Anda di halaman 1dari 12

Soal nomor 1

Peristiwa berikut ini yang tidak berkaitan dengan tekanan adalah….

A. Paku runcing mudah untuk ditancapkan di papan

B. Gerobak kecil mudah untuk didorong

C. Pisau tajam mudah untuk memotong

D. Menjinjing beban dengan tali kecil terasa sakit di tangan

Kunci jawaban : B

Soal nomor 2

Faktor-faktor yang dapat mempengaruhi besarnya tekanan adalah….

A. Gaya tekan dan massa benda

B. Gaya tekan dan gaya gravitasi

C. Luas bidang tekan dan gaya tekan

D. Luas bidang tekan dan gaya gravitasi

Kunci Jawaban : C

Soal nomor 3

Upaya bisa dilakukan untuk mendapatkan tekanan yang besar yaitu…….

A. Mengurangi gaya tekan dan memperbesar luas bidang tekan

B. Mengurangi gaya tekan dan memperkecil luas bidang tekan

C. Meningkatkan gaya tekan dan memperbesar luas bidang tekan

D. Meningkatkan gaya tekan dan memperkecil luas bidang tekan


Kunci Jawaban : D

Soal nomor 4

Perhatikan tabel di bawah ini !

Gambar (ext)

Tekanan paling besar sesuai dengan tabel tersebut, dihasilkan oleh nomor….

A. (1)

B. (2)

C. (3)

D. (4)

Kunci jawaban : A

Soal nomor 5

Pendengaran para penyelam tradisional pada saat menyelam banyak  yang menjadi
terganggu karena adanya pengaruh….

A. Tekanan udara dalam air

B. Gaya angkat air

C. Tekanan hidrostatis air

D. Tekanan atmosfer

Kunci jawaban : C

Soal nomor 6

Seorang penyelam menyelam hingga pada kedalaman 3 m, massa jenis air 1.000
kg/m³. Konstanta gravitasi pada tempat tersebut adalah 10 N/kg. Besar tekanan
hidrostatisnya yaitu…. N/M²
A. 3.000

B. 30.000

C. 40.000

D. 50.000

Kunci jawaban : B

Baca juga: Rumus Dan Contoh Soal Tekanan Hidrostatis


Soal nomor 7

Sebuah benda ditimbang di udara memiliki berat 50 N. Setelah ditimbang di dalam air,
beratnya menjadi 30 N. Benda tersebut mendapatkan gaya angkat sebesar…

A. 50 N

B. 30 N

C. 20 N

D. 10 N

Kunci jawaban : C

Soal nomor 8

Kapal laut dapat terapung di permukaan air, karena ….

A.   massa jenis bahan pembuat kapal lebih kecil daripada massa jenis air

B.  massa jenis seluruh kapal lebih kecil daripada massa jenis air

C.  massa jenis bahan pembuat kapal leih lebih besar daripada massa jenis air

D.  massa jenis bahan pembuat kapal sama dengan massa jenis air

Kunci jawaban : B
Soal nomor 9

Perhatikan beberapa alat di bawah ini!

1. Kapal selam
2. Mesin pengangkat mobil
3. Rem hidrolik
4. Balon udara
Alat-alat  yang prinsip kerjanya berdasarkan hukum Archimedes ditunjukkan oleh nomor
….

A.  (1) dan (2)

B.  (2) dan (4)

C.  (2) dan (3)

D.  (1) dan (4)

Kunci jawaban : D

Soal nomor 10

Perhatikan gambar berikut ini!

Mesin pengangkat mobil hidrolik pada gambar di atas memiliki pengisap masing-masing
dengan luas A1 = 15 cm2 dan A2 = 600 cm2. Apabila pada pengisap kecil diberi gaya
F1 sebesar 500 N, maka berat beban yang dapat diangkat adalah ….

A.  500 N

B.  15.000 N

C.  20.000 N

D.  25.000 N

Kunci jawaban : C
Soal nomor 11

Alat yang prinsip kerjanya berdasarkan hukum Pascal adalah ….

A.  alat pengangkat mobil

B.  galangan kapal

C.  balon udara

D.  kapal selam

Kunci jawaban : A

Soal nomor 12

“Tekanan yang diberikan pada zat cair akan diteruskan ke segala arah oleh zat cair itu
sama besar ke segala arah.”

Pernyataan tersebut merupakan bunyi dari hukum ….

A.  Boyle

B.  Archimedes

C.  Newton

D.  Pascal

Kunci jawaban : D

Soal nomor 13

“Hasil kali antara tekanan dan volume gas dalam ruang tertutup adalah tetap”.

Pernyataan di atas merupakan bunyi dari hukum ….

A.  Archimedes

B.  Pascal
C.  Boyle

D.  Bejana Berhubungan

Kunci jawaban : C

Soal nomor 14

Tinggi suatu tempat adalah 300 meter dari permukaan air laut. Tekanan atmosfer di
tempat tersebut adalah ….

