Anda di halaman 1dari 12

TEMA KEMROH 2020

“ The Greatest Pioneers”

1 Korintus 15: 58 (TB)


“Karena itu, saudara-saudaraku yang kekasih, berdirilah teguh, jangan goyah, dan giatlah selalu dalam
pekerjaan Tuhan! Sebab kamu tahu, bahwa dalam persekutuan dengan Tuhan jerih payahmu tidak sia-sia.

Kata Pioneer memiliki arti pelopor. Kalimat The Greatest Pioneers berarti pelopor yang terhebat. Pelopor
sendiri dalam KBBI diartikan sebagai orang yang berjalan terdahulu ; pembuka jalan ; pasukan perintis dengan
gerak pembaharuan.

Sebagai seorang Kristen yang dipanggil untuk melayani, kita dituntut untuk merespon dan menghidupi
panggilan tersebut. Namun tidak dapat dipungkiri bahwa ada banyak hal-hal duniawi yang menjadi hambatan
dalam pelayanan. Terlebih saat ini kita berada dalam kondisi yang serba terbatas. Kitab 1 Korintus 15:58
membukakan bagaimana seorang pelayan harus senantiasa giat dan berdiri teguh dalam pekerjaan Tuhan.
Dibutuhkan kesungguhan dan ketulusan hati dalam mengerjakan pelayanan sehingga seseorang mampu tetap
berdiri teguh ditengah berbagai tantangan duniawi.

Diibaratkan sebuah pion dalam permainan catur, ia berdiri di garis paling depan, bergerak terus maju dan tidak
bisa mundur bahkan ketika sampai di garis ujung perannya bisa berubah menjadi lebih besar.

Melalui tema ini diharapkan warga KMKO Teknik akan terus berdiri sebagai pelopor-pelopor yang hebat
dalam pekerjaan Tuhan. Tetap berdiri teguh dan giat dalam pelayanan karena kita percaya dalam persekutuan
dengan Tuhan jerih payah kita tidak sia-sia.
TUJUAN & SASARAN MATERI

MATERI I "Understanding God's Will : Respon terhadap Panggilan"


Tujuan:
1. Membukakan kepada peserta mengenai panggilan hidup orang Kristen dalam melayani dan bagaimana
merespon panggilan tersebut.
2. Menjelaskan bagaimana bentuk kesungguhan hati dalam pelayanan.
Sasaran:
1. Peserta memahami mengenai panggilan hidup orang Kristen dalam melayani dan bagaimana merespon
panggilan tersebut.
2. Peserta memahami bagaimana bentuk kesungguhan hati dalam melayani.

MATERI II "Take Up the Cross : Tantangan Pelayanan"


Tujuan:
1. Membukakan kepada peserta bagaimana kepentingan duniawi mengalihkan fokus hati dalam pelayanan.
2. Menjelaskan kepada peserta pentingnya penyerahan hidup seutuhnya dalam pelayanan.
Sasaran:
1. Peserta memahami bagaimana kepentingan duniawi mengalihkan fokus hati dalam pelayanan.
2. Peserta memahami pentingnya penyerahan hidup seutuhnya dalam pelayanan.

MATERI III (KPI) "The Greatest Pioneers : Melayani Lebih Sungguh"


Tujuan:
1. Memberikan pemahaman kepada peserta mengenai makna komitmen dalam pelayanan.
2. Mengajak peserta berkomitmen mengerjakan pelayanan dengan kesungguhan hati.
Sasaran:
1. Peserta memahami makna komitmen dalam pelayanan.
2. Peserta berkomitmen mengerjakan pelayanan dengan kesungguhan hati.
TUJUAN DAN SASARAN SAAT TEDUH

TUSAR SATE 1

Tujuan :

1. Menjelaskan kepada peserta peran orang percaya sesuai panggilan Allah

2. Menjelaskan kepada peserta respon orang percaya melalui kesungguhan hati dalam pelayanan

Sasaran :

