Anda di halaman 1dari 6

CARA DAFTAR SINTA RISTEKDIKTI

-Masuk ke website sinta ristekdikti


-Pilih Registration

-Isi data-data yang diminta :


1. Status : Pilih Lecturer, dan
2. NIDN : ketik NIDN yang dimiliki
3. Nama lengkap : ketik dengan nama sesuai dengan id Google Scholar atau
nama yang sering digunakan dalam penulisan artikel/jurnal

4. Afiliation : ketik nama universitas, maka secara otomatis akan muncul


nama universitas yang dimaksud dibagian bawah, misalnya ketik Sam
Ratulangi. Langkah selanjutnya adalah klik nama universitas yang
dimaksud.

5. Academic grade : pilih jabatan fungsional yang dijabat saat ini

6. ID Card Number : ketik nomor KTP

7. E-mail : ketik alamat e-mail pribadi (disarankan e-mail yang berasal dari
universitas, misalnya winstonpontoh@unsrat.ac.id)

8. Password : masukkan password yang akan digunakan dalam login ke


sintaristekdikti

9. Confirm password : ulangi password yang dimasukkan dalam baris


password
10. Google Scholar URL : dalam bagian ini terdapat beberapa tahap, yaitu :
- Buka tab yang baru pada browser dan masuk ke website Google Scholar
- Sign in ke Google Scholar dengan menggunakan e-mai pada nomor 7
diatas
- Copy dan paste URL Google Scholar yang dimaksud ke website
sintaristekdikti seperti berikut ini :
11. Scopus ID : ketik Scopus ID jika telah melakukan publikasi pada jurnal
bereputasi.
12. Klik Register

13. Sign in ke e-mail (yang diketik pada nomor 7), lihat e-mail dari
sintaristekdikti, dan ikuti instruksi yang diberikan.

MEMPERBARUI SKOR SINTA RISTEKDIKTI


Hubungi hdsinta@ristekdikti.go.id dengan menggunakan e-mail yang
diverifikasi pada sintaristekdikti (lihat nomor 7 diatas) dan ikuti instruksi yang
diberikan.

Anda mungkin juga menyukai