Anda di halaman 1dari 7

11 pertanyaan untuk membantumu memahami studi case control

Cara menggunakan alat penilaian ini

Tiga permasalahan besar yang perlu dipertimbangkan dalam menilai studi case control:

Apakah hasilnya studi ini valid (Bagian A)


Apa hasilnya (Bagian B)
Apakah hasilnya akan membantu secara local (Bagian C)

Sebelas pertanyaan pada halaman-halaman selanjutnya dirancang untuk membantu anda memikirkan
permasalahan-permalasahan ini secara sistematis. Dua pertanyaan pertama adalah pertanyaan saringan, dan
dapat dijawab dengan cepat. Jika jawaban keduanya “ya”, ada baiknya melanjutkan pertanyaan yang tersisa

Terdapat beberapa tingkat tumpang tindih diantara pertanyaan-pertanyaan ini, anda diminta untuk menjawab
“ya”, “tidak”, atau “tidak tahu” untuk sebagian besar pertanyaan. Sejumlah petunjuk (cetak miring) diberikan
pada akhir pertanyaan. Ini dirancang untuk mengingatkan anda mengapa pertanyaan itu penting. Catat alasan
anda pada tempat yang telah disediakan.

Checklist ini dirancang untuk digunakan sebagai alat pembelajaran pedagogic, sebagai bagian dari pengaturan
workshop, sehingga kami tidak menyarankan adanya system penilaian. Inti dari checklist CASP (RCT dan
systematic review) didasarkan pada panduan ‘penguna’ JAMA untuk literature medis 1994 (diadaptasi dari
Guyatt GH, Sackett DL, and Cook DJ), dan telah diujicobakan dengan tenaga-tenaga kesehatan.

Untuk setiap checklist baru, sejumlah ahli dikumpulkan untuk mengembangkan dan menguji checklist dan format
workshop yang akan digunakan. Selama bertahun-tahun penyesuaian terhadap format telah dilakukan, tetapi
hasil survei terbaru dari pengguna checklist menegaskan bahwa format dasar tetap berguna dan tepat.

Referensi: kami merekomendasikan penggunaan kutipan gaya Harvard, yaitu:

Critical Appraisal Skills Programme (2017). CASP (memasukkan nama checklist, yaitu Case Control Study)
Checklist. [online] tersedia di: URL.Accessed: tanggal diakses

©CASP This work is licensed under the Creative Commons Attribution – Non Commercial-Share A like To view a
copy of this license, visit http://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/3.0/ HYPERLINK "http://www.casp-
uk.net/" www.casp-uk.net

©Critical Appraisal Skills Programme (CASP) Case Control Study Checklist 13.03.17 1
(A) Apakah hasil studi ini valid?
Pertanyaan saringan

1. Apakah studi ini membahas permasalahan secara terfokus?



YaTidak tahuTidak

Petunjuk: Permasalah dapat dikatakan “’fokus” dalam hal:


 Studi populasi
 Faktor resiko yang
dipelajari
 Apakah jelas jika studi ini
ingin mendeteksi efek
yang menguntungkan atau
merugikan

2. Apakah penulis menggunakan metode yang tepat untuk menjawab pertanyaan dari
studi?

YaTidak tahuTidak

Petunjuk: Pertimbangan:
 Apakah case control adalah cara yang
tepat untuk menjawab pertanyaan
dalam situasi tersebut? (Apakah hasilnya
langka atau berbahaya)
 Apakah itu menjawab pertanyaan studi?

Apakah ini pantas untuk dilanjutkan?


Pertanyaan mendetail
3. Apakah kasus-kasus tersebut direkrut dengan cara yang dapat diterima?


YaTidak tahuTidak

Petunjuk: Kami mencari bias seleksi yang mungkin dapat


mempengaruhi validitas hasil temuan
Apakah kasusnya didefinisikan dengan tepat?
Apakah kasusnya mewakili populasi tertentu? (secara
geografis dan/ temporal)
Apakah terdapat sebuat system yang dapat
diandalkan untuk menseleksi kasus
Apakah mereka insiden atau umum?
Apakah terdapat sesuatu yang istimewa
tentang kasus-kasus tersebut?
Apakah kerangka waktu penelitian relevan
dengan penyakit / paparan?
Apakah terdapat cukup banyak kasus yang
dipilih?
Apakah terdapat perhitungan daya?

©Critical Appraisal Skills Programme (CASP) Case Control Study Checklist 13.03.17 2
4. Apakah kontrol dipilih berdasarkan cara yang dapat diterima?


