Anda di halaman 1dari 6

Fungsional PABX MD 110 pada Jaringan peralatan komunikasi.

Setiap gedung atau


Telekomunikasi Lemigas perkantoran memiliki jumlah nomor extension yang
berbeda-beda sesuai dengan kebutuhannya,
Abstract sehingga kapasitas dari PABX yang digunakan pun
Application of a simple telephone wire is just to call juga berbeda-beda.
or leave a voice message.  Different if the phone use
in offices or buildings, will be very useful if telephone Tujuan dari penelitian ini adalah untuk
can be used more than just a call or leave a voice memberikan gambaran mengenai fungsional dari
message, because the rapid mobility PABX model MD 110 yang digunakan pada instansi
required.  Central phone subscribers between the pemerintah Lemigas.
PABX, in which almost every office has its own
PABX.  Features that can be used also numerous and 2. TINJAUAN PUSTAKA
very helpful company's performance.  current PABX
has been produced from various vendors with Untuk menghubungkan extension dengan
application upgrades.  PABX is used Lemigas Ericsson pelanggan yang berada di luar PABX, pada PABX
MD110 BC12.  but these types are old enough dilengkapi dengan trunk. Umumnya dipasang pada
product and not produced anymore, so not easy to kantor-kantor, hotel, rumah sakit atau pabrik pabrik
get spare parts replacement.  PABX features in this yang memakai telepon sebagai sarana komunikasi
type of quite diverse but not much used Lemigas. untuk hubungan antar ruangannya. Masing-masing
pesawat telepon tidak secara langsung tersambung
pada sentral pusat, tetapi melalui PABX. Secara garis
1. PENDAHULUAN
besar terdapat dua level PABX, yaitu PABX pada
level Trunk dan PABX pada level pelanggan. PABX
Pada saat dimana perkembangan telepon selular
level Trunk dihubungkan ke sentral dengan empat
semakin meningkat baik aplikasi dan fungsinya
kawat kecepatan tinggi untuk melewatkan sinyal
membuat sistem telepon kawat sudah jarang
digital, dan PABX ini sudah dapat melaksanakan
digunakan oleh masyarakat umum, karena fungsi
sebagian besar tugas-tugas dari sentral. Sementara
kepraktisannya yang dapat dibawa kemana saja oleh
PABX pada level pelanggan terhubung ke sentral
pengguna. Namun tidak dengan wilayah
dengan dua kawat analog seperti pesawat telepon
perkantoran, system telepon kawat masih sangat
biasa. Ada beberapa perangkat keras sebagai
dibutuhkan untuk operasional sehari-hari. Untuk
pendukung system PABX. Masing-masing perangkat
meminimalisir biaya opersional komunikasi
tersebut saling mendukung antara satu dengan yang
digunakan PABX.
lainnya.

