Anda di halaman 1dari 21

LABORATORIUM FARMAKOGNOSI-FITOKIMIA

FAKULTAS FARMASI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA

TUGAS PENDAHULUAN
“ISOLASI SENYAWA GOLONGAN TERPENOID DAN ALKALOID”

NAMA : JUMRIATI

STAMBUK : 15020180196
KELAS : C9C10
KELOMPOK :1
ASISTEN : NUR AGUS SALIM

FAKULTAS FARMASI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
MAKASSAR
2021
ISOLASI SENYAWA GOLONGAN TERPENOID DAN ALKALOID

TUGAS PENDAHULUAN ALKALOID


1. BAGAIMANAKAH SIFAT SENYAWA SENYAWA GOLONGAN
ALKALOID?
JAWAB:
(SUMARDJO,DAMIN.2008.HAL:423)
BANYAK ALKALOID YANG DIGUNAKAN SEBAGAI OBAT
SENYAWA ORGANIK YANG BERSIFAT BASA INI DIPEROLEH DARI
TANAMAN,TERUTAMA TANAMAN BERKEPING DUA (DIKOTIL).
STRUKTUR KIMIA ALKALOID MEMPUNYAI SUSUNAN
HETEROSIKLIK DENGAN NITROGEN SEBAGAI HITERO
ATOMNYA. ALKALOID DAN ANTIBIOTIK PADA UMUMNYA
MEMPUNYAI STRUKTUR KIMIA YANG KOMPLEKS SEHINGGA
SUKAR UNTUK DIBUAT SECARA SINTETIS.
2. BERAPAKAH RENTANG PANJANG GELOMBANG SENYAWA
GOL.ALKALOID?
JAWAB :
(ILMIATI ILLING&NURURRAHMAH HAMMADO.2013.IDENTIFIKASI
SENYAWA BAHAN AKTIF ALKALOID PADA TANAMAN LAHUNA
(Eupatorium adotarum) . JURNAL DINAMIKA, SEPTEMBER 2013.
HALAMAN 1-18 VOL. 04. NO.2. ISSN 2087-7889)
JIKA SAMPEL YANG DIANALISIS POSITIF MENGANDUNG
ALKALOID, MAKA SAMPEL SELANJUTNYA DIIDENTIFIKASI
DENGAN MENGGUNAKAN SPEKTROFOTOMETER UV-VIS PADA
PANJANG GELOMBANG STANDAR 200 – 800 NM UNTUK
MEMPEROLEH PANJANG GELOMBANG MAKSIMUM UNTUK
SENYAWA ALKALOID.
3. BAGAIMANAKAH PEMILIHAN ELUEN YANG BAGUS PADA ISOLASI
SENYAWA GOL.ALKALOID?
JAWAB :
(NYOMAN SUKARTA&NI PUTU SRI AYUNI. ISOLASI DAN
IDENTIFIKASI SENYAWA ALKALOID PADA BIJI MAHONI
(Swietenia mahagoni Jacq) . JURUSAN ANALISIS KIMIA. SEMINAR
NAISIONAL MIPA FMIPA UNDIKSHA III TAHUN 2013)
DIGUNAKAN ADALAH KLOROFORM DAN METANOL DENGAN
PERBANDINGAN 90:10, 95:5, 75:25, 50:50, 35:65, 25:75, 5:95.

JUMRIATI NUR AGUS SALIM


15020180196
ISOLASI SENYAWA GOLONGAN TERPENOID DAN ALKALOID

KOMPOSISI ELUEN YANG TERBAIK DIGUNAKAN UNTUK


MEMISAHKAN SENYAWA
4. APAKAH SAJA SENYAWA SENYAWA YANG TERMASUK
TURUNAN ALKALOID?GAMBARKAN!
JAWAB:
(MULYADI TANJUNG.DKK.2018.ISOLASI SENYAWA ALKALOID
TURUNAN FUROKUINOLIN DARI RANTING Toddalia asiatica L.
DAUNUJIAKTIVITASANTIKANKER.JURNALKIMIA
RISET,VOLUME 3 NO 2,DESEMBER 2018. ONLINE ISSN : 2528-
0422)

