Anda di halaman 1dari 4

GUBERNUR JAWA TENGAH

PERATURAN GUBERNUR JAWA TENGAH

NOMOR 25 TAHUN 2019

TENTANG

PERUBAHAN TARIF RETRIBUSI DAERAH PROVINSI JAWA TENGAH

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


GUBERNUR JAWA TENGAH,

Menimbang : a. bahwa dalam rangka meningkatkan sumber pendapatan


asli daerah guna mendukung perkembangan otonomi
daerah yang nyata, dinamis dan bertanggung jawab
dalam penyelenggaraan Pemerintahan di Provinsi Jawa
Tengah telah dibentuk Peraturan Daerah Provinsi Jawa
Tengah Nomor 1 Tahun 2011 tentang Retribusi Daerah
Provinsi Jawa Tengah sebagaimana telah diubah beberapa
kali terakhir dengan Peraturan Daerah Provinsi Jawa
Tengah Nomor 6 Tahun 2019 tentang Perubahan Kedua
Atas Peraturan Daerah Provinsi Jawa Tengah Nomor 1
Tahun 2011 tentang Retribusi Daerah Provinsi Jawa
Tengah;

b. bahwa sesuai ketentuan Pasal 155 Undang-Undang


Nomor 28 Tahun 2009 tentang Pajak Daerah Dan
Retribusi Daerah dan Pasal 105 Peraturan Daerah
Provinsi Jawa Tengah Nomor 1 Tahun 2011 tentang
Retribusi Daerah Provinsi Jawa Tengah, tarif retribusi
daerah ditinjau kembali paling lama 3 (tiga) tahun sekali
dengan memperhatikan indeks harga, perkembangan
perekonomian, serta kemampuan masyarakat, yang
penetapannya dengan Peraturan Gubernur;

c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana


dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan
Peraturan Gubernur tentang Perubahan Tarif Retribusi
Daerah Provinsi Jawa Tengah;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 1950 tentang
Pembentukan Provinsi Jawa Tengah(Himpunan
Peraturan-Peraturan Negara Tahun 1950 Halaman 86-92);

2. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2009 tentang Pajak


Daerah Dan Retribusi Daerah (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 130, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5049);

3. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang


Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana
telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-
Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua
Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang
Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5679);

4. Peraturan Pemerintah Nomor 55 Tahun 2005 tentang


Dana Perimbangan (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2005 Nomor 137, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 4575);

5. Peraturan Pemerintah Nomor 69 Tahun 2010 tentang Tata


Cara Pemberian Dan Pemanfatan Insentif Pemungutan
Pajak Daerah dan Retribusi Daerah (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 140, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4578);

6. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Tengah Nomor 1 Tahun


2011 tentang Retribusi Daerah Provinsi Jawa Tengah
(Lembaran Daerah Provinsi Jawa Tengah Tahun 2011
Nomor 1, Tambahan Lembaran Daerah Provinsi Jawa
Tengah Nomor 11) sebagaimana telah diubah beberapa
kali terakhir dengan Peraturan Daerah Provinsi Jawa
Tengah Nomor 6 Tahun 2019 tentang Perubahan Kedua
Atas Peraturan Daerah Provinsi Jawa Tengah Nomor 1
Tahun 2011 tentang Retribusi Daerah Provinsi Jawa
Tengah (Lembaran Daerah Provinsi Jawa Tengah Tahun
2019 Nomor 6, Tambahan Lembaran Daerah Provinsi
Jawa Tengah Nomor 111);
MEMUTUSKAN:

Menetapkan : PERATURAN GUBERNUR TENTANG PERUBAHAN TARIF


RETRIBUSI DAERAH PROVINSI JAWA TENGAH.

