Anda di halaman 1dari 4

KISI-KISI SOAL UJIAN AKHIR SEKOLAH (UAS) SD/MI

KELAS VI TAHUN PELAJARAN 2020/2021


KABUPATEN PESISR SELATAN

Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam (PAI) Jumlah Soal : 50 Butir


Alokasi waktu : 90 Menit Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Kurikulum : Kurikulum. 2013

Bentuk Nomor soal


No Kompetensi Dasar kelas materi Indikator soal ket
soal MD SD SK
1. 3.6 Mengatahui Q.S. Al-Falaq Al_Maun Surah Al-Falaq Disajikan satu ayat surah Al-Falaq peserta didik dapat
IV objektif 1
dan Al-Fiil dengan baik dan menentukan lanjutan ayat berikutnya dengan benar.
benar Surah Al-Maun Disajikan satu ayat surah Al-Maun peserta didik dapat
IV menentukan hukum tajwid pada kalimat yang di garis Objektif 2
bawahi
2. 4.3 Menunjukkan hafalan Q.S At-Tin Surah Al-Tin Disajikan beberapa ayat pendek peserta didik dapat
V Objektif 3
dan Q.S Al-Maun dengan baik dan menentukan ayat dari surat At-Tin
benar Surah Al-Maun Disajikan satu hafalan surah Al-Ma’un Peserta didik dapat
V Objektif 4
menentukan urutan ayat
3. 3.1 Mengetahui makna Q.S Al-Maun Makna kandungan Disajikan satu ayat Surah At-Tin, Peserta didik dapat
V Objektif 5
dan Q.S At-Tin dengan benar surah At-Tin menentukan makna kandungan ayat dengan benar
4 3.1 Mengetahui makna Q.S Al-Kafirun Arti Q.S Al-Kafirun Disajikan satu ayat surah Al-Kafirun peserta didik dapat
Objektif 6
dan Q.S Al-Maidah 15:2 dengan mengartikan ayat itu dengan benar
benar Arti Q.S Al-Maidah Disajikan satu ayat surah Al-Maidah,Peserta didik dapat
VI Objektif 7
15:2 mengartikan kata yang diberi garis di bawah dengan benar
Kandungan Q.S Al- Disajikan mekna kandungan surah Al-Kafirun, Peserta didik
Objektif 8
Kafirun dapat menentukan pesan dala, Al-Kafirun
5 3.2 Mengerti makna al-Asmaul al- Arti al.Asmaul al- Disajikan beberapa Al-Asmaul al-husnadengan artinya
Objektif 9
husna : as_sama, al_muqtadir, al- husna peserta didik dapat mengartikan dengan sempurna
Muqaddim, al-Baqi VI Makna al-Asmaul al- Disajikan makna al.Asmaul al-Husna, peserta didik dapat
Husna menentukan sikap yang terkandung untuk dilakukan sehari- Objektif 10
hari
6. 3.1 Mengetahui Allah itu ada melalui Beriman kepada Allah Disajikan mengenal Allah melalui al-Asmaul al-Husna,
pengamatan terhadap makhluk IV peserta didik dapat menyebutkan Al-Asmaul al-Husna Objektif 11
ciptaanya dengan artinya
7 3.2 Mengerti makna iman kepada Mengenal malaikat Disajikan beberapa nam-nama malaikat dan tugasnya dalam
malaikat-malaikat Allah Allah dan tugasnya tabel , peserta didik dapat menentukan tugas malaikat
IV Objektif 12
sesuai dengan namanya