PABX atau Private Automatic adalah perangkat


penyambungan komunikasi telepon yang terletak di
sisi pelanggan, misalnya di gedung-gedung Perangkat tersebut biasanya disebut sebagai sub
perkantoran yang memerlukan percabangan sistem atau modul. Dan yang menghubungkan
sambungan telepon. Secara umum perangkat PABX antara modul satu dengan yang lain adalah
terhubung ke penyedia layanan telekomunikasi merupakan induk dari modul-modul tersebut
publik. PABX merupakan sebuah sentral kecil yang sehingga mereka bisa menjadi suatu sistem yang
digunakan di dalam suatu lingkungan terbatas, yang teratur dan terkoordinasi. Induk penghubung ini
merupakan pusat dari suatu jaringan peripheral adalah Motherboard atau Blackplane. Semua proses
penyambungan akan melalui Motherboard. Kondisi Port data ataupun suara disediakan oleh line
yang terjadi seperti: interfacing dengan UP-BUS, cards, yang secara umum mendukung 8 atau 16 line
pengintegrasian ke seluruh modul dengan ST BUS per card. Sebuah trunk (biasanya membutuhkan dua
dan interfacing dengan outlet dilakukan pada buah port setiap line-nya atau yang ekivalen
Motherboard. dengannya) yang disediakan oleh trunk card,
mempunyai 4 atau 8 trunk per card. Sistem ini harus
OUTPUT bisa mendukung line analog dan digital dan
INPUT
beberapa tipe trunk yang memungkinkan ke sentral
umum.
pesawat pesawat
telephone PABX telephone
12 Kemampuan PABX dapat dilihat berdasarkan
1
hal-hal dibawah ini.
MDF
Gambar 1. Blok sistem PABX
1. Kapasitas port dari PABX yaitu ukuran banyaknya
saluran (trunk atau telepon) yang dapat
Pada dasarnya
MDFSistem PABX terdiri atas 3 sistem
dihubungkan dengan PABX. Setiap sambungan ke
yaitu : sentral public melalui saluran trunk, membuat
dari banyaknya hubungan komunikasi yang dapat
a. Konventional Sistem
disambungkan secara bersamaan.
Pada Sistem ini ditentukan berdasarkan
2. Kemampuan untuk ekspansi, produsen PABX
pembagian per area / zone yaitu dengan
harusnya berpikir untuk mengembangkan
menggabungkan beberapa sub MDF dalam satu area
produknya dan pengembangan yang dilakukan
/ zone. Setiap zone langsung dihubungkan ke MDF,
dapat mengembangkan produknya dan
sehingga jumlah kabel yang masuk ke dalam MDF
pengembangan yang dilakukan dapat
minimal sama dengan banyaknya jumlah zone yang
diaplikasikan pada produknya yang terdahulu
terpasang.
dengan cara meng-upgrade perlatan yang lama
b. Addressable Sistem sehingga kemampuannya bertambah.
Sistem ini sama dengan sistem penomeran 3. Pembicaraan secara bersamaan Ukuran lain dari
pada MDF yaitu pendeteksian di kelompokan dalam kemampuan PABX adalah banyaknya komunikasi/
area ( zone ), sehingga memudahkan untuk pembicaraan secara bersamaan (simultaneous
pembuatan nomer pada PABX khususnya pada communications) yang dapat ditanganinya dalam
bagian module (ELU/TLU). Karena pada module satu waktu. Ini dapat berupa komunikasi suara,
maximal terdapat 16 nomer (card baru) dan 8 nomer komunikasi data, atau keduanya.
(card lama) 4. Blocking Blocking dapat terjadi jika kemampuan
PBAX dalam menangani pembicaraan secara
c. Full Addressable Sistem
bersamaan sudah tercapai/ maksimal. Blocking
Sistem ini masing-masing pesawat
juga dapat terjadi jika pada saat dilakukan
telephone dilengkapi address / alamat , sehingga
hubungan ternyata trunk sudah penuh. Fungsi
masing-masing pesawat telephone dapat
PABX dapat diterapkan untuk pelanggan ISDN
berkomunikasi. Dengan demikian jika terjadi
maupun non ISDN. Perangkat PABX non ISDN
perubahan status masing-masing pesawat telephone
dihubungkan dengan sentral induk melalui
dapat terlihat secara individual.
saluran telepon analog dan saluran trunk.
4. Pengujian pada posisi ekstensi: Pengujian
dilakukan pada semua nomor ekstensi
termasuk posisi nomor operator PABX.
5. Pengujian pada lalu lintas eksternal:
Pengujian dilakukan pada semua posisi jalur
eksternal, fungsi dan juga proses switching-
nya.
6. Pengujian lalu lintas generator
7. Fasilitas.

3. METODOLOGI PENELITIAN
Dalam penelitian ini, informasi didapat dari
panduan manual yang diterbitkan oleh
PT.Ericsson berupa manual handbook PABX
Gambar 2. Jaringan Konfigurasi Sederhana
MD110.
Sentral PABX