5. BAGAIMANAKAH KRITERIA HASIL PROFIL DARI SENYAWA


ALKALOID. PIPERIN SEMUA YANG TERMASUK DIPOIN 4. PADA
SUATU TUMBUHAN BAHAN ALAM? (+GAMBAR PROFIL)
JAWAB :
(ABDUL RAHIM.DKK.2018.ISOLASI KARAKTERISTIK SENYAWA
ALKALOID EKSTRAK METANOL KLIKA FALOAK (Sterculia
JUMRIATI NUR AGUS SALIM
15020180196
ISOLASI SENYAWA GOLONGAN TERPENOID DAN ALKALOID

populifolia) . AD-DAWAAA J.PHARM.SCI.VOL.1 NO 2. DESEMBER


2018)

6. APAKAH ALASAN PENAMBAHAN KOH ETANOLIK 10% PADA


PROSES REKTALISASI ?
JAWAB :
(RIYANTO. ISOLASI SENYAWA PIPERIN DARI MERICA HITAM
(Piperningrum, L) SEBAGAI BAHAN STANDAR PRAKTIKUM
DILABORATORIUM BIOLOGI FARMASI FMIPA UIII. PROSIDING
SEMINAR NAISIONAL HASIL PENELITIAN DAN PENGABDIAN
MASYARAKAT DENGAN TEMA “KESEHATAN MODERN DAN
TRADISIONAL”. ISBN :978-623-9572-15-3)
TAMBAHKAN 10 ML KOH-ETANOLIK 10 % PADA EKSTRAK
KENTAL TERSEBUT SAMBIL DIADUK-ADUK SEHINGGA TIMBUL
ENDAPAN. SETELAH MENGENDAP, PISAHKAN SARI DARI
BAGIAN YANG TAK LARUT MELALUI GLASSWOOL. SARI JERNIH
YANG DIDAPAT DIDIAMKAN DI DALAM ALMARI PENDINGIN
SELAMA SATU MALAM SAMPAI DIPEROLEH KRISTAL.

JUMRIATI NUR AGUS SALIM


15020180196
ISOLASI SENYAWA GOLONGAN TERPENOID DAN ALKALOID

` DAFTAR PUSTAKA
ABDUL RAHIM.DKK.2018.ISOLASI KARAKTERISTIK SENYAWA
ALKALOID EKSTRAK METANOL KLIKA FALOAK (Sterculia populifolia)
. AD-DAWAAA J.PHARM.SCI.VOL.1 NO 2. DESEMBER 2018
ILMIATI ILLING&NURURRAHMAH HAMMADO.2013.IDENTIFIKASI
SENYAWA BAHAN AKTIF ALKALOID PADA TANAMAN LAHUNA
(Eupatorium adotarum) . JURNAL DINAMIKA, SEPTEMBER 2013.
HALAMAN 1-18 VOL. 04. NO.2. ISSN 2087-7889
MULYADI TANJUNG.DKK.2018.ISOLASI SENYAWA ALKALOID
TURUNAN FUROKUINOLIN DARI RANTING Toddalia asiatica L.
DAUN UJI AKTIVITAS ANTIKANKER. JURNAL KIMIA
RISET,VOLUME 3 NO 2,DESEMBER 2018. ONLINE ISSN : 2528-
0422
NYOMAN SUKARTA&NI PUTU SRI AYUNI. ISOLASI DAN IDENTIFIKASI
SENYAWA ALKALOID PADA BIJI MAHONI (Swietenia mahagoni Jacq)
. JURUSAN ANALISIS KIMIA. SEMINAR NAISIONAL MIPA FMIPA
UNDIKSHA III TAHUN 2013

RIYANTO. ISOLASI SENYAWA PIPERIN DARI MERICA HITAM


(Piperningrum, L) SEBAGAI BAHAN STANDAR PRAKTIKUM
DILABORATORIUM BIOLOGI FARMASI FMIPA UIII. PROSIDING
SEMINAR NAISIONAL HASIL PENELITIAN DAN PENGABDIAN
MASYARAKAT DENGAN TEMA “KESEHATAN MODERN DAN
TRADISIONAL”. ISBN :978-623-9572-15-3