8. 3.2 memahami makna diturunkanNya V Beriman kepada kitab Disajikan arti iman kepada kitab-kitab Allah peserta didik Objektif 13
Bentuk Nomor soal
No Kompetensi Dasar kelas materi Indikator soal ket
soal MD SD SK
kitab kitab suci melalui Rasul- Allah dapat menyebutkan arti iman yang benar
RasulNya Nama-nama kitab- Disajikan anama-nama kitab Allah kepada Rasul, peserta
Objektif 14
Kitab Allah didik dapat menentukan jumlahnya
9. 3.1 Mengenal nama-nama Rasul Allah Rasul ulul azmi Disajikan beberapa orang rasul Allah peserta didik dapat
V Objektif 15
dan Rasul Ulul Azmi menentukan mana rasul ulul azmi
10. 3.3 Memahami hikmah beriman Nama-Nama Hari Disajikan peristiwa hari akhir peserta didik dapat
Objektif 16
kepada hari akhir yang dapat Akhir menentukan namanya
membentuk prilaku akhlak mulia Tanda-tanda hari Disajikan beberapa peristiwa sehari-hari, peserta didik
VI Objektif 17
akhir dapat menentukan tanda-tanda hari akhir dengan benar
Macam-Macam hari Disajikan tanda-tanda hari kiamat, peserta didik dapat
Objektif 18
Akhir menentukan macam-macam hari akhir
11. 4.5 Menunjukkan contoh Qada dan Contoh qadha dan Disajikan beberapa pernyataan tentang kejadian kehidupan
Qadar dalam kehidupan sehari- VI qadar sehari-hari, peserta didik dapat menentukan contoh qadha Objektif 19
hari yang tepat
12. 3.4 Memahami hikmah beriman pada Hikmar beriman Disajikan narasi tentang kehidupan seseorang, peserta didik
Qada dan Qadar yang dapat VI kepada Qadar dapat menentukan sikap yang benar dalam menerima qadar Objektif 20
membentuk perilaku akhlak mulia Allah SWT
13 3.10 Mengetahui kisah keteladanan Kisah teladan Nabi Disajikan kisah teladan Nabi Ayub A.S, Peserta didik dapat
IV Objektif 21
Nabi Ayub A.S Ayub A.S menentukan keteladanannya dengan benar
14. 3.13 Mengetahui kisah keteladanan Kisah teladan nabi Disajikan kisah Nabi Musa A.S, Peserta didik dapat
IV Objektif 22
Nabi Musa A.S Musa A.S menyebutkan Raja yang berkuasa di masa kelahirannya
15 3.5 Mengetahui kisah keteladanan Kisah teladan nabi Disajikan beberapa kisah Nabi, Peserta didik dapat
V Objektif 23
Nabi Daud A.S Dawud A.S menyebutkan pelajaran yang dapat diteladani
16 3.7 Mengetahui kisah keteladanan Kisah teladan nabi Disajikan kisah Nabi Sulaiman A.S, peserta didik didik dapat
V Objektif 24
Nabi Sulaiman A.S Sulaiman A.S menyebutkan keistimewaan yang di berikan Allah
17. 3. 8 Mengetahui Kisah keteladanan Kisah keteladanan Disajikan tentang kekafiran umat Nabi Ilyas as, peserta didik
V Objektif 25
Nabi Ilyas as Nabi Ilyas as dapat menjelaskan siksaan Allah kepada umatnya
18. 3.10 Menceritakan kisah kelahiran Kisah kelahiran Nabi Disajikan kisah kelahiran nabi , peserta didik dapat
Nabi Muhammad SAW. Muhammad SAW. menentukan kisah kelahiran Nabi Muhammad dengan Objektif 26
benar.
VI Kasih sayang Disajikan kisah kasih sayang Rasulullah SAW terhadap anak,
Rasulullah SAW peserta didik dapat menentukan sikap kasih sayang
Objektif 27
Rasulullah SAW

19. 3.11 Mengetahui kisah keteladanan VI Kepemimpinan Abu Disajikan tentang kehidupan Khalifah Abu Bakar Ashiddiq,
sahabat-sahabat Nabi Muhammad Bakar Ashiddiq peserta didik dapat menunjukan perilaku Abu Bakar yang
Objektif 28
SAW diteladani dalam kehidupan sehari-hari

Kepemimpinan Umar Disajikan keberhasilan perjuangan khulafaurrasydin, Objektif 29