Pasal 1

Dengan Peraturan Gubernur ini ditetapkan Perubahan Tarif Retribusi Daerah


Provinsi Jawa Tengah yang ditetapkan dalam Peraturan Daerah Provinsi Jawa
Tengah Nomor 1 Tahun 2011 tentang Retribusi Daerah Provinsi Jawa Tengah
sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Peraturan Daerah
Provinsi Jawa Tengah Nomor 6 Tahun 2019 tentang Perubahan Kedua Atas
Peraturan Daerah Provinsi Jawa Tengah Nomor 1 Tahun 2011 tentang
Retribusi Daerah Provinsi Jawa Tengah.

Pasal 2

(1) Perubahan Tarif Retribusi Daerah Provinsi Jawa Tengah sebagaimana


dimaksud dalam Pasal 1 terdiri dari :
a. Retribusi jasa umum;
b. Retribusi jasa usaha; dan
c. Retribusi perizinan tertentu.
(2) Struktur dan besarnya Perubahan Tarif Retribusi Daerah
sebagaimana dimaksud pada ayat (1) menjadi sebagaimana tercantum
dalam Lampiran I sampai dengan Lampiran XIV merupakan bagian
yang tidak terpisahkan dari Peraturan Gubernur ini.

Pasal 3

(1) Perubahan Tarif Retribusi Daerah sebagaimana dimaksud dalam


Pasal 1 dilakukan karena biaya penyediaan layanan cukup besar
dan/atau besarnya tarif tidak efektif lagi untuk mengendalikan
permintaan layanan.
(2) Perubahan Tarif Retribusi Daerah sebagaimana dimaksud pada ayat
(1) dilakukan dengan memperhatikan indeks harga dan perkembangan
perekonomian serta kemampuan masyarakat.

Pasal 4

Pada saat Peraturan Gubernur ini mulai berlaku, maka Peraturan Gubernur
Jawa Tengah Nomor 4 Tahun 2017 tentang Perubahan Tarif Retribusi
Daerah Provinsi Jawa Tengah (Berita Daerah Provinsi Jawa Tengah Tahun
2017 Nomor 4), dicabut dan dinyatakan tidak berlaku.
Pasal 5

Peraturan Gubernur ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan.

Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan pengundangan Peraturan


Gubernur ini dengan penempatannya dalam Berita Daerah Provinsi Jawa
Tengah

Ditetapkan di Semarang
pada tanggal 17 Juli 2019
GUBERNUR JAWA TENGAH,

ttd

GANJAR PRANOWO

Diundangkan di Semarang
pada tanggal 17 Juli 2019
SEKRETARIS DAERAH PROVINSI
JAWA TENGAH,

