Anda di halaman 1dari 5

Proposal mungkin kalian semua ada yang sudah tau tentang proposal , Kali ini

saya akan membagian apa yang saya ketahui tentan proposal mulai dari Pengertian
Proposal,Fungsi Proposal,dan Langkah – langkah membuat proposal

A. Pengertian Proposal
Proposal biasanya digunakan untuk mengajukan suatu kegiatan yang sudah
direncanakan secara matang.Proposal juga dapat dirumuskan sebagai sebuah
rencana yang dituangkan dalam bentuk rancangan kerja.

Tujuan proposal

 Memperoleh bantua dana


 Memperoleh dukungan atau sponsor
 Memperoleh perizinan

B. Fungsi Proposal

Sebenarnya sangat banyak sekali fungsi dari proposal berikut contoh


fungsi dari proposal.

 Untuk melakukan yang berkenaan dengan, agama ,social ,ekonomi , budaya


dan sebagainya.
 Untuk mendirikan usaha kecil , menengah , besar.
 Untuk mengajukan kredit kepada bank.
 Untuk mengajikan tender dari lembaga – lembaga pemerintah atau swasta.
 Untuk mengadaka acara seminar , diskusi , pelatihan , dan sebagainya.

C. Langkah – langkah Membuat Proposal


Dalam membuat proposal sebenarnya sangat mudah jika tau langkah – langkah
bagai mana cara membuat proposal,berikut langkah – langkah membuat proposal :

1. Judul Proposal
Judul merupakan perincian atau penjabaran dari topik.
Contoh :
PENGARUH PERGAULAN TERHADAP PERILAKU KEKERASAN DI
KALANGAN PELAJAR (SURVEY TERHADAP SISWA SMA DI
WILAYAH KECAMATAN SOKARAJA)
2. Latar Belakang
Latar belakang adalah dasar atau titik tolak untuk memberikan pemahaman
kepada pembaca atau pendengar mengenai tentang apa yang kita
sampaikan.Latar belakan pada dasarnya memuat alas an mengapa kegiatan
tersebut dilaksanakan.

Contoh :
Kebersihan lingkungan ialah sesuatu yang bebas dari kotoran seperti debu
dan sampah.Indonesia khususnya , masalah kebersihan lingkungan selalu
menjadi perdebatan. Hal itu terjadi karena masalah kebersihan lingkugan
pada setiap tahunya terus meningkat.

3. Tujuan Kegiatan
Tujuan kegiatan yang di magsud adalah sasaran dari diadakannya suatu
kegiatan atau program acara yang diselenggarakan.

Contoh :
Adapun tujuan kegiatan dilaksanakannya acara ini, sebagai berikut :
1.) Supaya lingkungan di sekitardapat tetap terjaga kebersihannya.
2.) Untuk meningkatkan kesadaran masyarakat di sekitar akan pentingnya
suatu lingkungan yang bersih.
4. Pelaksanaan Kegiatan
Pada pelaksanan kegiatan dalam proposal menjelaskan kegiatan pokok yang
akan dilaksanakan dan dilampirkan dengan jadwal kegiatan secara
lengkap.Selain itu , pelaksanaan kegiatan sendiri dilakukan oleh perorangan
maupun kelompok yang bertanggung jawab.

Contoh :
Penanggun jawab :Arya Rustimaji
Ketua :Nurul Hikmah
Wakil Ketua :Viko Diansyah
Sekretaris :Suparlan
Bendahara :Idfi Rustifal

5. Susunan Acara
Contoh :
 07.00-07.30 :Persiapan di lapangan Desa Banjaranyar
 07.30-08.00 :Pembukaan
 08.00-08.30 :Sambutan ketua panitia
6. Anggaran Kegiatan
Anggaran kegiatan adalah dana yang berhubungan dengan dana masuk baik
dari sponsor maupun penggalangan dana , dan juga dana keluar yang
digunakan dalam kegiatan.
Contoh :
Dana Msuk :
 Dana dari desa :Rp500.000
 Dana Kas rt :Rp2.500.000
 Dana sponsor I :Rp1.500.000
 Dana sponsor II :Rp2.000.000
Total :Rp6.500.000
Dana Keluar :
 Penyewaan Panggung :Rp2.000.000
 Konsumsi :Rp2.500.000
 Spanduk :Rp500.000
 Lain – lain :Rp500.000
Total :Rp5.500.000

7. Waktu dan Tempat Kegiatan


Waktu dan tempak kegiatan adalah dimana dan kapan kegiatan tersebut
dilaksanakan.

Contoh :
Adapun waktu dan tempat pelaksanaan PentasSeni sebagai berikut.
Hari :Selasa,09 April 2019
Waktu :Pukul 08.00 – selesai
Tempat :Halaman Sekolah.

Anda mungkin juga menyukai