Bentuk Nomor soal
No Kompetensi Dasar kelas materi Indikator soal ket
soal MD SD SK
bin Khatab peserta didik dapat menetukan keberhasilan Khalifah Umar
bin Khatab
Kepemimpinan Disajikan keberhasilan perjuangan khulafaurrasydin,
Ustman bin Affan peserta didik dapat menetukan keberhasilan Khalifah Objektif 30
Ustman bin Affan
20. 3.12 Mengetahui Kisah keteladanan Kisah keteladanan Disajikan narasi tentang kehidupan Nabi Harun as, peserta
Nabi Harun as IV Nabi Harun as didik dapat menunjukan perilakunya Nabi Harun as Objektif 31
terhadap saudaranya
21. 3.11 Mengetahui kisah keteladanan kisah keteladanan Disajikan narasi tentang kehidupan Nabi Zulkifli as, peserta
Nabi Zulkifli as IV Nabi Zulkifli as didik dapat menunjukan perilakunya yang dapat diteladani Objektif 32
dalam kehidupan
22. 3.10 Mengetahui kisah keteladanan Siapakah Luqman Disajikan narasi tentang kehidupan Luqman, peserta didik
Luqman dapat menentukan keadaan Luqman yang diabadikan dalam Objektif 33
Al-Qur’an
Lukman banyak Disajikan tentang hikmat bersyukur, diberikan Allah kepada
beryukur luqman, peserta didik dapat meneladani dalam kehidupan Objektif 34
sehari-hari
V
Nasehat Luqman Disajikan tentang nasehat Luqman kepada anaknya, peserta
kepada anaknya didik dapat menyebutkan ayat Al-Qur’an tentang Objektif 35
nasehatnya
Hendaklah berbuat Disajikan tentang naeehat Luqman menyuruh berbuat baik,
kebajikan peserta didik dapaty menunjukan perbuatan Objektif 36
baik.
23. 3.6 Mengetahui kisah keteladanan kisah keteladanan Disajikan beberapa kehidupan Nabi Yunus as, peserta didik
VI Objektif 37
Nabi Yunus as Nabi Yunus as dapat menentukan kejadian yang menimpa Nabi Yunus as
24. 3.7 Mengetahui kisah keteladanan kisah keteladanan Disajikan tentang kesabaran Nabi Zakariya as, peserta didik
Nabi Zakariya as VI Nabi Zakariya as dapat menyebutkan nama anaknya yang sangat berbakti Objektif 38
kepada orang tua
25. 3.8 Mengetahui kisah keteladanan kisah keteladanan Disajikan narasi tentang keteladanan Nabi Yahya as, peserta
Nabi Yahya as Nabi Yahya as didik dapat menunjukan keteladanan Nabi Yahya as yang
VI Objektif 39
diteladani dalam kehidupan sehari-hari.

3.9 Mengetahui kisah keteladanan kisah keteladanan Disajikan beberapa mukjizat Nabi Isa as, peserta didik dapat
26. Objektif 40
Nabi Isa as Nabi Isa as menyebutkan mukjizat Nabi Isa as
4.5.1 Memberikan contoh makna Keutamaan ibadah Disajikan keutamaan ibadah sholat, peserta didik dapat
27. IV Objektif 41
ibadah sholat sholat menentukan keutamaan sholat yang dilakukan sehari-hari
Bacaan Sholat Disajikan bacaan sholat dari takbir sampai salam, peserta
28. 3.5 Mengetahui makna ibadah sholat IV didik dapat menentukan bacaan sesuai dengan gerakan Objektif 42
yang benar
Bentuk Nomor soal
No Kompetensi Dasar kelas materi Indikator soal ket
soal MD SD SK
29. 3.5 Mengetahui hikmah puasa Sunnah puasa Disajikan beberapa ketentuan puasa, peserta didik dapat
Objektif 43
Ramadhan yang dapat membentuk menentukan sunnah-sunnah puasa
akhlak manusia Yang membatalkan Disajikan beberapa pernyataan yang berkaitan dengan
V puasa puasa, peserta didik dapat menentukan yang membatalkan Objektif 44
puasa
Hikmah puasa Disajikan beberapa hikmah ibadah, peserta didik dapat
Objektif 45
menentukan hikmah ibadah puasa
30. 3.12 Mengetahui kisah keteladanan Keteladanan Ashabul Disajikan tentang keteladanan Ashabul Kahfi, peserta didik
46
Ahhabul kahfi sebagaimana Kahfi dapat menunjukan keteladanan dari Ashabul Kahfi
VI
terdapat dalam Al-Qur’an Kisah Ashabul Kahfi Disajikan tentang kisah Ashabul Kahfi berada dalam Gua,
47
di Gua peserta didik dapat menentukan lamanya dalam gua.
31. 3.5 Memahami hikmah zakat Zakat Mal Peserta didik dapat menetukan macam-macam harta yag
Objektif 48
wajib dizakatkan
Zakat fitrah Disajikan deskripsi jumlah anggota satu keluarga, peserta
VI didik dapat menetukan jumlah zakat fitrah yang harus Objektif 49
dibayarnya
Orang yang berhak Peserta didik dapat menentukan nama dari para penerima
Objektif 50
menerima zakat zakat

Anda mungkin juga menyukai