driver stalasi Melakukan
komputer driver Instalasi Driver
perang Motherboard
kat  TIK.CS02.019.01
keras Melakukan
komput Instalasi Driver
er Printer
 TIK.CS02.020.01
Melakukan
Instalasi Driver
VGA Card
 TIK.CS02.021.01
Melakukan
Instalasi Driver
Sound Card
3.5 Menerapkan 4.5. Mengin 6  TIK.CS01.009.01 KKNI
software stalasi Melakukan
aplikasi softwar Inventarisasi
e Software
aplikasi  TIK.CS02.027.01
Melakukan
Instalasi Software
Aplikasi
 TIK.CS02.028.01
Mengkonfigurasi
Software Aplikasi
3.6 Mengevaluas 4.6. Melaku 6  TIK.CS02.029.01 KKNI
i perawatan kan Menganalisa
komputer perawat Kebutuhan
an Perawatan
komput  TIK.CS02.030.01
er Menentukan
Ruang Lingkup
Kegiatan
Perawatan
 TIK.CS02.031.01
Membuat Jadwal
Kegiatan
Perawatan
 TIK.CS02.032.01
Melakukan
Perawatan CPU
SKEMA
KOMPETENSI KOMPETEN
WAKTU UNIT KOMPETENSI SERTIF
DASAR SI DASAR
IKASI
 TIK.CS02.033.01
Melakukan
Perawatan Hard
Disk
 TIK.CS02.035.01
Melakukan
Perawatan
Peripheral
 TIK.OP02.018.01
Mengoperasikan
Utilitas Dasar
Untuk Back Up,
Restore, Data
Recovery

3.7 Mengevaluas 4.7. Melaku 12  TIK.CS02.038.01 KKNI


i kan Memperbaiki Hard
permasalaha perbaik Disk yang Bad
n komputer an Sector
komput  TIK.CS02.039.01
er Mendiagnosa dan
Memperbaiki
Kegagalan Operasi
Hard Disk
 TIK.CS02.040.01
Memperbaiki
Invalid Partition
Table
 TIK.CS02.045.01
Memperbaiki
Komputer Yang
Terinfeksi Virus
 TIK.OP02.017.01
Melakukan
Penanganan Awal
(Troubleshooting)
Atas Masalah Pada
PC

3.8 Mengevaluas 4.8. Mengko 18  TIK.CS02.048.01 KKNI


i jaringan nfigura Menyiapkan
komputer si perangkat jaringan
jaringa Komputer
n  TIK.CS02.049.01
komput Melakukan
er instalasi jaringan
Komputer
 TIK.JK02.005.01
Memasang Kabel
SKEMA
KOMPETENSI KOMPETEN
WAKTU UNIT KOMPETENSI SERTIF
DASAR SI DASAR
IKASI
UTP Dan BNC
Pada Jaringan
 TIK.JK02.008.01
Menginstal non
manageable
switch/ hub pada
jaringan
3.9 Mengevaluas 4.9. Mengko 16  TIK.JK02.014.01 KKNI
i IP Address nfigura Menginstalasi dan
pada si IP Mengkonfigurasi
jaringan Address TCP/IP statis pada
komputer pada workstation yang
Jaringa terhubung pada
n jaringan
komput  TIK.JK02.015.01
er Menginstalasi dan
Mengkonfigurasi
TCP/IP dinamis
pada workstation
yang terhubung
pada jaringan

3.10 Mengevaluas 4.10. Melak 10  TIK.JK02.012.01 KKNI


i sharing ukan Menginstall
sumber daya sharin sumber daya
pada g berbagi pakai pada
jaringan sumbe jaringan komputer
komputer r daya
pada
jaring
an
komp
uter
3.11 Mengevaluas 4.11. Mengk 8  TIK.OP02.010.01 KKNI
i koneksi onfigu Melakukan
internet rasi Instalasi Untuk
konek Koneksi Internet
si
intern
et
3.12 Mengevaluas 4.12. Mengk 12  TIK.JK02.001.01 KKNI
i jaringan onfigu Membuat Disain
lokal (LAN) rasi Jaringan Lokal
jaring (LAN)
an  TIK.JK02.007.01
lokal Memasang
(LAN) Jaringan nirkabel
 TIK.JK02.013.01
Menggelar sistem
pengkabelan
SKEMA
KOMPETENSI KOMPETEN
WAKTU UNIT KOMPETENSI SERTIF
DASAR SI DASAR
IKASI
terstruktur
horisontal
 TIK.JK02.021.01
Mengadministrasi
perangkat jaringan

3.13 Mengevaluas 4.13. Melak 8  TIK.JK05.001.01 KKNI


i perawatan ukan Menentukan
jaringan peraw strategi perawatan
lokal (LAN) atan  TIK.JK05.002.01
jaring Melaksanakan
an prosedur
lokal perawatan
(LAN)  TIK.JK05.004.01
Memelihara sistem
jaringan agar up to
date
 TIK.JK05.009.01
Merawat perangkat
keras dan
perangkat lunak
sistem jaringan
supaya tetap
beroperasi
3.14 Mengevaluas 4.14. Melak 9  TIK.JK05.005.01 KKNI
i ukan Melakukan deteksi
permasalaha perbai dan mengatasi
n jaringan kan masalah di
lokal (LAN) jaring jaringan
an  TIK.JK05.006.01
lokal Memberi petunjuk
(LAN) atau saran
permasalahan
jaringan
 TIK.JK05.007.01
Menyiapkan
rencana
pemulihan pada
saat ada
kerusakan fatal
Jumlah Total Jam 144 Jam

Anda mungkin juga menyukai