1. Peserta memahami peran orang percaya sebagai sesuai panggilan Allah

2. Peserta memahami peran orang percaya melalui kesungguhan hati dalam pelayanan

TUSAR SATE 2

Tujuan :

1. Menjelaskan kepada peserta cara memperlengkapi diri agar kepentingan duniawi tidak mempengaruhi fokus
dari panggilan Allah

2. Memotivasi peserta untuk hidup dalam ketekunan dan kesungguhan sesuai panggilan Allah

Sasaran :

1. Peserta memahami cara memperlengkapi diri agar kepentingan duniawi tidak mempengaruhi fokus dari
panggilan Allah

2. Peserta termotivasi untuk hidup dalam ketekunan dan kesungguhan sesuai panggilan Allah

RUNDOWN ACARA KEMROH 2020


WAKTU KEGIATAN
JUMAT,12 MARET 2021
15.00 - 18.00 Registrasi Peserta
18.00 Berangkat ke Lokasi Kemroh
20.30 Tiba di Lokasi Kemroh
20.30 - 21.00 Ibadah Pembukaan
21.00 Tidur Malam
SABTU, 13 MARET 2021
05.00 Bangun Pagi
06.00 -07.00 Saat Teduh
07.00 - 07.30 Senam Pagi
07.30 - 08.00 Sarapan
08.00 - 09.00 MCK
09.00 - 09.30 Games (perkenalan)
09.30 - 11.00 Materi I
11.00 - 12.00 Games
12.00 - 12.30 Makan Siang
12.30 - 14.00 Materi II
14.00 - 14.30 Persiapan Talent Show
14.30 - 15.30 MCK
15.30 - 16.30 KMKO Time
16.30 - 18.30 Talent Show
18.30 - 19.00 Makan Malam
19.00 - 21.00 Ibadah KPI
21.00 Tidur Malam
MINGGU, 14 MARET 2021
05.00 Bangun Pagi
06.00 -07.00 Saat Teduh
07.00 - 07.30 Senam Pagi
07.30 - 08.00 Sarapan
08.00 - 09.00 MCK
09.00 - 11.00 Ibadah Minggu
11.00 - 11.30 Snack dan Persiapan Outbound
11.30 - 14.30 Outbound
14.30 - 15.30 Mandi & Packing
15.30 - 16.30 Makan Siang
16.30 - 17.30 Perkenalan Angkatan
17.30 - 18.00 Paskah Election
18.00 - 18.30 Penutupan
18.30 - 19.30 Makan Malam
19.30 Pulang

