Anda di halaman 1dari 6

Hari/ Tanggal : Senin, 19 April 2021

Nama Pemateri : Ibu Auliah Rahmi

Materi : Manajemen risiko dan investigasi accident


Nama : Ambar Wati

Hasil Resume:
1. MANAJEMEN RISIKO
A. Manajemen Risiko
Manajemen risiko adalah proses untuk mengidentifikasi sumber bahaya, meniilai risiko,
menghilangkan /mengurangi.
B. Identifikasi
• Sumber bahaya dan risiko
• Proses kerja dan peralatan kerja
• Identifikasi pola pengendalian (cost, budaya, geografi)
• Metode pengendalian
C. Dasar pembuatan
• Identifikasi hazard
• Assasment risiko
• Control risk
• Monitor dan review
D. Hazard
Sumber bahaya potensial yang dapat menyebabkan kerugian (harm).
E. Risiko
Ukuran kemungkinan kerugian yang akan timbul dari sumber bahaya (hazard)
tertentu yang terjadi.

F. Identifikasi hazard

G. Assasment risiko/penilaian risiko


Consequen (akibat) dan kesempatan Probability
H. Control risk
Control risk menggunaakan hirarki of control

Contoh genset beroperasi 24 jam dg 10 orang bekerja dan tingkat bising 120 dB.
Act: kita subtitusi 100db
Engineering di pndah lalu di kasi peredam bahaya
Administrasi pelatihan rambu ik dll
PPE = perlu earplug dan earmuff
Risiko harus dikurangi kea rah tingkat As Low As Reasonable
I. Monitooring
Review berupa inspeksi,

J. Teknik hazid dan risk


• Kualitatif → tidak menggunakan matriks cth JSA
• Semi kuantitatif→ menggunakan matriks
• Kuantitatif →menggunakan nilai uang
K. Tools
• HIRADC → manajemen umum
• JSA → manajemen kualitatif
• Hazop→ menilai risiko 1 alur produksi
• Bowtie
Prinsipnya sama
L. Langkah-langkah HIRADC

M. Matriks
2. INVESTIGASI ACCIDENT
Definisi Accident adalah kejadian yang berhubungan dengan pekerjaan dimana telah terjadi
kecederaan atau PAK.
A. Jenis incident OSHA Log 300

- Recorable masuk angka statistic kecelakaan (


Medcal treatment (dapat jahitan)
Job transfer (permanent) cedera syaraf kejepit) bindah tempat
Restricted at work (sementara )tidak bisa bekerja ditempat tsb sementara waktu
LTI→ lost time injury (kehilangan waktu kerja)
Fatality → meninggal
- Nonrecordable → tidak masuk angka kecelakaan
First aid
Near miss

B. Angka kecelakaan kerja


- Frequency Rate
Jumlah kecelakaan X 1000000 / Jumlah Jam kerja seluruh karyawan
- Severity Rate
Jumlah absen akibat kecelakaan X 1.000.000 / Jumlah jam kerja seluruh karyawan
C. Langkah investigasi

D. Langkah analisa situasi


- Mendatangi tempat kejadian
- Mencari sumber-sumber informasi di lokasi kejadian
- Mengamankan tempat kejadian
- Mencari apa sesungguhnya yang telah terjadi?
E. Sumber Data
- Pendekatan pada pengumpulan informasi
- Penyebab langsung
- Penyebab dasar
- Penyebab sistem pengendalian/ akar penyebab
- Cedera, sakit, kerusakan atau kerugian properti atau material
F. Sumber-sumber informasi
- Tempat kejadian
- Saksi-saksi
- Sketches
- Korban
- Documentasi
G. Gathering Evidence
- Bukti Perorangan – People Evidence
- Bukti Posisi – Position Evidence
- Bukti Bagian Peralatan – Parts Evidence
- Bukti Tulisan – Paper Evidence
H. Surat pernyataan saksi
- Tanggal dan Waktu kejadian
- Nama yang membuat kesaksian
- Alamat/Tempat kerja/Perusahaan
- Umur
- Cerita singkat kejadian
- Tanda tangan
I. Data dan analisis
- Hubungan semua kemungkinan terjadinya agar saling berhubungan
- Menguji semua bukti
- Lakukan review semua pernyataan
- Pilih informasi yang relevan
- Singkirkan informasi yang tidak relevan
- Mengkategorikan data yang telah dipilih
- Categorise selected data
- Hubungkan bersama semua fakta
- Lakukan konsultasi dengan para Penasehat
- Tentukan penyimpangan
- Tentukan semua deviasi yang keluar dari standar
- Tentukan hal yang tidak konsisten
- Buatkan draft laporan dan review semua konklusinya
- Formulasikan rekomendasinya
J. Rencana Tindakan
- Dapatkan masalah utama yang berhubungan dengan standar kinerja yang
diajukan
- Tetapkan standar tanggung jawab
- Tetapkan standar pengukurannya
- Buat rekomendasi, tindakan perbaikan yang terukur, dan tindakan/ prosedur
- Buat lebih spesifik dan tetapkan target tanggal berdasarkan prioritas resiko
- Pertimbangan finansial dan proses pengaruh terhadap perusahaan
K. Review Audit dan tindak lanjut
- Yakinkan tindakan untuk follow up telah dilakukan
- Hal ini perlu untuk:
➢ Pengukuran
➢ Evaluasi
➢ Pengendalian
- Lakukan interview karyawan yang terlibat
- Lakukan perubahan yang diperlukan guna memenuhi sasaran yang
ditetapkan
- Investigasi kecelakaan harus direview dari fase 1 hingga fase 4
L. Analisis Incident

Anda mungkin juga menyukai