Anda di halaman 1dari 1

Audit atas semua laporan keuangan yang bertujuan umum di Indonesia dilakukan oleh

kantor akuntan public (KAP) kecuali organisasi pemerintah tertentu.KAP menyediakan jasa
audit serta jasa atestasi dan jasa assurance lainnya. Jasa-jasa tambahan juga biasa diberikan
oleh KAP meliputi jasa akuntansi pembukuan, jasa perpajakan, serta jasa kosultasi
manajemen. KAP terus mengembangkan produk dan jasa baru, termasuk perencanaan
keuangan, penilaian usaha, akuntansi forensic, audit internal yang disubkontrakkan serta jasa
penasihat teknologi informasi (Arens, 2017:
Struktu Kantor Akuntan Publik
Hierarki organisasi dalam suatu KAP meliputi partner atau pemegang saham, manajer,
supervisor, audit senior atau penanggung jawab, serta audit junior atau asisten staff.
Peran OJK dan UU No. 05 tahun 2011
OJK merupakan badan pemerintah pusat yang bertujuan agar keseluruhan kegiatan
didalam sector jasa keuangan terselenggara secara teratur, adil, transparan, dan akuntable,
mampu mewujudkan system keuangan yang tumbuh secara berkelanjutan dan stabil serta
mampu melindungi kependingan konsumen dan msyarakat. Sehingga, OJK memiliki peran
melakukan pengaturan dan pengawasan terhadap kegiatan keuangan di sector perbankan,
sector pasar modal, dan sekton IKNB.
Berdasarkan dari statistika OJK per Maret 2020 KAP yang beroperasi di Indonesia
sebesar 771 KAP. Keempat KAP terbesar di Indonesia di kategorikan sebagai kantor akuntan
public internasional disebut sebagai “Big Four”, mereka ialah Price Waterhouse dan Coopers
& Lybrand (PWC), Ernst & Whinney (EY). Deloitte, dan KPMG.
UU Nomor 05 tahun 2011 tentang akuntan public mengatur persyaratan untuk
memperoleh dan mempertahankan izin berpraktik baik itu akuntan public maupun kantor
akuntan public (KAP) menjelaskan izin menjadi akuntan public diberikan oleh Menteri
selama lima tahun sejak tanggal di tetapkan dan dapat diperpanjang
IAPI

Anda mungkin juga menyukai