Anda di halaman 1dari 1

LATIHAN SOAL

Latihan Soal BAB 1

Esay:

1. Sejarah adalah dinamika masyarakat pada suatu masa di suatu tempat. Dinamika
masyarakat senantiasa bergerak menuju ke arah kemajuan. Contoh, gerakan
pemuda 1928 menghasilkan rumusan kesatuan, gerakan pemuda 1945
menghasilkan proklamasi, gerakan pemuda 1966 menghasilkan orde baru dan
gerakan pemuda 1998 menghasilkan orde reformasi. Jelaskan pernyataan tersebut
dengan rumusan bahwa sejarah adalah perubahan
2. Gerakan 1928 menghasilkan rumusan identitas kebangsaan yang diwujudkan
dengan pembentukan wadah bangsa melalui proklamasi oleg gerakan 1945.
Gerakan 1966 menegaskan bentuk Negara kebangsaan Indonesia dan dikuatkan
oleh gerakan 1998. Bagaimana Anda menjelaskan keberlanjutan sejarah
berdasarkan data tersebut
3. System belajar padepokan sudah dikenal masyarakat nusantara sejak masa klasik
(Hindu-Buda). Dalam system itu para murid akan mencari dan mendatangi guru
untuk belajar. Dengan system ini hanya anak-anak bangsawan, pendeta, atau
seniman saja yang dapat menikmati “sekolah”. Awal abad ke-20 melalui kebijakan
Van Deventer didirikan HIS, MULO, HBS dan pendidikan khusus seperti
kwekschool, artenschool, technisischeschool dan lain-lain yang kesemuanya itu
berawal dari kebutuhan Belanda akan tenaga kerja terdidik. Berdasarkan data itu
jelaskan perubahan dan transformasi pendidikan di Indonesia

Anda mungkin juga menyukai