SUMARDJO . DAMIN . 2008 . PENGANTAR KIMIA BUKU PANDUAN


KULIAH MAHASISWA KODEKTRAN DAN PROGRAM STRATA I
FAKULTAS BIOEKSAKTA . JAKARTA : PENERBIT BUKU
KEDOKTERAN EGC

JUMRIATI NUR AGUS SALIM


15020180196
ISOLASI SENYAWA GOLONGAN TERPENOID DAN ALKALOID

LITERATUR ALKOLOID
Nomor 1

LITERATUR NO 2

JUMRIATI NUR AGUS SALIM


15020180196
ISOLASI SENYAWA GOLONGAN TERPENOID DAN ALKALOID

LITERATUR NO 3

LITERATUR NO 4

JUMRIATI NUR AGUS SALIM


15020180196
ISOLASI SENYAWA GOLONGAN TERPENOID DAN ALKALOID

LITERATUR NO 5

JUMRIATI NUR AGUS SALIM


15020180196
ISOLASI SENYAWA GOLONGAN TERPENOID DAN ALKALOID

LITERATUR NO 6

JUMRIATI NUR AGUS SALIM


15020180196
ISOLASI SENYAWA GOLONGAN TERPENOID DAN ALKALOID

TUGAS PENDAHULUAN TERPENOID


1. BAGAIMANAKAH SIFAT SENYAWA SENYAWA GOL.TERPENOID?
JAWAB :
(SAIFUDDIN.AZIZ.2012.HAL:25)
TERPENOID ADALAH SENYAWA YANG TERSUSUN DARI
KERANGKA ISOPREN (C5). YAKNI RANTAI BERANGGOTA LIMA
KARBON BERCABANG (BRANCHING) METIL PADA KARBON
NOMOR 2 ATAU KELIPATANNYA. SENYAWA SENYAWA
SESKUITERPEN (ZINGIBERACEAE). ASAM URSOLAT YANG
TERDAPAT DALAM BERBAGAI TANAMAN DAN BERSIFAT
PENGHAMBAT KANKER DAN MENURUNKAN GULA DARAH, ASAM
BETULINAT YANG TEKANDUNG DALAM BERBAGAI TATANAMAN
TERMASUK BUAH KAYU PUTIH YANG BERSIFAT ANTIDIABETES,
AZADIRAKTIN DARI BIJI MIMBA (AZADIRACHTA INDICA) SEBAGAI
PESTISIDA, BERBAGAI MACAM PARFUM DAN AROMA
KEBANYAKAN ADALAH SENYAWA-SENYAWA TERPENOID.
KAROTENOID DALAM BERBAGAI TANAMAN SEBAGAI PRO
VITAMIN
A. SKUALEN SUPLEMEN KESEHATAN, BAHKAN KOLESTEROL
YANG JIKA KADARNYA DALAM TUBUH BERLEBIHAN
MENYEBABKAN PENYAKIT JANTUNG DAN STROKE ADALAH
MERUPAKAN SENYAWA GOLONGAN TERPENOID.
2. BERAPAKAH RENTANG PANJANG GELOMBANG SENYAWA GOL.
TERPENOID
JAWAB :
(FARAH EKA PUTRI WISUDA.DKK.2014.ISOLASI DAN
IDENTIFIKASI TERPENOID DARI FRAKSI N-BUTANOL HERBA
LAMPASAU
(Diplaziun exculentum Swartz). VLENSI VOL 4. NO 1,MEI 2014 (20-
24).ISSN : 1978-81-93)
PANJANG GELOMBANG MAKSIMUM PADA TERPENOID SPEKTRA
UV ISOLAT B,ADALAH 225 NM DAN 272,5 NM
3. BAGAIMANAKAH ELUEN YANG BAGUS PADA ISOLASI GOL
TERPENOID?

JUMRIATI NUR AGUS SALIM


15020180196
ISOLASI SENYAWA GOLONGAN TERPENOID DAN ALKALOID

JAWAB :
(DEWI KUSRINI.DKK.2014. ISOLASI DAN UJI ANTIBAKTERI
SENYAWA TERPENOID EKSTRAK N-HEKSANA RIMPANG

JUMRIATI NUR AGUS SALIM


15020180196
ISOLASI SENYAWA GOLONGAN TERPENOID DAN ALKALOID

LENGKUAS(Alpianapurpurata).JURNALKIMIASAINSDAN
APLIKASI 17(2) (2014):37-42. ISSN:1410-8917)
SEBELUM DILAKUKAN KROMATOGRAFI KOLOM TERLEBIH
DAHULU DILAKUKAN PENENTUAN ELUEN TERBAIK
MENGGUNAKAN KLT DENGAN FASA DIAM SILIKA GEL 60 GF254
DAN FASA GERAK CAMPURAN ELUEN DENGAN PERBANDINGAN
TERTENTU. SETELAH DIDAPATKAN ELUEN YANG SESUAI
SELANJUTNYA DILAKUKAN KROMATOGRAFI KOLOM DENGAN
ELUEN TERSEBUT. SILIKA GEL 60 G SEBANYAK 120 GRAM
DIBUBURKAN DENGAN CAMPURAN ELUEN KEMUDIAN
DIMASUKKAN KE DALAM KOLOM DAN DIDIAMKAN SELAMA 24
JAM.
4. APAKAH SAJA SENYAWA SENYAWA YANG TERMASUK HOLONGAN
TERPENOID? GAMBARKAN!
JAWAB :
(UMARUDDIN SURAHMAIDA.2019.HAL:12)

