Anda di halaman 1dari 10

RESPONS PERTUMBUHAN BIBIT LADA PANJAT (Piper

ningrum L) MELALUI REKAYASA ASAL SULUR DAN UMUR


BAHAN STEK

(Skripsi)

Oleh
Deni Ramadoni
NPM 18110003P

Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Mencapai Gelar


SARJANA PERTANIAN
Pada Jurusan Agroteknologi

SEKOLAH TINGGI PERTANIAN DHARMA WACANA


METRO - LAMPUNG
2020
ABSTRAK

RESPONS BERBAGAI BAGIAN TANDAN BUAH PISANG KEPOK (Musa


paradisiaca L.)TERHADAP PEMBERIAN BEDA DOSIS ETHREL

Oleh :
Ni Putu Gani Astiti

Pisang (Musa paradisiaca L. var) adalah tumbuhan yang mulai dari akar hingga
daunnya dapat dimanfaatkan. Buah pisang tergolong buah klimakterik, artinya buah
yang mempunyai fase tertentu untuk matang saat panen akan menjadi matang selama
penyimpanan. Buah yang cukup tua akan menjadi matang dalam 4-5 hari setelah
panen tanpa perlakuan pemeraman. Pemeraman sering dilakukan pada pisang dengan
tujuan untuk mempercepat kematangan dan menyeragamkan kematangan buah. Salah
satu cara yang dilakukan untuk pemeraman pisang adalah dengan karbid dan
penggunaan kemasan yang tepat.
Penelitian ini ditujukan untuk mengetahui pengaruh: (1) Pemberian berbagai dosis
Etepon (Bayer) terhadap kualitas buah pisang (2) Pengaruh pada beda Bagian tandan
pisang yang digunakan, (3) Interaksi antara dosis Etepon (Bayer) dan Beda bagian
tandan pisang yang digunakan.
Penelitian dilaksanakan mulai bulan September sampai dengan Oktober 2019 di
Laboratorium Sekolah Tinggi Ilmu Pertanian (STIPER) Dharma Wacana Metro-
Lampung. Penelitian ini menggunakan rancangan acak kelompok (RAK), disusun
secara faktorial 3 x 3, faktor I Dosis Etepon (0 ppm, 250 ppm, 500 ppm), faktor II
Bagian tandan pisang (pisang bagian atas, pisang bagian bawah, pisang bagian
bawah). Dengan demikian terdapat 9 kombinasi perlakuan dan masing-masing
perlakuan diulang sebanyak 3 kali, dan didapat 27 satuan percobaan. Sepiap satuan
percobaan terdapat 10 buah pisang dan 5 pisang diantaranya dijadikan sampel yang
dipilih secara acak.
Data yang diperoleh dari hasil penelitian dianalisis secara statistik dengan sidik
ragam. Hasil sidik ragam dilanjutkan dengan uji lanjut Duncan pada taraf 5%.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Pemberian karbid berbagai dosis dan jenis
kemasan yang berbeda, secara sensori berpengaruh tidak nyata terhadap kualitas buah
pisang ambon, kecuali warna kulit buah, (2) Bagian tandan pisang yang berbeda
maupun dosis etrel yang berbeda berpengaruh tidak nyata terhadap kualitas buah
pisang kepok, (3) Tidak terdapat interaksi antara dosis eepon dan
beda jenis bagian tandan yang berbeda terhadap kualitas buah pisang ambon,
kecuali tingkat kekerasan hari kelima. Perlakuan tanpa penambahan karbid pada
kemasan kardus dan karung goni menghasilkan tingkat kekerasan tertinggi.
HALAMAN PERSETUJUAN

Judul Penelitian : Respon Pertumbuhan Bibit Lada panjat (Piper


ningrum L) Melalaui Rekayasa Asal Sulur dan Umur
Bahan Stek

Nama Mahasiswa : Deni Ramadoni


No. Pokok Mahasiswa : 18110003.P
Jurusan : Agroteknologi
Program Studi : Agroteknologi

MENYETUJUI :
KOMISI PEMBIMBING

Pembimbing I, Pembimbing II,

Ir. Yatmin, M.T.A Jamaludin, S.P., M.Si


NIP. 196302161990031003 NIDN. 0205088305

Ketua Jurusan,

Priyadi, S.P.,M.Si
NIDN. 0214108803
HALAMAN PENGESAHAN

1. Tim Penguji

Ketua Penguji : Ir. Yatmin, M.T.A ...............................

