Anda di halaman 1dari 3

ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN

Nama : Putu Muliana Putra


Nim : 200030097
Kelas : BB203
1. Buatlah algoritman untuk menghitung konversi suhu dari Celcius menjadi Reamur
dan Fareenheit.
Input : Suhu daalam celcius
Proses : R = 4/5*C DAN f = 9/5*C + 32
Output : Suhu dalam Reamur D=dan Farenheit
A. BAHASA NATURAL
I. Masukkan Bilangan awal yang berupa Suhu Celcius (c)
II. Set 2 buah proses untuk menkonversi suhu dari Celcius ke Fahrenheit dan juga
ke Reamur
III. Kemudian, nilai Celcius (c) akan di melalui 2 proses yang berbeda untuk
mendapatkan hasil Reamur dan Fahrenheit
IV. Proses Reamur, suhu Celcius (c) akan melewati proses r=4/5*c yang nantikan
akan mendapatkan hasil berupa Suhu dalam Reamur.
V. Sedangkan Fahrenheit, suhu Celcius (c) akan melewati proses f=9/5*c+32 yang
nantinya akan mendapatkan hasil berupa Suhu dalam Fahrenheit
VI. Setelah melewati proses untuk menkonversikan suhu tersebut kemudian akan
mendapatkan 2 hasil atau 2 output berupa Suhu dalam Fahrenheit dan juga Suhu
dala Reamur.
B. FLOWCHART
MULAI

Masukkan
Suhu (c)

r = 4/5*c f = 9/5*c+32

Output = r Output = f

SELESAI
C. PSEUCODE
Deklarasi
c  Bilangan pertama (suhu Celcius) : INTEGER
Algoritma
r = 4/5*c
f = 9/5*c+32
Print Nilai Fahrenheit (f)
Print Nilai Reamur (r)
End
2. Buatlah algoritma untuk menentukan suatu bilangan genap atau ganjil
Input : Suatu Bilangan
Output : Genap / Ganjil
A. BAHASA NATURAL
I. Masukkan biilangan awal (bill)
II. Set bill%2=0, angka awal atau bilangan awal (bill) akan melalui proses ini
sebelum sampai di hasil akhir atau output
III. Kemudian nilai awal (bill) akan diseleksi melalui proses tadi dan menentukan
hasil akhir atau output apakah Genap ataupun Ganjil
IV. Apabila bilangan awal atau angka awal berhasil lolos dari proses atau seleksi
tersebut maka hasil akhir yang akan di dapatkan adalah Bilangan Genap, apabila
tidak lolos makan akan menghasilkan output berupa Bilangan Ganjil
B. FLOWCHART
MULAI

Masukkan
Bilangan(bill)

Salah
Bilangan
bill%2=0
Ganjil

Benar

Bilangan
Genap

SELESAI

C. PSEUCODE
Deklarasi
bill  Bilangan pertama : INTEGER
Algoritma
bill%2=0
if (bill%2=0)
Print Bilangan genap (genap)
else
Print Bilangan Ganjil (ganjil)
End
3. Buatlah algoritma untuk mencari sisi miring dari suatu segitiga siku-siku, jika
diketahui panjang sisi yang membentuk sudut siku-siku.
Input : a dan b, yaitu panjang sisi pembentuk sudut siku-siku
Proses : c=sqrt((a*a)+(b*b))
Output : Sisi miring
A. BAHASA natural
I. Masukkan Bilangan pertama sebagai alas (a), dan bilangan kedua sebagai tinggi
(b)
II. Set c=sqrt((a*a)+(b*b)) untuk melakukan perhitungan
III. Memulai menghitung bilangan awal dan kedua sesuai dengan preoses
IV. Setelah selesai menghitung Maka akan mendapatkan hasil. Tampilkan Sisi
Miring (c).

B. FLOWCHART

MULAI

Alas(a)
Tinggi(b)

c=sqrt((a*a)+(b*b))

Sisi
Miring(c)

SELESAI
C. PSEUCODE
Deklarasi
a  Bilangan pertama atau alas : INTEGER
b  Bilangan kedua atau tinggi : INTEGER
Algoritma
c=sqrt((a*a)+(b*b))
Print Sisi Miring (c)
End

Anda mungkin juga menyukai