5. BAGAIMANAKAH KRITERIA HASIL PROFIL KROMATOGRAM DARI


SENYAWA TERPENOID, ANDROGRAFOLID & SEMUA YANG
TERMASUK DIPOIN PADA NO 4,PADA SUATU TUMBUHAN BAHAN
ALAM? (+GAMBAR)!
JAWAB :
(ERNA PRAWIRTA SETYOWATI. DKK. 2016. EFEK
IMUNOMODULATOR DARI KOMBINASI EKSTRAK ETANOL HERBA
SAMBILOTO (Andrographis paniculata (Burm. f.) Nees) DAN

JUMRIATI NUR AGUS SALIM


15020180196
ISOLASI SENYAWA GOLONGAN TERPENOID DAN ALKALOID

RIMPANG TEMULAWAK (Curcuma xanthorrhiza Roxb.)TERHADAP

JUMRIATI NUR AGUS SALIM


15020180196
ISOLASI SENYAWA GOLONGAN TERPENOID DAN ALKALOID

PROLIFERASI SEL LIMFOSIT MENCIT Balb/c SECARA IN VITRO.


JOURNAL TRADICIONAL MEDICINE. TRAD.MED.J.SEPTEMBER-
DESEMBER 2016. VOL 21 (3),P 157-168.ISSN : 1410-5918)
UNTUK MEMPERJELAS BERCAK DIGUNAKAN PEREAKSI
SEMPROT YAITU ANISALDEHIDA ASAM SULFAT (AAS). HASIL
KROMATOGRAM DARI PLAT SETELAH PENYEMPROTAN DAPAT
TERLIHAT PADA GAMBAR 2. DETEKSI MENGGUNAKAN AAS AKAN
MEMBERIKAN WARNA MERAH HINGGA UNGU PADA CAHAYA
TAMPAK JIKA SENYAWA TERSEBUT MERUPAKAN SENYAWA
TERPENOID (WAGNER & BALDT, 1984). SAMPEL DAN
REPLIKASINYA MEMBERIKAN WARNA YANG SAMA DENGAN
PEMBANDING, BERWARNA UNGU PADA HRF SEKITAR 57 SAMPAI
59. BEBERAPA BERCAK LAIN JUGA MEMBERIKAN WARNA PINK
HINGGA COKLAT TUA. PERUBAHAN WARNA TERJADI SECARA
CEPAT YANG AWALNYA UNGU MENJADI WARNA COKLAT TUA
DAN BERWARNA KEMERAHAN TAMPAK MEMUDAR KARENA
TERJADI DEGRADASI SENYAWA YANG DISEBABKAN KARENA
PANAS SEHINGGA GUGUS
-OH DAN IKATAN KARBON TERPUTUS. ASAM SULFAT IALAH
SALAH SATU PEREAKSI WARNA BERSIFAT KOROSIF YANG
DIPAKAI UNTUK LAPISAN YANG BENAR-BENAR ANORGANIK
SEPERTI SILIKA GEL YANG BERKAITAN DENGAN KALSIUM
SULFAT, ALUMINA, ATAU KISELGUR. PEMBERIAN REAKSI
SEMPROT ASAM SULFAT PADA LAPISAN AKAN BEREAKSI
DENGAN GUGUS ORGANIK YANG TELAH TERIKAT DI LAPISAN
FASE DIAM. MAKA, JIKA LAPISAN YANG TELAH DISEMPROT
DENGAN ASAM SULFAT DIPANASKAN SAMPAI 100OC, MAKA
IKATAN RANGKAP DARI SENYAWA- SENYAWA ORGANIK PADA
LAPISAN AKAN TERPUTUS DAN TERBAKAR MELEPASKAN
KARBON YANG BERWARNA HITAM S EHINGGA AKAN TAMPAK
LEBIH GELAP HINGGA HITAM DENGAN LATAR BELAKANG PUTIH
(GRITTER, 198 5).
HASIL KROMATOGRAM SEBELUM DILAKUKAN PENYEMPROTAN
TAK TERLIHAT BERCAK APAPUN PADA PENGAMATAN DI BAWAH
CAHAYA TAMPAK MAUPUN UV 366 NM. NAMUN, PADA
PENGAMATAN DI BAWAH UV 254 NM TERDAPAT PEMADAMAN