Daftar No Pemateri
No
Nama No. HP Alamat
.
1 Kak Puji 085777762078
2 Pdt. Patris 081341531383
3 Kak Youki 089652429596 / 085340971006
4 Pdt. Rotua 082394396879 / 085262261785
5 Kak Delti 085242293074
6 Kak Yohanis 085242084911
7 Pdt. Budiman 081342666434
8 Kak Andy 085242384530
9 Pak Agus PNUP 081355195523
10 Pdt. Robert Sokoy, M.Th 082196277676 / 04115713771 Jl. Gunung Lokon No.36
11 Kak Yessy 085244271223
12 Kak Wilda 085298098858
13 Kak Daud 081355275963
14 Kak Budianto Napoh 085237042597
15 Pdt. Yopi 082190593468
16 Pdt. Nyomen Djempu 081219067876
17 Kak Markus 085256507573
18 Kak Hesti 085727778950
19 Kak Herianto 085242688909
20 Kak Chandra 081241027096
21 Kak Vicky 082188255570
22 Pdt. Lukas Dayung 082196274322 / 081342143272 Telkomas
23 Kak Cris Lapik (S'12) 081342355923
24 Kak Mega (S'10) 082347066992
25 Kak Ibe (P'09) 085299028469
26 Kak Nugerah (P'14) 082290753174
27 Kak Spon 08124150538 / 087781001828
28 Kak Dera 085241472608
29 Kak Wahyu 085399855032
30 Kak Wawan 082188987871
31 Kak Lena 081342661652
32 Kak Agnes 082187141412
33 Kak Rere 085255837460 Perkantas
34 Kak Fenk 085242599331
Jl. PK 18 Lrg 10 No.18
35 Drg. Yonathan Pasina 081342193361
Bontoramba
36 Kak Alvons 085299070636
37 Kak Iven 085320312221
38 Kak Thomas 082188332011
39 Kak Tina 085299271095 / 081342441930
Belakang Pekuburan Kristen
40 Pdt. Anton Arruan, S.Th 085255044798
Panaikang
41 Kak Cencen 085216161786
42 Kak Fili 085298718912
43 Pdt. Septin B. Tunesaka 085399786750 Jl. PK 4 Kowilham III No.17
Ev. Tiaras Sinambela,
44 085231137341 Jl. Sermani No.55 Tello Baru
S.Si
45 Prof. Daniel Jl. Mesjid Baiturahman No. 65A
46 Ev. Petrus Kondorura 081242642966
47 Ev. Deni K, M.Div 081289147948 LPMI
48 Kak Medy Maxi Seke 08124284362 LPMI
49 Ev. Zandy Keliduan 082198281105 LPMI
Jl. Cendrawasih Aswib 1 blok F
50 Pdt. Frans Yakob Kiuk 081241801891
No.6
51 Pdt. Edgar 0411440048 / 0811441939 Jl. Kancil Tengah No.57
52 Pdt. Erni Tonapa 04115737653 / 08124235402 Wisma Rama, Jl. Sunu No.1
53 Kak Yoan 085242009894
Pdt. I Made Swardana, Kompleks Bokdu, Sungguminasa,
54 04115777584
M.Th Gowa
55 Kak Yoyok 04115756957 Perkantas
Jl. Pelita Raya A24 / No.8 Komp.
56 Ev. Jafet Robby, S.Th 085242147580
Baruga Permai Antang
Pdt. Yosama Masader,
57 085242268204 BTP Blok H
M.Th
58 Pdt. Viola 085397879380 Jl. Mairo No.41A
59 dr. Erlyn Limoa 085343822288
60 Dr. Elisa B. Tampilang 0811411749
61 Pdt. Bastian Baas 0811441622 Jl. Setapak, Panaikang
62 Pdt. Yusuf Paliling 085299831452
63 Pdt. Neli 081342700053
64 Dr. Delis 081319354503 / 0811419248 Bukit Khatulistiwa
65 Kak Agnes 081241557722 BTP Blok C
66 Kak Hengky LPMI
67 Pdt. Markus Lolo, M.Th 081342608275 Komp. Perumahan STT Intim
Pdt. Musa Sikombong,
68 081342486467 Lanraki
M.Th
69 Pdt. Yonatan 08125495570 Dekat Getor Labuang Baji
70 Bapak Suryanto 0411863661 / 0811445003
71 Kak Jefry 0411857767 / 081341571752
72 Ev. Michael M.Div 0411320396 / 081342183183 Jl. S. Limboto (TK & SD Sion)
73 Pdt. Charles / Pdt. Reni 081342617777
Taman Sudiang Indah Blok B1
74 Pdt. Palty Napitupulu 0411555709 / 081343088210
No.4
Pdt. Steny Aritonang 04115128411 / 082188236544 / Griya Prima Tonasa Blok D2
75
Papiloja, S.Th 081524141730 No.3 Sudiang
Jl. Gunung Merapi Komp.
76 Pdt. Dr. Daniel Ronda 0411325562
Perumahan Dosen STT Jaffray
77 Kak Minggus 082187992080
78 Kak Rangga 082347169016
79 Kak Renhard 082291391112 Perkantas

