Anda di halaman 1dari 2

Dalam kegiatan membaca pada tataran semenjana anda telah

mengenali beberapa jenis teks.Ada lima jenis teks bukan?.


Dalam kegiatan menulis anda juga diharapkan dapat membuat
karangan.Karangan yang anda buat harus sesuai dengan jenisnya.Oleh
karena itu,Sebelum memulai membuat karangan ada baiknya Anda
kenali kembali jenis-jenis teks yang telah and abaca.Ada beberapa jenis
teks diantaranya yaitu : teks Deskripsi, teks Narasi, teks Eksposisi, teks
Argumentasi, dan teks Persuasi.Pada kesempatan ini saya akan
membagikan pengetahuan saya tentang teks Eksposisi secara singkat.
Pengertian eksposisi, ciri-ciri teks eksposisi, tujuan teks eksposisi,
jenis-jenis teks eksposisi, ciri kebahasaan,dan kaidah dalam teks
eksposisi.
A. Pengertian teks eksposisi
Teks eksposisi adalah salah satu jenis pengembangan
paragraf dalam penulisan yang dimana isinya ditulis dengan
tujuan untuk menjelaskan atau memberikan pengertian
dengan gaya penulisan yag singkat, akurat, dan padat.

B. Teks eksposisi mudah dikenal melalui cirri-ciri sebagai berikut


1) .Karangan itu bersifat informative dan tidak ada upaya untuk
mempengaruhi sikap atau pendapat pembaca.
2) .Pada bagian akhir selalu berisi penegasan,bukan simpulan.

C. Tujuan teks eksposisi


Tujuan teks eksposisi yaitu untuk menjelaskan informasi
tertentu agar bisa menambah ilmu pengetahuan pembaca
sehingga dengan membaca teks ini pembaca akan mudah
mendapatkan pengetahuan secara rinci.

D. Jenis-jenis teks eksposisi

1) .Eksposisi Analisis.
2) .Eksposisi Definisi.
3) .Eksposisi Ilustrasi.
4) .Eksposisi Laporan.
5) .Eksposisi Kelasifikasi.
6) .Eksposisi Pertandingan.

E. Ciri kebahasaan teks eksposisi

1) .Menggunakan pronominal,dan
2) .memiliki konjungsi.

F. Kaidah dalam teks eksposisi


1) .Pemaparan bersifat objektif
2) .Menyertakan data-data akurat
3) .Diakhiri dengan kesimpulan dari apa yang ingin dilampirkan
oleh penulis.

Baca juga :

Anda mungkin juga menyukai