ttd
SRI PURYONO KARTO SOEDARMO

BERITA DAERAH PROVINSI JAWA TENGAH TAHUN 2019 NOMOR 25

Anda mungkin juga menyukai

  • Mid PDR 21 SOAL 22
    Mid PDR 21 SOAL 22
    Dokumen1 halaman
    Mid PDR 21 SOAL 22
    Akbar Taufiqurrohman
    Belum ada peringkat
  • 686 1320 1 SM
    686 1320 1 SM
    Dokumen8 halaman
    686 1320 1 SM
    Akbar Taufiqurrohman
    Belum ada peringkat
  • Bab I Pendahuluan
    Bab I Pendahuluan
    Dokumen13 halaman
    Bab I Pendahuluan
    anggi anglista
    Belum ada peringkat
  • Kel 1 Bab 7
    Kel 1 Bab 7
    Dokumen3 halaman
    Kel 1 Bab 7
    Akbar Taufiqurrohman
    Belum ada peringkat
  • Investments by Jones (2016) BAB 1 - 3 Terjemahan
    Investments by Jones (2016) BAB 1 - 3 Terjemahan
    Dokumen86 halaman
    Investments by Jones (2016) BAB 1 - 3 Terjemahan
    Akbar Taufiqurrohman
    Belum ada peringkat
  • 131 PMK.04 2018per PDF
    131 PMK.04 2018per PDF
    Dokumen55 halaman
    131 PMK.04 2018per PDF
    gitarmarosa
    Belum ada peringkat
  • Temuan Pemeriksaan Persediaan
    Temuan Pemeriksaan Persediaan
    Dokumen4 halaman
    Temuan Pemeriksaan Persediaan
    Akbar Taufiqurrohman
    Belum ada peringkat
  • Perda6 2018 (Ketik)
    Perda6 2018 (Ketik)
    Dokumen11 halaman
    Perda6 2018 (Ketik)
    Akbar Taufiqurrohman
    Belum ada peringkat
  • Pergub 7 TH 2018
    Pergub 7 TH 2018
    Dokumen6 halaman
    Pergub 7 TH 2018
    Akbar Taufiqurrohman
    Belum ada peringkat
  • Perda 7 TH 2017
    Perda 7 TH 2017
    Dokumen20 halaman
    Perda 7 TH 2017
    Chris Hartoyo
    Belum ada peringkat
  • Perda 4 Tahun 2018
    Perda 4 Tahun 2018
    Dokumen11 halaman
    Perda 4 Tahun 2018
    Akbar Taufiqurrohman
    Belum ada peringkat
  • Kunci Lab WPBadan Edisi 2 PDF
    Kunci Lab WPBadan Edisi 2 PDF
    Dokumen80 halaman
    Kunci Lab WPBadan Edisi 2 PDF
    Antin Ntin
    Belum ada peringkat
  • Perda6 2018 (Ketik)
    Perda6 2018 (Ketik)
    Dokumen11 halaman
    Perda6 2018 (Ketik)
    Akbar Taufiqurrohman
    Belum ada peringkat
  • PD 6 2017 PDF
    PD 6 2017 PDF
    Dokumen46 halaman
    PD 6 2017 PDF
    Reyhan Dewangga Saputra
    Belum ada peringkat
  • PD 6 2017 PDF
    PD 6 2017 PDF
    Dokumen46 halaman
    PD 6 2017 PDF
    Reyhan Dewangga Saputra
    Belum ada peringkat
  • Kimia Farma
    Kimia Farma
    Dokumen6 halaman
    Kimia Farma
    Akbar Taufiqurrohman
    Belum ada peringkat
  • Pergub 19 TH 2017
    Pergub 19 TH 2017
    Dokumen10 halaman
    Pergub 19 TH 2017
    Akbar Taufiqurrohman
    Belum ada peringkat
  • Icq 2
    Icq 2
    Dokumen3 halaman
    Icq 2
    anggadewiputri
    40% (5)
  • Pergub 23 TH 2014
    Pergub 23 TH 2014
    Dokumen6 halaman
    Pergub 23 TH 2014
    Akbar Taufiqurrohman
    Belum ada peringkat
  • PDF Aplidit DD
    PDF Aplidit DD
    Dokumen15 halaman
    PDF Aplidit DD
    diny rusdiyananda
    Belum ada peringkat
  • Pergub 7 TH 2018
    Pergub 7 TH 2018
    Dokumen6 halaman
    Pergub 7 TH 2018
    Akbar Taufiqurrohman
    Belum ada peringkat
  • KALBE
    KALBE
    Dokumen5 halaman
    KALBE
    Akbar Taufiqurrohman
    Belum ada peringkat
  • Kimia Farma
    Kimia Farma
    Dokumen6 halaman
    Kimia Farma
    Akbar Taufiqurrohman
    Belum ada peringkat
  • Perda-16-2017
    Perda-16-2017
    Dokumen14 halaman
    Perda-16-2017
    Akbar Taufiqurrohman
    Belum ada peringkat
  • Mankeu
    Mankeu
    Dokumen6 halaman
    Mankeu
    Akbar Taufiqurrohman
    Belum ada peringkat
  • KALBE
    KALBE
    Dokumen5 halaman
    KALBE
    Akbar Taufiqurrohman
    Belum ada peringkat