Peralatan Yang Digunakan Pada Sistem Pabx 4. HASIL DAN PEMBAHASAN

a. Power supply PABX model MD110 mempunyai max 10 digits


b. Power supply regulator. dengan 200 saluran, 1 lim atau lemari terdiri dari 4
c. LPU buah magazine atau box, 1 buah magazine
d. NU2 mempunyai 1 prosesor. Dalam 2 lim terdapat 1
e. DSU memori internal yang fungsinya menyimpan nomor
f. TMU telephone. Di dalam magazine juga terdapat card
g. GJUL atau module, 1 card terdapat 8 saluran atau 16
h. ELU saluran.
i. TLU
4.1 Feature PABX MD 110
i. Attendant
1. Ring Again
Penginstalasian pada sistem PABX harus
Ring again dipakai untuk mengedakan
memperhatikan hal-hal berikut:
panggilan kembali secara otomatis. Apabila
1. Pengecekan permulaan: Jumlah, posisi dari extension yang kitaq hubungi sedang sibuk.
magazine, pemasangan printed board,
2. Call Pick Up
program dan kabel.
Call pick up digunakna untuk mengambil
2. pengecekan dan pengujian peralatan
pesawat yang berdering dari pesawat
sumber tegangan: Fungsi dan pembebanan
telepon yang masih dalam satu group Call
baterai, dan juga pemeriksaan terhadap
Pick Up dalam satu ruangan. Adapun
pembumian dan perlindungan dari
caranya adalah:
kelebihan tegangan.
3. Pengujian sistem kontrol: Pengujian sistem 3. Call Park
kontrol diberlakukan hanya pada pengujian Perangkat ini dipakai untuk memparkir atau
khusus jika proses pada software tidak menepatkan panggilan yang datang pada
berhasil.
suatu pesawat tertentu, untuk kemudian tujuan yang sebelumnya telah diprogram
dapat diambil kembali dari pesawat lainnya. tanpa mendial nomor pesawat extension
tersebut.
4. Call Forward
Call forward dipakai untuk mengalihkan 11. Hunting
setiap panggilan yang datang pada pesawat Fasilitas ini dipakai sebagai alterantif saluran
tertentu sehingga setiap panggilan yang bila pesawat yang dituju sibuk, maka
daatang akan diterima oleh pesawat yang hubungan akan dialihkan pada saluran
telah ditentukan itu. berikutnya (dibawahnya) dalam group
hunting sehingga kecil kemungkinan terjadi
5. Call Forward No Answer kegagalan. Hubungan telepon.
Ketika ada panggilan masuk pada pesawat
yang sudah diprogram call forward namun 12. Call Waiting
pesawat itu tidak diangkat setelah delapan Call waiting dipakai hanya pada pesawat
kali berdering, maka hubungan akan digital yang bekerja bila ada panggilan
dialihkan ke pesawat tertentu. masuk dan pesawat sedang sibuk, maka
lampu indikator akan menyala yang
6. Call Transfer mendakan ada panggilan masuk. Agar dapat
Perangkat ini digunakan untuk melakukan hubungan, tekan tombol hold
menenetukan panggilan yang datang pada dan tekan tombol call waiting, maka
suatu pesawat lain. pembicaraan akan terhubung dengan
7. Conference pemanggil kedua sementara pemanggil
Fasilitas ini dipakai untuk mengadakan pertama masih tetap menunggu dan masih
pembicaraan bersama lebih dari dua orang tetap tersambung.
(maksimal enam orang) pada pesawat
telepon.
13. Tell Denied
8. Last Number Redial / Save Number Fasilitas ini diberikan untuk extension dalam
Perangkat ini digunakan untuk menyimpan melakukan hubungan telepon keluar
nomor pesawat tertentu sehingga dapat (melalui CO Trunk) tetapi dibatasi hanya
kemudian dapat dipanggil kembali dengan untuk daerah tertentu saja (lokal, interlokal,
hanya menekan beberapa tombol. SLJJ, dan SLI).
9. Speed Call Controller 14. Direct Inward Dialing (DID)
Pengguna dapat menyimpan sendiri nomor Pesawat cabang yang mendapat fasilitas ini
pesawat yang diinginkannya dan dapat hanya dapat menerima secara langsung
diputar kembali dengan hanya menekan panggilan telepon datangnya dari luar
beberapa tombol. melalui Digital Trunk Interface tanpa harus
10. Hot Line melalui operator. Namun extension itu tidak
Hotline dipakai untuk melakukan beberapa dapat melakukan hubungan keluar melalui
hubunagna secara cepat. Apabila gagang DTI kecuali melalui CO Trunk dengan