A.  72 cmHg

B.  73 cmHg

C.  79 cmHg

D.  80 cmHg

Kunci jawaban : B

Soal nomor 15

Sebuah balon yang memiliki volume 10 m3 ketika diukur ternyata sebesar 5 atm. Jika
tekanannya dijadikan 20 atm, maka volumenya akan menjadi sebesar ….

A.  1,5 m3

B.  2,5 m3

C.  3,0 m3

D.  4,0 m3

Kunci jawaban : B

Baca juga : Soal IPA Kelas 8 Semester 2


Soal nomor 16
Pada saat kita melakukan pengukuran tekanan darah dengan menggunakan
tensimeter, maka berlaku hukum ….

A.  Pascal

B.  Archimedes

C.  Boyle

D.  Newton

Kunci jawaban : A

Soal 1
Tekanan darah normal manusia yang sehat adalah 80 mm raksa sampai
dengan 120 mm raksa. Besar tekanan ini sama dengan … .

A. 80 pascal sampai 120 pascal

B. 800 pascal sampai 1200 pascal

C. 10256 pascal sampai 17589 pascal

D. 10526 pascal sampai 15789 pascal

(OSN SMP Tahun 2014 Tingkat Kabupaten)

Soal 2
Tinggi suatu daerah adalah 400 m dari permukaan laut. Tekanan atmosfir di
tempat tersebut adalah … .

A. 72 cm Hg

B. 76 cm Hg

C. 79 cm Hg
D. 80 cm Hg

(OSN SMP Tahun 2013 Tingkat Kabupaten)


Jawaban: A
Tekanan atmosfir suatu tempat akan semakin menurun seiring bertambahnya
ketinggian tempatnya. Tekanan atmosfer akan berkurang 1 cmHg setiap
kenaikan 100 meter dari permukaan laut. Jika tekanan yang dihitung dari
permukaan air laut 76 cmHg maka tinggi suatu daerah 400 meter dari
permukaan laut memiliki tekanan sebesar 72 cmHg.

Soal 3
Emas yang massanya 193 gram berada di dalam minyak tanah mengalami
gaya ke atas sebesar 8.000 dyne. Jika percepatan gravitasi 10 m/s  dan
2

massa jenis minyak tanah 0,8 gram/cm , maka massa jenis emas adalah … .
3

A. 193 gram/cm 3

B. 8,65 gram/cm 3

C. 19,3 gram/cm 3

D. 193 gram/cm 3

(OSN SMP Tahun 2012 Tingkat Kabupaten)


Jawaban: C

Soal 4
Sebuah balok kayu dicelupkan dalam air. Ternyata 25% bagian berada di atas
permukaan air dan 75% bagian berada dalam air. Bila massa jenis air 1
gram/cm  dan percepatan gravitasi 10 m/s  maka massa jenis balok kayu
3 2

adalah … .
A. 0,025 kg/m 3

B. 0,075 g/ cm 3

C. 0,250 kg/ m 3

D. 0,750 g/cm 3

(OSN SMP Tahun 2011 Tingkat Kabupaten)


Jawaban: D
1. Seekor ayam dan bebek memiliki berat yang sama, namun ketika ayam menginjak lumpur bekas
kakinya akan lebih dalam dibandingkan dengan bekas kaki bebek, Faktor yang mempengaruhi
perbedaan tekanan  tersebut yaitu…

A. Gaya gravitasi         C. Gaya gesek


B. Luas permukaan D. Volume permukaan

2. Sebuah benda jika dimasukkan ke dalam air akan tenggelam, Berdasarkan hukum archimides hal
tersebut terjadi karena…..

A. Massa jenis benda >  Massa jenis air


B. Massa jenis benda < Massa jenis air
C. Massa jenis benda =  Massa jenis air
D. Tidak dipengaruhi massa jenis

3. Berikut adalah jenis benda yang menggunakan prinsip hukum Pascal …..

A. Gunting                      C. Televisi
B. Dongkrak Hidrolik Mobil   D. Jembatan Ponton

4. Andi mengukur berat batu di udara sebesar 154 N, kemudian dia mengukur lagi berat batu
tersebut di dalam air, dan mendapatkan hasi pengukuran 125 N, Hitunglah berapa besar gaya
apung batu tersebut…..

A. 275 N      C. 28 N
B. 192 N D. 29 N

5. Perhatikan gambar berikut,


Berdasarkan gambar diatas, jika semua benda dianggap memiliki berat yang sama, maka benda 
manakah yang memiliki tekanan yang lebih besar..

