Anda di halaman 1dari 10

KASUS 1

Tn. HN: 63 Tahun: 168 cm: 60 kg


S = Pasien laki-laki umur 63 tahun datang dengan keluhan lemas (+), riwayat demam (+),
batuk berlendir (+), riwayat kontak erat dengan pasien terkonfirmasi Covid-19, satu rumah.
Keluhan lain seperti sakit kepala (-), pusing (-), sesak (-), nyeri menelan (-). BAK lancar, BAB
biasa.
Riwayat Penyakit Sebelumnya : Tidak ada
Riwayat Alergi : Tidak ada
Riwayat Pengobatan : Tidak ada

O = Keadaan umum : Lemah


Kesadaran : Composmentis
Tanda-tanda Vital :
TD : 162/62 mmHg
N : 81 x/menit
R : 22 x/menit
S : 36,2 °C
Pemeriksaan Fisik :
Kepala :
- Bentuk kepala normal
- Warna rambut normal, tidak mudah dicabut
- Conjungtiva Anemis : -/-
- Sklera Ikterus : -/-
- Tonsil T1/T1
- Faring Hiperemis (-)
- Pembesaran KGB (-)
Thorax :
- I : Simetris bilateral
- P : Vocal fremitus sama kanan dan kiri, ictus cordis teraba
- P : Sonor seluruh lapang paru
- A : Rhonki -/-, Wheezing -/-, bunyi jantung I/II murni reguler
Abdomen :
- I : Kesan normal
- A : Peristaltik (+) kesan normal
- P : Tympani
- P : Nyeri tekan epigastrium (-), Tidak ada pembesaran organ
Ekstremitas Atas :
- Akral hangat
- Edema -/-
Ekstremitas Bawah :
- Akral hangat
- Edema -/-
Rapid Test :
- COVID-19 IgG non reaktif
- COVID-19 IgM reaktif
A = PDP Covid-19 / Suspek Covid-19

P=
- IVFD RL 18 tpm
- Inj. Neurobion amp/24 jam/drips
- Azithromycin 500 mg 1 x 1
- Amlodipine 10 mg 1 x 1
- Zinc 20 mg 1 x 1
- Vitamin C 2 x 1
- Periksa Foto Thorax
- Periksa Laboratorium DR, GDS, SGOT, SGPT, Ur, Cr
- Konsul interna
- Rencana swab
KASUS 2

Tn. G: 60 Tahun: 160 cm: 55 kg


S = Pasien laki-laki umur 60 tahun datang dengan keluhan lemas (+), riwayat demam (+),
batuk berlendir (+), riwayat kontak erat dengan pasien terkonfirmasi Covid-19 tidak
diketahui pasien. Keluhan lain seperti sakit kepala (-), pusing (-), sesak (+), nyeri menelan (-).
BAK lancar, BAB biasa.
Riwayat Penyakit Sebelumnya : Tidak ada
Riwayat Alergi : Tidak ada
Riwayat Pengobatan : Tidak ada

O = Keadaan umum : Lemah


Kesadaran : Composmentis
Tanda-tanda Vital :
TD : 140/80 mmHg
N : 80 x/menit
R : 32 x/menit
S : 36,2 °C
Pemeriksaan Fisik :
Kepala :
- Bentuk kepala normal
- Warna rambut normal, tidak mudah dicabut
- Conjungtiva Anemis : -/-
- Sklera Ikterus : -/-
- Tonsil T1/T1
- Faring Hiperemis (-)
- Pembesaran KGB (-)
Thorax :
- I : Simetris bilateral
- P : Vocal fremitus sama kanan dan kiri, ictus cordis teraba
- P : Sonor seluruh lapang paru
- A : Rhonki -/-, Wheezing -/-, bunyi jantung I/II murni reguler
Abdomen :
- I : Kesan normal
- A : Peristaltik (+) kesan normal
- P : Tympani
- P : Nyeri tekan epigastrium (-), Tidak ada pembesaran organ
Ekstremitas Atas :
- Akral hangat
- Edema -/-
Ekstremitas Bawah :
- Akral hangat
- Edema -/-
Rapid Test :
- COVID-19 IgG non reaktif
- COVID-19 IgM reaktif

A = PDP Covid-19 / Suspek Covid-19

P=
- IVFD RL 18 tpm
- O2 3-4 lpm
- Inj. Neurobion amp/24 jam/drips
- Azithromycin 500 mg 1 x 1
- Amlodipine 5 mg 1 x 1
- Zinc 20 mg 1 x 1
- Vitamin C 2 x 1
- Periksa Foto Thorax -> bronkopneumonia bilateral
- Periksa Laboratorium DR, GDS, SGOT, SGPT, Ur, Cr
- Konsul interna
- Rencana swab
KASUS 3
Tn.I : 64 Tahun: 168 cm: 60 kg
S = Pasien laki-laki umur 64 tahun datang dengan keluhan lemas (+), riwayat demam (+),
batuk berlendir (+), riwayat kontak erat dengan pasien terkonfirmasi Covid-19 tidak
diketahui, riwayat luar kota (+) dari sidrap. Keluhan lain seperti sakit kepala (-), pusing (-),
sesak (-), nyeri menelan (-). BAK lancar, BAB biasa.
Riwayat Penyakit Sebelumnya : Tidak ada
Riwayat Alergi : Tidak ada
Riwayat Pengobatan : Tidak ada

