Anda di halaman 1dari 3

RESUME

VIDIO 1
Penentuan BOD
1. Membuat larutan MnSO4
- Timbang NaOH
- Timbang KI
- Campur kedua larutan
- Membuat larutan Na2S2O3
- Buat larutan amylum dan panaskan
- Larutan amylum disaring menggunakan kertas saring
Lakukan proses penentuan BOD pada air sungai 0 hari bungkus menggunakan
kertas karbon dan simpan. Sampel diuji pada hari ke 5. Masukan air sungai ke
botol winkler.
Uji sampel air sungai hari ke 0:
Masukkam larutan MnSO4 1 ml kedalam sampel air sungai A. Lalu masukkan
larutan NaoH + KI homogenkan dan diamkan 15 menit. Masukkan larutan
H2SO4 diamkan 15 menit. Lakukan hal yg sama pada sampel air sungai B.
Titrasi dengan Na2S2O3, tambah amylum 10 tetes dan titrasi kembali
Uji sampel air sungai hari ke 5
Lakukan seperti pengujian pada hari ke 0
Pada sungai yang disimpan 5 hari tidak mengalami perubahan warna .
Kesimpulan tingkat oksigen pada sungai hari ke 0 lebih banyak daripada sungai
hari ke 5.

VIDIO 2
Pemeriksaan BOD dan COD
1. Persiapan sampel
a. Siapkan sampel pada outlet dan inlet pada botol kaca dan beri tanda
b. Pipet sampel dan masukkan kedalam gelas ukur kemudian tambahkan
akuades
c. Lalu tuang masing-masing ke dalam botol winkler
2. Siapkan bahan pelarut yang digunakan dalam pengujian BOD
a. Sampel air
b. MnSO4
c. Alkali-iodide-azida
d. H2SO4 pekat, berfungsi sebagai perantara untuk memindahkan bahan
kimia asam konsentrasi tinggi
e. larutan tio sulfat
f. amilum
3. Bahan pelarut yang digunakan dalam pengujian COD
a. Sampel air
b. Larutan FAS
c. Larutan K2Cr2O7 0,025 N
d. Feroin
e. Ag2SO4
f. Reagen H2SO4 36 N
4. Urutan penetapan COD :
a. Menyiapkan sampel yang akan diuji
b. Menambahkan 5 mL H2SO4 pekat dan Ag2SO4, kemudia tambahkan
K2Cr2O7
c. Panaskan selama 15 menit, kemudian setelah dingin tambahkan
indikator feroin
d. Titrasi dengan FAS yang sudah diketahui konsentrasinya sampai warna
merah cokelat
e. Menentukan blangko
VIDIO 3
Kalibrasi Penggunaan Alat Ukur Kekeruhan Air Turbidity Meter AMT27:
- Kalibrasi dilakukan dengan menggunakan alat pengkalibrasi dan siapkan botol
kalibrasi yang berisi larutan atau air bersih. -- - Kemudian masukkan ke dalam
tempat pengkalibrasi sesuai dengan arah anak panah kemudia tutup dan enter
maka otomatis menunjukkan hasil pengkalibrasiannya.
-Lakukan pengkalibrasian ke semua botol yang akan dikalibrasi
- Kalibrasi dilakukan sewaktu waktu apabila nilainya melenceng dari standar
yang seharusnya.
- Apabila menggunakan sampel air yang bersih maka lakukan pengkalibrasian
dengan tekan tombol tengah.
- Apabila menggunakan sampel air yang keruh maka lakukan pengkalibrasian
dengan tekan tombol tengah sehingga akan mencapai angka yang tinggi.
-Tombol call sebagai kalibrasi

Anda mungkin juga menyukai