telepon diangkat maka hubungan akan diprogram telebih dahulu.
langsung terhubung pada pesawat telepon 15. Account Code
Account Code diberikan pengguna yang Yang menentukan lamanya suatu koneksi antar
diberi password tersendiri untuk bisa pesawat telepon adalah delay prosesor, makin cepat
melakukan hubungan telepon kaluar degnan kinerja prosesor maka makin cepat perkerjaan yang
memasukkan passwordnya terlebih dahulu, dilakukannya. Group switch terdiri dari ( card LSU
dan dapat dilakukan oleh pengguna tersebut dan card DSU ) perangkat ini yang akan
di pesawat extension dimana saja. menghubungkan line satu dengan line lainya, untuk
komunikasi antar lim maka koneksinya
Cara kerja pada sistem PABX ini adalah : menggunakan GJUL (Group Junctor Unit Lim) dan
1. pada saat gagang pesawat telepon diangkat, alurnya menjadi (DSU lim 1 - LSU lim 1 – GJULlim 1 – GJUL
lim 2 - LSU lim 2 - DSU lim 2), kapasitas saluran maximum
maka akan terdengar nada kosong, nada ini
di keluarkan oleh ring tune (TMU). pada GJUL adalah 30 line,. dan yang terpasang pada
2. ketika kita men-dial nomor telepon, PABX ada 2 card GJUL per LIM, totalnya menjadi 60
prosesor akan membaca memori dan line.
mencari alamat dari nomor tersebut, setelah PABX mendapat suplai tegangan 0V, -5V,
didapat kemudian dicari letak alamat +5V,12.5 v, -48 v dari power supply, ketika terjadi
tersebut di suatu card atau modul, sambungan maka PABX akan memberikan tegangan
3. prosesor memberi printah kepada group 70 - 125 v AC 25Hz ke pesawat telepon yang akan di
switch untuk menyambungkan line / saluran tuju, sehingga pesawat telepon yang dituju akan
dari pesawat telepon yang mendial ke berdering, setelah pesawat telepon di angkat, secara
pesawat telepon yang di tuju. otomatis card di sentral PABX akan me-switch
4. prosesor memberi printah kepada ring tegangan menjadi 1.5 v DC untuk voice, Frekuensi
generator untuk memberikan nada sambung yang digunakan PABX per time slot atau saluran
pada peswat telepon yang di tuju, dan adalah 3.1 kHz audio (normal extension)
pesawat telepon yang men-dial nomor
tersebut. Jika ada telepon dari luar secara otomatis akan
5. ketika gagang pesawat telepon yang di tuju masuk melalui attendant. Terdapat 8 line yang
telah diangkat, prosesor memberikan terpasang tetapi dibuat satu nomor karena
tugasnya ke group switch. digunakan hunting. Apabila panggilan sedang
6. jika nomor telepon tidak di registrasi di menunggu akan terdengar lagu - lagu, fasilitas ini
dalam biling maka tugas prosesor telah disebut music hold on. pada PABX dipasang sebuah
selesai. card TMU dan untuk sumber lagu - lagu bisa dari PC
7. jika nomor telepon telah di registrasi di atau MP3 player sebagai musik generator.
dalam biling, prosesor memberikan koneksi
dari group switch ke memori untuk 5. KESIMPULAN
mencatat lamanya durasi telepon, dan Sistem komunikasi telepon di lemigas sudah
nomor yang di-dial. tertata rapi dengan segala arsitekturnya, jaringan
8. jika nomor telepon yang di tuju tidak di yang terpasang untuk setiap gedung cukup banyak
angkat dalam jeda waktu tertentu, maka line bahkan lebih, kecuali gedung proses. mungkin ini
/ saluran di grup switch akan terputus dan untuk menunjang kelancaran komunikasi telopon
secara otomatis ring generator akan untuk saat ini dan untuk masa depan .
memberikan nada congestion (nada putus)
9. tugas prosesor telah selesai. Untuk sistem sentral telepon di lemigas sudah
cukup untuk memenuhi kebutuhan komunikasi
antar staf di lemigas, jarang terjadi bloking atau
delay yang lama untuk sambungan telepon. Sistem
auto atendant yang memiliki 8 line sudah cukup
untuk melayani 32 sambungan telepon dari luar ke
PABX

DAFTAR PUSTAKA

Manual Book Instruction PABX Ericsson MD110


http://www.google.com (PABX)

http://www.ittelkom.ac.id

http://www.lemigas.esdm.go.id

http://www.wikipedia.com (PABX)

Anda mungkin juga menyukai