YaTidak tahuTidak

Petunjuk: Kami mencari bias seleksi yang mungkin dapat mempengaruhi generalisasi temuan:
 Apakah perwakilan kontrol mampu
mewakilkan ata mendefinisikan populasi
(secara geografis dan/ temporal)
 Apakah terdapat sesuatu yang spesial tentang kontrol?
 Apakah tingkat non-respon tinggi? Apakah
terdapat perbedaan pada non-responden
dalam hal apapun?
 Apakah mereka cocok, berdasarkan
populasi atau dipilih secara acak?
 Apakah terdapat cukup banyak kontrol
yang dipilih?

5. Bagaimana paparan secara akurat dipilih untuk meminimalisir bias?


YaTidak tahuTidak
Petunjuk: Kami mencari pengukuran, pemanggilan ulang atau bias klasifikasi:
 Apakah paparan didefinisikan secara
jelas dan diukur dengan tepat?
 Apakah penulis menggunakan pengukuran subjektif
atau objektif?
 Apakah pengukuran tersebut benar-benar
merefleksikan apa yang harus diukur (apakah mereka
telah dikalibrasi?)
 Apakah metode pengukuran serupa pada
kasus dan juga kontrol?
 Jika memungkinkan, apakah studi ini
memasukkan blinding? (Apakah pemaparan
minat mendahului hasilnya?)

6. (a) Apakah faktor-faktor pengganggu yang


diperhitungkan oleh penulis?
Petunjuk: List salah satu yang kamu piker penting, yang mungkin dilupakan oleh penulis
 Genentik
 Lingkungan
 Sosio-ekonomik

©Critical Appraisal Skills Programme (CASP) Case Control Study Checklist 13.03.17 3
(b) Apakah penulis memperhitungkan gaktor-faktor pembaur yang potensial dalam
desain dan/ analisis mereka?

YaTidak tahuTidak
Petunjuk: Mencari:
Batasan dalam desain dan tehnik, seperti modelling
stratified-, regresi-, atau analisis sensitif untuk
mengkoreksi, mengendalikan atau menyesuaikan
faktor-faktor pengganggu

(B) Apa hasil yang diperoleh?

7. Apa hasil dari studi ini?


Petunjuk: Pertimbangkan:
Apakah hasil initinya?
Apakah analisinya sesuai untuk desain?
Seberapa kuat hubungan diantara paparan dan
hasil akhir (lihatlah odd ratio)?
Apakah hasilnya telah disesuaikan dengan
faktor-faktor pengganggu, dan mungkin faktor
tersebut dapat menjelas hubungan yang
terjadi?
Apakah penyesuai membuat perbedaan yang sangat besar pada OR?

8. Seberapa tepatkah hasil yang diperoleh?


Seberapa tepatkah perkiraan resiko?

Petunjuk: pertimbangkan
 Ukuran P-value yang digunakan
 Ukuran Confidence Intervals (CI)
 Apakah penulis mempertimbangkan
seluruh variable yang penting?
 Bagaimana efek dari partisipan yang
menolak untuk berpartisipasi
dievaluasi?

©Critical Appraisal Skills Programme (CASP) Case Control Study Checklist 13.03.17 4
9. Apakah kamu mempercayai hasilnya?

YaTidak tahuTidak

Petunjuk: Pertimbangkan:

Efek yang besar sulit untuk diabaikan


Dapatkan hal tersebut terjadi akibat bias atau faktor pengganggu
Apakah terdapat kecacactan pada desain dan
metode dari studi ini yang membuat hasilnya
menjadi tidak reliabel?
Pertimbangkan kriteria Consider Bradford Hills
(seperti alur waktu, gradien respon-dosis,
kekuatan, dan biological plausibility)

(C) Apakah hasilnya akan membantu secara lokal?


10. Apakah hasilnya dapat diaplikasikan pada populasi lokal?


YaTidak tahuTidak
Petunjuk: Pertimbangkan apakah:
 Subjek dalam penelitian ini
berbeda dengan populasi dalam
studi anda, sehingga hal ini
menimbulkan kekhawatiran.
 Seting lokal anda mungkin
berbeda jauh dengan studi
 Dapatkah kamu mengukur keuntungan dan bahaya lokal?

11. Apakah hasil dari studi ini sesuai dengan sumber-sumber bukti lain yang tersedia?


YaTidak tahuTidak

Petunjuk: Pertimbangkan seluruh bukti-bukti yang


tersedia dari RCT, sistematik review, studi cohort
dan juga case control

Pengingat

 Penelitian observasional jarang menyediakan bukti


yang cukup untuk merekomendasikan adanya
perubahan pada praktik klinis atau dalam pengambilan
keputusan kebijakan kesehatan
 Untuk pertanyaan tertentu, studi observasional hanya
menyediakan bukti
 Rekomendasi dari studi observasional selalu lebih kuat
jika didukung oleh bukti lainnya.
©Critical Appraisal Skills Programme (CASP) Case Control Study Checklist 13.03.17 5

Anda mungkin juga menyukai