Penguji Utama : Krisnarini, M.Si ..............................

Anggota Penguji : Priyadi, S.P.,M.Si ..............................

2. Ketua Sekolah Tinggi Ilmu Pertanian Dharma Wacana Metro,

Ir. Rakhmiati, M.T.A


NIP. 196304081989032001

Tanggal Lulus Ujian Skripsi: 11 November 2019


KATA PENGANTAR

Om Swastyastu,

Puji syukur penulis panjatkan kepada Ida Sang Hyang Widi Wasa atas

Asung Kerta Wara Nugraha-Nya yang telah memberikan kesehatan, kekuatan

serta kemampuan kepada penulis sehingga penelitian Respons Kematangan Buah

Pisang Terhadap Pemberian Beda Dosis Etepon Pada Bagian Tandan Pisang

Kapok ini dapat diselesaikan dengan baik. Terwujudnya Skripsi ini tidak terlepas

dari dukungan serta motivasi dari berbagai pihak, maka pada kesempatan ini

penulis menyampaikan rasa terima kasih kepada:

1. Ir. Rakhmiati, M.T.A selaku ketua Sekolah Tinggi Ilmu Pertanian (STIPER)

Dharma Wacana Metro.

2. Ir. Yatmin, M.T.A selaku pembimbing I yang telah memberikan banyak ilmu

dan saran dalam menyelesaikan skripsi ini.

3. Krisnarini, M.Si selaku pembimbing II yang telah memberikan banyak ilmu

dan saran dalam menyelesaikan skripsi ini.

4. Priyadi S.P., M.Si selaku Ketua Jurusan Agroteknologi Sekolah Tinggi Ilmu

Pertanian Dharma Wacana Metro (STIPER) sekaligus sebagai penelaah, yang

telah memberikan bimbingan, nasehat dan saran dalam menyelesaikan skripsi

ini.
5. Kedua orang tua yang selalu memberi nasehat dan dukungan baik moral

maupun material

6. Rekan-rekan seperjuangan Konversiclub, Agroteknologi 18, dan BEM

STIPER yang juga telah membantu dalam pembuatan skripsi ini sehingga

dapat berjalan dengan lancar.

Penulis menyadari masih terdapat banyak kekurangan dan kesalahan dalam

penulisan dan penyusunan skripsi ini. Untuk itu, penulis berharap adanya kritik

dan saran demi perbaikan di masa yang akan datang.

Semoga skripsi ini dapat dipahami dan bermanfaat bagi penulis maupun orang

yang membacanya.

Metro, September 2019

Penulis
RIWAYAT HIDUP

Penulis yang dilahirkan di Sukadana pada tanggal 28

Oktober 1997 dan dibesarkan dengan ajaran Agama

Hindu adalah anak sulung dari lima bersaudara, dari

Ibunda Nyoman Nuadrini, dan Ayah Wayan Sukarja.

Penulis memulai pendidikan dari Taman Kanak-kanak

(TK) Dharma Wanita, Sekolah Dasar (SD) Dharma

Wanita Oku dan SDN 04 Tunjuk, Tabanan Bali. Di

tahun 2007 Melanjut ke SMP Negeri 06 Blambangan Umpu Way kanan. Penulis

lulus pada tahun 2012 dan melanjut ke SMK YADIKA Bandar Lampung dengan

jurusan Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ), Lulus studi tahun 2015 dan kini

melanjutkan ke perguruan tinggi Politeknik Negri Lampung di jurusan Budidaya

Tanaman Pangan, Program studi Produksi Tanaman Pangan. Kemudian

melanjutkan studi di STIPER Dharma Wacana Metro alihjenjang S1

Agroteknologi.

Saat ini pada tahun 2019 penulis melaksanakan penelitian Skripsi di Laboraturium

STIPER Dharma Wacana Metro selama satubulan.


PERSEMBAHAN

Kupersembahkan karya kecilku ini kepada:

Bape dan Meme untuk kasih sayang juga setiap doa dan

keringat yang kalian korbankan untukku.

Almamaterku yang tercinta


MOTTO

Dalam TAKUT yang terlihat hanya HAMBATAN,

Dalam YAKIN yang terlihat adalah KESEMPATAN.

Anda mungkin juga menyukai