Anda di halaman 1dari 1

LK 2: Lembar Kerja Refleksi Modul Bidang Studi/Jurnal Harian

Judul Modul STOIKIOMETRI


Judul Kegiatan Belajar (KB) 1. Metode ilmiah dan faktor konversi
2. Materi dan hukum dasar kimia
3. Massa atom, massa molar, dan rumus
senyawa
4. Persamaan reaksi.
No Uraian Respon/Jawaban
1 Uraikan hasil diskusi bersama • Pada materi Stoikiometri
teman dan dosen mengenai merupakan salah satu materi yang
pemecahan masalah dalam penting pada cabang ilmu kimia,
memahami materi yang mengalami
karena merupakan landasan untuk
kesulitan
mempelajari ilmu-ilmu kimia yang
lain.
• Hampir seluruh materi pada
stoikiometri merupakan materi
yang sulit karena membutuhkan
kemampuan matematika yang
baik.
• Mengetahui kondisi peserta didik
yang diajar untuk merancang
proses pembelajaran dapat
membantu dalam mengatasi
kesulitan pada materi stoikiometri

2 Uraikan hasil diskusi bersama Beberapa hal yang dapat dilakukan


teman dan dosen mengenai untuk mencegah terjadinya
miskonsepsi di modul ini miskonsepsi pada materi stoikiometri
• Melakukan pembelajaran yang
teratur dan terencana
• Memperbaiki perangkat
pembelajaran dan memilih media
pembelajaran yang baik
• Memperbanyak referensi dan
sumber belajar

3 Hambatan yang dialami pada Kondisi Siswa yang Heterogen,


pembelajaran analisis materi Kemampuan matematika memberikan
pembelajaran berbasis masalah di kesulitan dalam membuat/memilih
modul ini metode pembelajaran yang baik pada
materi ini.

4 Hal yang akan dilakukan untuk Melakukan evaluasi diri dan


sukses di pembelajaran modul memperbanyak referensi dan sumber
berikutnya belajar

Anda mungkin juga menyukai