Anda di halaman 1dari 3

Tanda dan Gejala

1. Nafsu makan menurun


2. Tidak bisa tidur
3. Ekspresi murung
4. Bicara pelan dan terputus-putus
5. Saat berbicara menundukan kepala
6. Klien malu terhadap diri sendiri akibat gagalnya rumah tangga
7. Tidak berkomunikasi atau menarik diri
8. Mengekspresikan perasaan kesepian dan penolakan di wajahnya
9. Apatis, ekspresi wajah sedih dan datar
10. Mengisolasi diri
11. Kepribadian yang kurang sehat
12. Asyik dengan pikirannya sendiri
13. Lebih senang menyendiri
14. Menyendiri/berdiam di kamar
15. Tidak mampu berhubungan dengan orang lain secara intim
16. Tidak ada rasa percaya diri
17. Tidak dapat membina hubungan baik dengan orang lain
Analisa data

No Symptom Etiologi Problem


1 DO : Mekanisme koping tidak Harga Diri
efektif Rendah
- Saat berbicara
menundukan kepala
- Bicara pelan dan
terputus-putus
- Ekspresi murung

DS :
- Klien mengatakan malu
terhadap diri sendiri
akibat gagalnya rumah
tangga

2. DO : Perubahan besar ( lingkungan, Ansietas


- Nafsu makan menurun status kesehatan, fungsi
- Tidak bisa tidur peran,status peran)

DS : -

Anda mungkin juga menyukai