Anda di halaman 1dari 4

UJIAN TENGAH SEMESTER II b.

Semua pekerjaan dapat saya


PROGRAM TRANSFER S1 kerjakan suster
KEPERAWATAN STIKES YARSI c. Saya seorang presiden lo suster
T.A 2019/ 2020 d. Walaupun saya sakit jiwa suster
tapi saya ini seorang pewaris kerajaan
Dosen : Ns. Silvia Intan Suri, M.Kep Inggris
Mata Kuliah : Keperawatan Jiwa II 0
3. ujuan asuhan keperawatan pada
Nama Mahasiswa : MUTIARA pasiendengan harga diri rendah
HADIYUSRA adalah….

NIM : 1912142010204
a. Pasienmampu mengenal aspek positif
dirinya
b. Pasien mampu berhubungan dengan
orang lain secara bertahap
Pilihan Tunggal c. Pasienmampu mengontrol halusinasi
d. Pasienmampu mengontrol rasa marah
1. Tanda dan gejala harga diri
rendah yang dapat ditemukan 4. Bila tidak dilakukan tindakan
melalui observasiantara lain…. keperawatan pada pasien harga
a. Peningkatan produktivitas diri rendah dengan benar dan
b. Pasien menatap lawan bicara saat berkelanjutan, maka akan
berinteraksi (berbincang dengan berakibat munculnya diagnosa….
perawat) a. Isolasi Sosial:menarik diri
c. Bicara lambat dengan nada b. Perilaku kekerasan
suara lemah c. Mencederai diri dan orang lain
d. Pasien mau membicarakan masalah d. Halusinasi
yang sedang dihadapi.

5. Harga diri rendah umumnya


2. Berikut adalah data subyektif disebabkan karena:
yang Anda temukan pada a. Harga diri rendah
pasiendengan harga diri rendah…. b. Kegagalan
a. Pasienmengatakan saya bodoh c. Perilaku kekerasan
suster, saya tidak bisa apa-apa d. Defisit perawatan diri
suster
6. Berikut ini data untuk pasien menarik c. Pasien tampak sedih, ekspresi datar
diri: dan dangkal
a. Pasien mengatakan suka seluruh d. Kontak mata kurang
anggota tubuhnya
b. Pasienmengatakan cita-citanya 9. Jika asuhan keperawatan pada
sebagai orang baik pasien isolasi sosial tidak
c. Pasien mengatakan merasa dilakukan, maka pasien akan
kecewa karena sebagai orang tua mengalami....
tidak mampu memberi nafkah a. Harga diri rendah
kepada anak-anaknya b. Perilaku kekerasan
d. Pasien lebih banyak c. Mencederai diri dan orang lain
menyendiri , tidak mau bergaul d. Halusinasi
dan berinteraksi dengan oranga
lain. 10. Menarik diri/ isolasi sosial umumnya
disebabkan karena:
7. Setelah membina hubungan saling a. Harga diri rendah
percaya, tindakan keperawatan b. Halusinasi
selanjutnya yang harus Anda c. Perilaku kekerasan
lakukan untuk pasien Isolasi sosial d. Defisit perawatan diri
adalah:
a. Menilai kemampuan yang masih 11. Tanda dan gejala kebersihan diri dapat
bisa digunakan ditemukan melalui observasi adalah
b. Berkenalan dengan satu orang a. Rambut kotor, gigi kotor, kulit berdaki
c. Menetapkan tujuan hidup dan bau, kuku panjang dan kotor.
d. Menyusun jadwal kegiatan b. Rambut acak-acakan, pakaian
kotor dan tidak rapi, pakaian tidak
8. Tanda dan gejala isolasi sosial yang sesuai,.
dapat ditemukan melalui observasia c. Tidak mampu mengambil makan dan
dalah sebagai berikut…. minum sendiri dan makan berceceran.
a. Pasien tidak mau mengikuti d. BAB dan BAK tidak pada tempatnya,
kegiatan ruangan dan lebih banyak tidak membersihkan diri dengan baik
menyendiri setelah
b. Pasien menyendiri dan tidak mau
berinteraksi dengan orang yang terdekat
12. Keberhasilan pemberian asuhan
keperawatan ditandai dengan 14. Data subjektif pasien dengan defisit
peningkatan kemampuan pasien perawatan diri adalah...kecuali
dalam perawatan diri, seperti a. Pasien mengatakan tentang Malas
a. Klien mampu melakukan mandi, mandi
mencuci rambut, menggosok b. Pasien Tidak mau menyisir rambut
gigi dan menggunting kuku c. Gigi bersih
dengan benar dan bersih d. Klien mengatakan sayang kalau
b. Mengganti pakaian dengan pakaian kuku dipotong suster
bersih
c. Membereskan pakaian kotor 15. Data Obyektif pasien dengan defisit
d. Benar semua perawatan diri adalah...
a. Pasien mengatakan tentang Malas
13. Evaluasi kemampuan keluarga defisit mandi
perawatan diri berhasil apabila b. Pasien Tidak mau menyisir
keluarga dapat....kecuali : rambut
a. Mengenal masalah yg dirasakan c. Gigi bersih
dalam merawat pasien d. Klien mengatakan sayang kalau
b. Menyediakan fasilitas kebersihan kuku dipotong suster
diri yang dibutuhkan oleh pasien
c. Mengajak pasien kesalon
kecantikan ---------SEMOGA SUKSES--------
d. Follow up ke Puskesmas,
mengenal tanda kambuh dan
rujukan.

Anda mungkin juga menyukai