DAFTAR PELAYAN
ACARA MC SINGERS PEMUSIK
ERLIS (A'18) FIRMANIA (P'18) GITARIS: EZER (M'18)
DEA MALAHA
PEMBUKAAN
(E'18) YUDI (M'18) CAJON: YONAM (E'18)
  YOGI (S'18) KEYBOARD: IRVAN (P'18)
GABRIEL (M'18) GITARIS: DAVID (G'18)
MATERI I GLORY (A'18) KALEB (S'18) CAJON: YONAM (E'18)
ASIHANA (S'18) KEYBOARD: MEGA (S'18)
YOGI (S'18) GITARIS: EGI (G'18)
MATERI II FIRMANIA (P'18) YUDI (M’18) CAJON: GEO (M'18)
RARA (G'18) KEYBOARD: IRVAN (P'18)
OKY (G'18) GITARIS: VIGO (E'18)
SATE I TASYA (G'18) GABRIEL (M'18) CAJON: EZER (M'18)
GLORY (A'18) KEYBOARD: MEGA (S'18)
YUDI (M'18) GITARIS: DAVID (G'18)
SATE II RARA (G'18) KALEB (S'18) CAJON: YONAM
TASYA (G'18) KEYBOARD: MEGA (S'18)
GABRIEL (M’18) GITARIS: EGI (G'18)
OKY (G'18) CAJON: EZER (M'18)
IBADAH KPI CACA (M'18)
ASIHANA (S'18) KEYBOARD: IRVAN (P'18)
  BASS: GEO(M'18)

LIST OPSI GAMES

OUTBOND

Opsi 1 "Balon Adalah Nyawaku"

Estimasi waktu: 15 menit

Cara Bermain:

Games ini dimainkan secara berpasangan dri anggota tim. Pasangan peserta membawa balon dari titik start di
punggung mereka (peserta saling membelakangi) menuju titik finish. Tim yang mampu mengumpulkan balon
sebanyak mungkin dalam kurun waktu 15 menit menjadi pemenangnya

Opsi 2, "Air Mengalir Sampai Jauh"

Estimasi : 10 menit

Cara bermain:

Peserta duduk di tanah, berbaris banjar kebelakang, sambil memegang bilang bambu sebagai tempat
mengalirnya air. 1 peserta berperan sebagai penimba air berdiri didepan barisan. Sementara sebuah ember
diletakkan dibelakang barisan untuk diisi air. Peserta akan mengisi air ini sebanyak mungkin dalam kurun
waktu sepuluh menit. Tim yg airnya paling banyak menjadi pemenang

Opsi 3 "Fishing Team"


Estimasi : 15 menit

Cara bermain: Semua peserta mengikat tali rafia di pinggang dan berdiri melingkar. Di pusat tali rafia itu diikat
paku yang akan dimasukkan kedalam botol. Tim yang paling cepat memasukkan paku kedalam botol akan
menjadi pemenangnya

Opsi 4 “ Tarik Tambang”

Opsi 5: “ Estafet tepung”

Alat dan bahan :

Mangkok plastik kecil

Ember

Tepung terigu

Cara permainan :

Peserta berkelompok 8-10 orang. Setiap orang dibagikan satu mangkok kecil. Kemudian berbaris memanjang
ke belakang. Setiap kelompok harus berkompetisi secara estafet memindahkan tepung yang sudah disiapkan di
depan menuju ember yang ada di belakang dengan syarat mangkok harus melalui atas kepala dan peserta tidak
boleh menoleh ke belakang. Kompetisi dibatasi hanya dua menit. Kelompok dengan tepung paling banyak yang
menang

Opsi 6 “Kereta Terpanjang”

Bagilah peserta menjadi beberapa kelompok yang maisng-masing kelompok terdiri dari 5 – 6 orang. Setiap
orang berbaris dalam masing-masing kelompok, berderet satu baris dari depan ke belakang. Setelah itu,
instruksikan pada semua peserta untuk berlomba untuk membentuk barisan yang paling panjang. Barisan tidak
boleh terputus, satu sama lain harus saling berhubungan.

