Anda di halaman 1dari 2

ABSTRAK

Hujan merupakan komponen yang paling penting dalam hidrologi dan


kehidupan. Perubahan curah hujan dipengaruhi faktor–faktor yang kompleks.
Masyarakat mengalami kesulitan dalam memenuhi kebutuhan hidup, sehingga
masyarakat perlu mengetahui faktor–faktor penyebab hujan agar dapat
mengantisipasi perubahan iklim. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk Membuat
Model Regresi Linier Berganda mengenai curah hujan dan mengetahui faktor yang
paling berpengaruh terhadap curah hujan di Kota Kupang. Penelitian ini dilakukan di
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Lasiana Kupang dengan
meggunakan data dari tahun 2005 sampai dengan 2014. Variabel yang digunakan
adalah curah hujan (Y), IDM (X1), SST Kota Kupang (X2) dan SST nino 3.4 (X3).
Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian adalah analisis regresi linier
berganda.. model yang diperoleh :Y=-1658,158 + 62,677X2-39,440X3. Artinya
variabel SST Kota Kupang (X2) sangat berpengaruh terhadap curah hujan Kota
Kupang.

Kata kunci: Hujan, Badan Meteorologi Klimatologi Geofisika (BMKG), Index


Dipole Mode (IDM), Sea Surface Tempetarure (SST), Analisis Regresi
Linier Berganda, SPSS 16.

ix
ABSTRACT

Rain is the most important component in hydrology and life. The changes of rainfall
influenced by complex factors. People have trouble in meeting the needs of life, so
people need to know the factors cause of rain in order to anticipate the change of
climate. The purpose of this study is to Create Multiple Linear Regression Model on
rainfall and determine the factors that most influence on rainfall in City of Kupang.
This research was conducted at the Meteorology Climatology and Geophysics
Council (BMKG) Lasiana Kupang. This study used data from 2005 through 2014.
The Variables used were precipitation (Y), IDM (X1), SST Kota Kupang (X2) and
SST nino 3.4 (X3). The analytical Method used in the research is multiple linear
regression analysis. The models are obtained: Y = -1,658.158 + 62,677X2-39,440X3.
This means that the variable SST City of Kupang (X2) greatly affects the rainfall City
of Kupang.

Keywords: Rain, Meteorology Geophysics (BMKG),Index Dipole Mode (IDM), Sea


Surface Temperature (SST), Multiple Linear Regression Analysis, SPSS 16.

Anda mungkin juga menyukai