Anda di halaman 1dari 4

Kelas : 3D Agribisnis

Nama : Ermala Naila Putri

NIM : 4441190110

UAS DASAR AKUNTANSI

Pada Bulan Juni 2014, Ibu Yaya, membuka salon kecantikan di Tangerang Transaksi yang terjadi
selama bulan juni 2014 adalah :

Ibu yaya menginvestasikan uangg pribadi ke perusahaan sebesar Rp.


Juni 1
10.000.000

Juni 3 Ibu Yaya membeli perlengkapan secara tunai sebesar Rp.200.000


Ibu Yaya membeli peralatan secara kredit dari toko bagus Sekali sebesar Rp.
Juni 4
1.000.000
Juni 17 Menerima uang dari pelanggan selama seminggu sebesar Rp.400.000
Juni 19 Membayar beban listrik sebesar Rp.300.000

Juni 25 Ibu Yaya mengambil uang perusahaan untuk keperluan pribadi Rp.100.000
Diterima pekerjaan dari pelanggan secara tunai Rp. 450.000 secara kredit
Juni 27
sebesar Rp. 200.000
Juni 29 Diterima tagihan dari langganan tertanggal 27 juni sebesar Rp. 150.000
Juni 30 Membayar gaji karyawxan sebulan sebesar Rp.300.000

JURNAL UMUM

SALON KECANTIKAN IBU

YAYA

JUNI 2014

Tanggal Nama Akun Ref Debit Kredit


1 Juni Kas Rp. 10.000.000
Modal Rp. 10.000.000
3 Juni Perlengkapan Rp. 200.000
Kas Rp. 200.000
4 Juni Peralatan Rp. 1.000.000
Utang Rp. 1.000.000
17 Juni Kas Rp. 400.000
Pendapatan jasa Rp. 400.000
19 Juni Beban listrik Rp. 300.000
Kas Rp. 300.000
25 Juni Prive Rp. 100.000
Kas Rp. 100.000
27 Juni Kas Rp. 450.000
Piutang Rp. 200.000
Pendapatan Jasa Rp. 650.000
29 Juni Kas Rp. 150.000
Piutang Rp. 150.000
30 Juni Beban gaji Rp. 300.000
Kas Rp. 300.000
TOTAL Rp. 13.100.000 Rp. 13.100.000

BUKU BESAR

SALON KECANTIKAN IBU YAYA

JUNI 2014

Kas

Debit Kredit
1.Modal Rp. 10.000.000 3. Perlengkapan Rp. 200.000
17.Pendapatan jasa Rp. 400.000 19.Beban listrik Rp. 300.000
29. Piutang Rp. 150.000 25. Prive Rp. 100.000
27. Piutang, Pendapatan jasa Rp. 450.000 30. Beban gaji Rp. 300.000

Modal

Debit Kredit
1.Kas Rp. 10.000.000

Perlengkapan

Debit Kredit
3. Kas Rp. 200.000

Peralatan

Debit Kredit
4. Utang Rp. 1.000.000
Utang

Debit Kredit
4. Peralatan Rp. 1.000.000

Piutang

Debit Kredit
27. Kas, Pendapatan jasa Rp. 200.000 29. Kas Rp. 150.000

Prive

Debit Kredit
25. Kas Rp. 1000.000

Pendapatan Jasa

Debit Kredit
17. Kas Rp. 400.000
27. Kas, Piutang Rp. 650.000

Beban-beban

Debit Kredit
19. Kas Rp. 300.000
30. Kas Rp. 300.000

NERACA SALDO

SALON KECANTIKAN IBU

YAYA

JUNI 2014

No. Nama Akun Debit Kredit


1 Kas Rp. 10.100.000
2 Piutang Rp. 50.000
3 Perlengkapan Rp. 200.000
4 Peralatan Rp. 1.000.000
5 Utang Rp. 1.000.000
6 Modal Rp. 10.000.000
7 Prive Rp. 100.000
8 Pendapatan jasa Rp. 1.050.000
9 Beban listrik Rp. 300.000
10 Beban gaji Rp. 300.000
TOTAL Rp. 12.050.000 Rp. 12.050.000

Anda mungkin juga menyukai