Kuncinya adalah peserta boleh menggunakan apa saja, khususnya barang-barang yang melekat di badannya
untuk membentuk barisan yang terpanjang. Tapi kunci ini jangan diungkapkan ke peserta. Cukup instruksikan:
“Berlombalah untuk membuat barisan terpanjang“. Biarkan para peserta berkreativitas sendiri.

LIST GAMES INDOOR

Opsi 1: Temukan Barang

Buat janjian di awal, untuk angka yang disebutkan pertama menunjukkan Perjanjian Lama (angka 1) atau
Perjanjian Baru (angka 2). Angka yang disebutkan kedua merupakan urutan bab. Angka yang disebutkan ketiga
merupakan pasal Alkitab. Angka yang disebutkan keempat merupakan ayat Alkitab. Angka yang disebutkan
kelima merupakan kata ke-..

Jadi misalnya, kalau moderator menyebutkan 2-3-19-23-12, maka berarti 2 itu Perjanjian Baru, Bab ketiga dari
perjanjian baru adalah Lukas. Jadi barang yang dibawa adalah kata ke-12 dari Lukas 19:23. Lukas 19:23
berbunyi, "Jika demikian, mengapa uangku itu tidak kauberikan kepada orang yang menjalankan uang? Maka
sekembaliku aku dapat mengambilnya serta dengan bunganya." Kata ke-12 dari Lukas adalah uang. Jadi, siapa
paling cepat membawa uang kepada moderator (cuman membawa loh ya :p) adalah yang menang dan
mendapatkan poin.

Opsi 2: Bebek, gajah, tukang gading dan tukang daging

Cara permainan :

Peserta berjalan melingkar memutari pusat lingkaran sambil bernyanyi. Kemudian trainner mengatakan “tiga”
maka peserta harus berkelompok yang terdiri dari tiga orang. Dari tiga orang itu tentukan dua orang berdiri
bergandengan untuk menjadi gajah dan satu orang menjadi bebek dengan posisi jongkok di depan gajah. Ketika
trainner mengucapkan “tukang daging” maka bebek harus berlari mencari gajah lain. Sementara gajah diam
berdiri saja. Ketika trainner mengucapkan “tukang gading” maka gajah (dua orang) secepatnya mencari bebek
yang lain. Sementara bebek diam jongkok saja. Ketika trainner mengucapkan “longsor” maka semua harus
berlari secepatnya mencari pasangan lain sehingga formasi semula berubah, tidak boleh dengan pasangan yang
sama.

Opsi 3: Kisah Angka-angka

Langkah-langkah dalam Ice Breaker Games ini: 

Mintalah seluruh peserta berhitung dari nomor 1 dan seterusnya sampai selesai (habis). Minta setiap peserta
mengingat nomor urutnya masing-masing dengan baik, jika perlu lakukan pengujian dengan menyebut secara
acak beberapa angka dan minta peserta yang disebut nomornya untuk menyahut ‘ya’!, atau tunjuk beberapa
orang peserta secara acak dan tanyakan ia nomor urut berapa. Tegaskan sekali lagi apakah mereka benar – benar
mengingat nomor urutnya masing – masing.

Setelah yakin, jelaskan bahwa Anda akan menyampaikan suatu berita atau suatu cerita tertentu di mana dalam
sepanjang cerita itu akan disebut sejumlah angka – angka. Peserta yang disebut angka atau nomor urutnya
diminta segera berdiri dan langsung meneriakkan namanya keras – keras kepada seluruh peserta lain. Jika
terlambat 3 detik, peserta dikenakan hukuman ramai – ramai oleh peserta lain

OPSI DESAIN PANGGUNG

Anda mungkin juga menyukai