A. P      C. R
B. Q D. S

6. Ketika kita mengukur tekanan darah menggunakan tensimeter maka hukum fisika yang
digunakan adalah…
A. Pascal              C. Newton
B. Archimides D. Coulumb
  

6. Ketika kita mengukur tekanan darah menggunakan tensimeter maka hukum fisika yang
digunakan adalah…
A. Pascal      C. Newton
B. Archimides D. Coulumb

7. Saluran pernapasan seorang pasien mengalami sesak yang luar biasa, Setelah dianalis ternyata
ditemukan Virus Corona, maka dimungkinkan pasien tersebut terserang penyakit…

A. Asma      C. Pleuritis
B. Bronkhitis D. Peunemonia

8. Berikut adalah berbagai macam organ pada manusia…


1. Rongga hidung 4. Bronkus
2. Kerongkongan 5. Alveolus
3. Tenggorokan 6. Taju Pedang
Organ yang termasuk kedalam sistem pernapasan adalah….
A. 1,2,4,5   C. 1,3,4,5
B. 1,2,4,6 D. 1,3,4,6

9. Udara pada sistem pernapasan akan dihangatkan dan disaring, organ tempat terjadinya proses
tersebut adalah……

A. Rongga Hidung B. Trakea


B. Bronkus D.Alveolus

10. Berikut ini merupakan aktivitas saat pernapasan perut


1) Diafragma berkontraksi (Turun)
2) Diafragma relaksasi (Naik)
3) Rongga dada membesar
4) Rongga dada mengecil
Yang merupakan aktivitas saat insipirasi…

A. 1) dan 3) C. 2) dan 3)
B. 1) dan 4) D. 2) dan 4)

11. Amir , Santi dan Mira memiliki lahir pada tahun yang sama, namun ketika diukur frekuensi
napasnya Amir memiliki frekuensi yang lebih besar daripada Santi dan Mira. Dari kasus diatas maka
faktor yang mempengaruhi frekuensi pernapasan adalah….
A. Umur C. Suhu tubuh
B. Suhu lingkungan D. Jenis kelamin 

12. Respirasi adalah pertukaran gas O2 dan CO2, manusia memiliki organ yang berfungsi sebagai
tempat pertukaran gas tersebut secara khusus terjadi di….

A. Laring C. Bronkus
B. Faring D. Alveolus

13. Tuhan menciptakan mekanisme menutup tenggorokan saat makan, sehingga makanan tidak
masuk kedalam saluran pernapasan, organ penutup tersebut adalah…….

A. Pleura C. Cilia
B. Epiglotis D. Bronkus

14. Berikut adalah nama organ yang dimiliki oleh manusia,


1) Hati 3) Ginjal
2) Paru-Paru 4) Hati
Organ manusia yang memiliki fungsi ganda yaitu sebagai alat eksresi dan respirasi adalah….
A. 1) C. 3)
B. 2 D. 4)

15. Kulit memiliki kemampuan mengeluarkan keringat, hal ini merupakan fungsi kulit sebagai…

A. Alat indra C. Alat respirasi


B. Alat eksresi D. Alat pelindung

16. Kadar gula di dalam urine seseorang mencapai 15%, kemungkinan orang tersebut menderita
penyakit…

A. Diabetes melitus C. Hematuria


B. Neftitis D. Diabetes insipidus

17. Andi menghembuskan napas kedalam larutan air kapur, kemudian menjadi keruh, hal ini
menandakan sisa metabolisme pernapasan manusia berupa…

A. CO2 C. O2
B. H2O D. NH3

18. Sisa penyaringan proses filtrasi menghasilkan urine yang masih mengandung zat yang berguna
bagi tubuh, berikut ini yang BUKAN merupakan zat yang terdapat pada urine hasil proses filtrasi…

A. Sel darah merah C. Asam amino


B. Glukosa D. garam mineral

19. Jika seseorang meminum racun, dan dilakukan fisum oleh dokter forensic maka organ tubuhnya
yang rusak paling parah adalah…

A. Ginjal C. Kantung empedu


B. Hati D. Paru-paru
20. Berikut adalah salah satu usaha yang dapat dilakukan untuk menjaga kesehatan sistem eksresi
….
A. Minum minuman manis setiap habis makan
B. Minum air minimal 2 liter sehari
C. Tidur setelah makan
D. Minum minuman bersoda agar badan segar

1. Jelaskan menurut kamu bagaimana kapal selam bisa terapung dan tenggelam, padahal kapal
selam  terbuat dari bahan logam yang sangat berat !...

2. Sebuah balok dengan berat 300 N dan memiliki permukaan seperti tampak pada gambar,
hitunglah berapa tekanan yang dihasilkan oleh dasar balok !

3. Sebuah alat pengangkat mobil memiliki luas penampang kecil 2 m2 dan luas penampang besar 5
m2, jika berat mobil sebesar 2.000 N , hitunglah berapa gaya yang harus diberikan pada
penampang kecil untuk mengangkat mobil.

4. Jelaskan nama dan fungsi dari organ pernapasan pada gambar berikut ini….

5. Gambarkan secara lengkap bagian dari neufron beserta keterangan proses pembentukan urine
secar lengkap !

Anda mungkin juga menyukai