JUMRIATI NUR AGUS SALIM


15020180196
ISOLASI SENYAWA GOLONGAN TERPENOID DAN ALKALOID

PADA HRF SEKITAR 18 HINGGA 23 UNTUK PEMBANDING BAKU


STANDAR DAN PADA SAMPEL EES 1 % B/V DENGAN HRF 20. DARI
WARNA BERCAK YANG DIHASILKAN DAN RENTANG HRF YANG
TAK

JUMRIATI NUR AGUS SALIM


15020180196
ISOLASI SENYAWA GOLONGAN TERPENOID DAN ALKALOID

BERBEDA JAUH DENGAN SAMPEL, MAKA DAPAT DIKATAKAN


BAHWA EES 1 %B/V JUGA MENGANDUNG SENYAWA
ANDROGRAFOLID YANG SAMA SEPERTI PEMBANDING.
PERBEDAAN HRF PADA KROMATOGRAM LEBIH DISEBABKAN
KARENA BERCAK HASIL ELUSI AGAK MELENGKUNG BUKAN
KARENA PERBEDAAN POLARITAS.

JUMRIATI NUR AGUS SALIM


15020180196
ISOLASI SENYAWA GOLONGAN TERPENOID DAN ALKALOID

DAFTAR PUSTAKA
DEWI KUSRINI.DKK.2014. ISOLASI DAN UJI ANTIBAKTERI SENYAWA
TERPENOID EKSTRAK N-HEKSANA RIMPANG LENGKUAS
(Alpiana purpurata) . JURNAL KIMIA SAINS DAN APLIKASI 17(2)
(2014):37-42. ISSN:1410-8917
ERNA PRAWIRTA SETYOWATI. DKK. 2016. EFEK IMUNOMODULATOR
DARI KOMBINASI EKSTRAK ETANOL HERBA SAMBILOTO
(Andrographis paniculata (Burm. f.) Nees) DAN RIMPANG
TEMULAWAK (Curcuma xanthorrhiza Roxb.)TERHADAP
PROLIFERASI SEL LIMFOSIT MENCIT Balb/c SECARA IN VITRO.
JOURNAL TRADISIONAL MEDICINE.TRAD.MED.J.SEPTEMBER-
DESEMBER 2016. VOL 21 (3),P 157-168.ISSN : 1410-5918
FARAH EKA PUTRI WISUDA.DKK.2014.ISOLASI DAN IDENTIFIKASI
TERPENOID DARI FRAKSI N-BUTANOL HERBA LAMPASAU
(Diplaziun exculentum Swartz). VLENSI VOL 4. NO 1,MEI 2014 (20-
24).ISSN : 1978-81-93
SAIFUDDIN.AZIS.2012. SENYAWA ALAM METABOLIT SEKUNDER
TEORI,KONSEP,DAN TEKNIK PERMURNIAN. YOGYAKARTA :
DEEPUBLISH PUBLISHER
UMARUDDIN SURAHMAIDA.2019. APLIKASI MIANA,KEMANGI,DAN
KUMIS KUCING SEBAGAI PESTISIDA NABATI. GRESIK : PENERBIT
GRANITI

JUMRIATI NUR AGUS SALIM


15020180196
ISOLASI SENYAWA GOLONGAN TERPENOID DAN ALKALOID

LITERATUR ALKALOID
LITERATUR NO 1

JUMRIATI NUR AGUS SALIM


15020180196
ISOLASI SENYAWA GOLONGAN TERPENOID DAN ALKALOID

LITERATUR NO 2

JUMRIATI NUR AGUS SALIM


15020180196
ISOLASI SENYAWA GOLONGAN TERPENOID DAN ALKALOID

LITERATUR NO 3

LITERATUR NO 4

JUMRIATI NUR AGUS SALIM


15020180196
ISOLASI SENYAWA GOLONGAN TERPENOID DAN ALKALOID

LITERATUR NO 5

JUMRIATI NUR AGUS SALIM


15020180196

Anda mungkin juga menyukai