Anda di halaman 1dari 2

Nama : Andri Fajriyanto

Nim : J2A019045
Angkatan: 2019
QUIZ

1.Jelaskan Apa Yang Dimaksud Dengan Exodontia ?


Jawab:Exodontia Adalah Suatu Tindakan Pembedahan Yang Melibatkan Jaringan Tulang Dan
Jaringan Lunak Dari Rongga Mulut
2.Sebutkan Masing-Masing 3 Indikasi Exo Gigi Sulung Dan Permanen?
Jawab:
Indikasi Exo Gigi Sulung :
1.Gigi Sudah Goyah Dan Waktunya Tanggal
2.Gigi Masih Kuat Dan Sudah Ada Gigi Pengganti
3.Gigi Masih Kuat Dan Sudah Waktunya Tanggal
Indikasi Exo Gigi Permanen:
1.Gigi Dengan Karies Yang Tidak Dapat Diperbaiki Secara Konservasi
2.Gigi Yang Sangat Goyah
3.Gigi Yang Merupakan Penyebab Infeksi Jaringan Sekitar
3.Sebutkan 3 Indikasi Pemakaian Elevator?
Jawab:
Indikasi Pemakaian Elevator :
1.Memkisahkan Mukoperios Dan Membuat Gigi Goyang Sebelum Diambil Dengan Tang
2.Mengambil Gigi Yang Tidak Dapat Dipegang Dengan Beak Tang
3. Mengambil Sisa Akar
4.Intruksi Apa Sajayang Diberikan Pada Pasien Setelah Pencabutan?
Jawab:
1.Gigit Tampon Kurang Lebih 30 Menit
2.Jangan Kumur Selama 6 Jam Setelah Pencabutan
3.Beri Obat Analgetik Untuk Mengurangi Rasa Sakit
4.Pembengkakan Dapat Dikurangi Dengan Kompres Es Pada Hari 1 Dilanjutkan Dengan
Kompres Panas

5. Sebutkan Komplikasi Pencabutan Gigi Saat Pencabutan Dilakukan?


Jawab:
Komplikasi pencabutan gigi saat pencabutan dilakukan:
1.Fraktur:
A. Fraktur Mahkota Gigi,
B.Tulang Alveolar.
C. Fraktur Dari Tuber Maksila
D. Performasi Sinus Maksilaris
E. Pendarahan
F.Terdorongnya Akar Kedalam Sinus Maksilaris

Anda mungkin juga menyukai