O = Keadaan umum : Lemah


Kesadaran : Composmentis
Tanda-tanda Vital :
TD : 130/70 mmHg
N : 80 x/menit
R : 20 x/menit
S : 36,7 °C
Pemeriksaan Fisik :
Kepala :
- Bentuk kepala normal
- Warna rambut normal, tidak mudah dicabut
- Conjungtiva Anemis : -/-
- Sklera Ikterus : -/-
- Tonsil T1/T1
- Faring Hiperemis (-)
- Pembesaran KGB (-)
Thorax :
- I : Simetris bilateral
- P : Vocal fremitus sama kanan dan kiri, ictus cordis teraba
- P : Sonor seluruh lapang paru
- A : Rhonki -/-, Wheezing -/-, bunyi jantung I/II murni reguler
Abdomen :
- I : Kesan normal
- A : Peristaltik (+) kesan normal
- P : Tympani
- P : Nyeri tekan epigastrium (-), Tidak ada pembesaran organ
Ekstremitas Atas :
- Akral hangat
- Edema -/-
Ekstremitas Bawah :
- Akral hangat
- Edema -/-
Rapid Test :
- COVID-19 IgG non reaktif
- COVID-19 IgM reaktif

A = PDP Covid-19 / Suspek Covid-19

P=
- IVFD RL 18 tpm
- Inj. Neurobion amp/24 jam/drips
- Azithromycin 500 mg 1 x 1
- Zinc 20 mg 1 x 1
- Vitamin C 2 x 1
- Periksa Foto Thorax
- Periksa Laboratorium DR, GDS, SGOT, SGPT, Ur, Cr
- Konsul interna
- Rencana swab
KASUS 4
Ny. S: 59 Tahun: 152 cm: 56 kg
S = Pasien perempuan umur 59 tahun datang dengan keluhan batuk sesekali, riwayat
demam (+), riwayat bepergian dari makassar. Keluhan lain seperti sakit kepala (+), pusing (-),
nyeri menelan (-), sesak (-), nyeri ulu hati (-). BAK lancar, BAB biasa.
Riwayat Penyakit Sebelumnya : Tidak ada
Riwayat Alergi : Tidak ada
Riwayat Pengobatan : Tidak ada

O = Keadaan umum : Sakit Sedang


Kesadaran : Composmentis
Tanda-tanda Vital :
TD : 130/90 mmHg
N : 80 x/menit
R : 22x/menit
S : 36,7 °C
Pemeriksaan Fisik :
Kepala :
- Bentuk kepala normal
- Warna rambut normal, tidak mudah dicabut
- Conjungtiva Anemis : -/-
- Sklera Ikterus : -/-
- Tonsil T1/T1
- Faring Hiperemis (-)
- Pembesaran KGB (-)
Thorax :
- I : Simetris bilateral
- P : Vocal fremitus sama kanan dan kiri, ictus cordis teraba
- P : Sonor seluruh lapang paru
- A : Rhonki -/-, Wheezing -/-, bunyi jantung I/II murni reguler
Abdomen :
- I : Kesan normal
- A : Peristaltik (+) kesan normal
- P : Tympani
- P : Nyeri tekan epigastrium (-), Tidak ada pembesaran organ
Ekstremitas Atas :
- Akral hangat
- Edema -/-
Ekstremitas Bawah :
- Akral hangat
- Edema -/-
Rapid Test :
- COVID-19 IgG non reaktif
- COVID-19 IgM reaktif

A = PDP Covid-19 PDP Covid-19 / Suspek Covid-19

P=
- Azithromycin 500 mg 1 x 1
- zinc 1 x 1
- Vitamin C 2 x 1
- Periksa Foto Thorax
- Periksa Laboratorium DR, GDS, SGOT, SGPT, Ur, Cr
- Rencana swab
KASUS 5
Ny.D : 58 Tahun: 163 cm: 58 kg
S = Pasien perempuan umur 58 tahun datang dengan keluhan lemas (+), demam (+), batuk
berlendir (+), riwayat kontak erat dengan pasien terkonfirmasi Covid-19 tidak diketahui,
riwayat luar kota (+) dari bali. Keluhan lain seperti sakit kepala (-), pusing (-), sesak (-), nyeri
menelan (-). BAK lancar, BAB biasa.
Riwayat Penyakit Sebelumnya : Tidak ada
Riwayat Alergi : Tidak ada
Riwayat Pengobatan : Tidak ada

O = Keadaan umum : Lemah


Kesadaran : Composmentis
Tanda-tanda Vital :
TD : 130/70 mmHg
N : 80 x/menit
R : 20 x/menit
S : 37,8 °C
Pemeriksaan Fisik :
Kepala :
- Bentuk kepala normal
- Warna rambut normal, tidak mudah dicabut
- Conjungtiva Anemis : -/-
- Sklera Ikterus : -/-
- Tonsil T1/T1
- Faring Hiperemis (-)
- Pembesaran KGB (-)
Thorax :
- I : Simetris bilateral
- P : Vocal fremitus sama kanan dan kiri, ictus cordis teraba
- P : Sonor seluruh lapang paru
- A : Rhonki -/-, Wheezing -/-, bunyi jantung I/II murni reguler
Abdomen :
- I : Kesan normal
- A : Peristaltik (+) kesan normal
- P : Tympani
- P : Nyeri tekan epigastrium (-), Tidak ada pembesaran organ
Ekstremitas Atas :
- Akral hangat
- Edema -/-
Ekstremitas Bawah :
- Akral hangat
- Edema -/-
Rapid Test :
- COVID-19 IgG non reaktif
- COVID-19 IgM reaktif

A = PDP Covid-19 / Suspek Covid-19

P=
- IVFD RL 18 tpm
- Inj Paracetamol 1gr/8j/iv
- Inj. Neurobion amp/24 jam/drips
- Azithromycin 500 mg 1 x 1
- Zinc 20 mg 1 x 1
- Vitamin C 2 x 1
- Periksa Foto Thorax
- Periksa Laboratorium DR, GDS, SGOT, SGPT, Ur, Cr
- Konsul interna
- Rencana swab

Anda mungkin juga menyukai