Anda di halaman 1dari 2

ASUHAN KEPERAWATAN

PERAWATAN LUKA DM
No. Dukumen : 440/ UPT.Vll/ /PKM-
SBY/2019
SOP No. Revisi :
Tgl. Terbit :
Halaman : 1/2
Mengesahkan  
UPT
PUSKESMAS SUBIYANTO S.KEP
SUMBERJAYA NIP. 197406281998031004

1. Pengertian Asuhan keperawatan pasien diabetes mellitus adalah suatu


rangkaian kegiatan praktik keperawatan yang langsung diberikan
kepada pasien diabetes mellitus dengan menggunakan metodologi
proses keperawatan dalam lingkup dan wewenang serta tanggung
jawab keperawatan.
2. Tujuan Sebagai pedoman perawat dalam memberikan asuhan
keperawatan pada pasien diabetes mellitus.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Sumberjaya Nomor 440/ /KPTS
/PKM-SBY/2016 tentang asuhan keperawatan.
4. Referensi Nurarif A.H, Kusuma H, Aplikasi asuhan Keperawatan
berdasarkan Diagnosa medis dan Nanda Nic Noc,edisi revisi jilid
2.2015
5. Alat dan
bahan
6. Prosedur 1. Perawat memanggil pasien.
2. Perawat mempersilahkan pasien untuk duduk dengan
nyaman.
3. Bila tidak bisa duduk, perawat mempersilahkan pasien
berbaring ditempat tidur.
4. Perawat melaksanakan anamnesa sesuai keluhan pasien
seperti poliuri/mudah haus/mudah lapar/gangguan istirahat,
riwat atheriditer DM, keluahan tangan dan kaki (neuro
sensori).
5. perawat melaksanakan pengukuran vital sign dan observasi
adanya luka.
6. Perawat mencatat hasil pengkajian di rekam medis.
7. Perawat menuliskan diagnosa keperawatan.
8. Perawat melaksanakan pendidikan kesehatan.
9. Perawat mempersilahkan pasien untuk menunggu
panggilan pemeriksaan dokter.

7. Bagan Alir
memanggil pasien

mempersilahkan pasien duduk dengan nyaman

mempersilahkan pasien berbaring ditempat tidur

melaksanakan anamnesa keluhan pasien

melaksanakan pengukuran vital sign dan observasi


adanya luka
mencatat hasil pengkajian

menuliskan diagnosa keperawatan

melaksanakan pendidikan kesehatan

mempersilahkan pasien untuk menunggu


panggilan pemeriksaan dokter
8. Hal-hal
yang perlu
diperhatikan
9. Unit Terkait Unit BP umum
10. Dokumen

11. Rekaman Tanggal Mulai


No Yang Diubah Isi Perubahan
Historis diberlakukan
Perubahan      
     
     
     
     
     

Anda mungkin juga menyukai