Anda di halaman 1dari 4

Uraian Materi Bahan Ajar

Persamaan
Trigonometri

1. Menemukan persamaan trigonometri bentuk

Perhatikan grafik fungsi sinus di bawah ini!

a -a

Fungsi sinus merupakan fungsi yang periodik dengan periode , artinya fungsi ini
nilainya akan berulang setelah
Ini berarti bahwa

mempunyai banyak jawaban yaitu dengan k adalah bilangan bulat.


Tinjau kembali grafik di atas!

persamaan ini mengatakan bahwa persamaan trigonometri tersebut mempunyai jawaban


lain yaitu dengan k adalah bilangan bulat.

Sehingga persamaan trigonometri untuk fungsi sinus adalah


2. Menemukan persamaan trigonometri bentuk

Perhatikan grafik fungsi kosinus di bawah ini!

-a a

Fungsi kosinus merupakan fungsi yang periodik dengan periode , artinya fungsi ini
nilainya akan berulang setelah
Ini berarti bahwa

mempunyai banyak jawaban yaitu dengan k adalah bilangan bulat.


Tinjau kembali grafik di atas! Pada fungsi kosinus kita harus ingat bahwa
.
persamaan ini mengatakan bahwa persamaan trigonometri tersebut mempunyai jawaban
lain yaitu dengan k adalah bilangan bulat.

Sehingga persamaan trigonometri untuk fungsi kosinus adalah

3. Menemukan persamaan trigonometri bentuk

Perhatikanlah grafik fungsi tangen di bawah ini!


Fungsi tangen berbeda periode dengan fungsi sinus dan kosinus pada periodenya, yaitu ,
artinya fungsi ini nilainya akan berulang setelah
Ini berarti bahwa

mempunyai banyak jawaban yaitu dengan k adalah bilangan bulat.


Sehingga persamaan trigonometri untuk fungsi tangen adalah

Contoh
Tentukan penyelesaian dari tiap persamaan trigonometri berikut ini.

1.
2.

Solusi:

1.
Jadi, penyelesaian persamaan tersebut adalah atau , dan penyelesaian
umumnya adalah atau , dengan

2.

atau

Anda mungkin juga menyukai