Anda di halaman 1dari 34

Ari Probandari

Perumusan Masalah dan


Tujuan Penelitian
Tujuan Pembelajaran

• Mahasiswa mampu membedakan masalah


praktis dan masalah penelitian.
• Mahasiswa mampu merumuskan tujuan
penelitian berdasarkan masalah penelitian
yang ditetapkan.
Kumar R. (1999). Research Methodology: a Step By Step Guide for Beginners. Sage
Publication.

Proses Penelitian
What How Conducting the study

1 2 3 4 5 6 7 8

1. Formulating a research problem


2. Conceptualising a research design
3. Constructing an instrument for data collection
4. Selecting a sample
5. Writing a research proposal
6. Collecting data
7. Processing data
8. Writing a research report
Apakah Masalah?
• Problem (Merriam-Webster dictionary, 2012):
– A question raised for inquiry, consideration, or
solution

• Antonym: answer, solution


Apakah Masalah Penelitian?
Apakah Penelitian?
‘Research is the systematic collection,
analysis and interpretation of data to
answer a certain question or solve a
problem.’

Varkevisser CM, Pathmanathan I, Brownlee A. (2003). Designing and


conducting Health Systems Research Project. Volume 1: Proposal
development and fieldwork. KIT Publishers Amsterdam.
Penelitian
Menghasilkan
pengetahuan dan Penelitian
teknologi baru untuk
mengatasi masalah
Dasar
kesehatan

Identifikasi masalah
kesehatan, merancang
Penelitian dan mengevaluasi
Terapan kebijakan dan program
intervensi kesehatan.
Apakah Masalah Penelitian?
Apakah masalah penelitian itu?

“Masalah – yang perlu penelitian/riset – untuk


menjawabnya/memberi solusinya”
Bagaimana Cara Menentukan Masalah
Penelitian?
Tulis Latar
Buat Pohon
Baca Belakang
Masalah
Masalah
Problem Tree – Keep asking Why?
Unskilled Labor Inefficient Irrigation
Low Labor
Productivity

Unsuitable Climate Inefficient Water harvesting

Water Scarcity Lack of crop varieties


adapted to climate
Food Insecurity

Unsuitable Crops Farming Patterns do not


Return nutrients

Low Land Farmers can’t afford fertilizers


Productivity

web.squ.edu.om/.../Resear
Poor Soil Farmers unaware of
ch%20Problem%20.. 1 best practices
4
Kriteria menentukan masalah
penelitian prioritas
• Relevansi (how large or spread of the problem; who is
affected; how severe is the problem)
• Menghindari duplikasi (coba jawab secara commonsense,
atau dari laporan bukan publikasi)
• Urgensi data
• Akseptabilitas politis (dukungan dari lembaga terkait)
• Fisibilitas (sumber daya manusia, waktu, alat, anggaran)
• Aplikabilitas (kemungkinan rekomendasi dari riset anda
akan dipakai)
• Ethical acceptability (cultural acceptability, informed
consent, prinsip-prinsip etika penelitian lainnya)
Latar Belakang Masalah

Deskripsi Setting Topik (umum,


relevan)

Fakta-fakta yang memperkuat


“mengapa topik tsb adalah masalah
penelitian”

Alasan mengapa penelitian yang akan


dilakukan penting dan menarik untuk
dilakukan? --- kontribusi pada ilmu
pengetahuan dan aplikasi praktis
Latar Belakang Masalah
Bagian Fungsi Karakteristik
Latar Belakang Masalah Deskripsi Konteks Studi [1] Informasi tentang
konteks sosial ekonomi,
politis, organisasi dsb (yang
relevan saja)
[2] Awalan teoritis
[3] Motivasi personal
[4] Kebijakan yang sedang
berjalan
Pentingnya dilakukan [1] Kesenjangan informasi
penelitian dari literature yang ada
[2] Pentingnya penelitian
dilakukan  untuk
melengkapi ilmu
pengetahuan dan aplikasi
praktisnya
Latar Belakang Masalah:
pertanyaan refleksi

• Apakah dideskripsikan fakta-fakta yang


mendukung topik penelitian anda?
• Apakah fakta-fakta tersebut dibahas dan dicari
penyebabnya dengan cara mengkaitkannya
dengan fakta lain?
• Apakah diidentifikasi masalah-masalah yang
timbul?
• Apakah ditetapkan masalah prioritas?
Bagaimana metode penetapan masalah
prioritas tersebut?
Rumusan Masalah
Latar Belakang Masalah
Spesifik, to the
point

Rumusan Masalah
Pertanyaan
(What/What
Tujuan Penelitian
If/How/Why)

Manfaat Penelitian
Penelitian

“Penelitian merupakan penyelidikan


sistematis yang ditujukan pada penyediaan
informasi untuk menyelesaikan persoalan-
persoalan.”

Cooper DR, Emory CW. 1996. Metode Penelitian Bisnis. Gunawan E


[alih bahasa]. Erlangga Surabaya.
Masalah penelitian

• Masalah yang hendak dijawab dengan


melakukan penelitian, bersifat teoritis atau
praktis.
• Sebaiknya dirumuskan dalam bentuk kalimat
pertanyaan
• Masalah penelitian yang baik, adalah:
• Jelas, tidak ambigu
• Jelas cakupan (batas-batasnya)

Cooper DR, Emory CW. 1996. Metode Penelitian Bisnis. Gunawan E [alih bahasa]. Erlangga Surabaya.
Jenis Masalah Penelitian dalam
Manajemen (Copper dan Emory, 1996)
Pemilihan Sasaran atau Tujuan Manajemen

Masalah Penelitian
dalam Manajemen

Pengendalian situasi —menggali Pembuatan dan Penilaian Solusi


sebab mengapa suatu tindakan
manajemen gagal mencapai
tujuannya
Mengapa BOR rendah?

Masalah manajemen atau masalah


penelitian manajemen?
BOR rendah

• Mutu pelayanan rendah


• Rujukan rawat inap rendah, dokter ga mau
kirim pasien
• Tarif terlalu tinggi
• Jenis pelayanan terbatas
• Persaingan (medis, medis vs komplementer)
• Masyarakat belum tahu
• Masyarakat tidak puas
• Lokasi sulit dijangkau
Slide: Utarini
Masalah manajemen vs
penelitian
Masalah praktis Masalah penelitian

• Bagaimana posisi rumah


sakit ini terhadap rumah
• Bagaimana meningkatkan sakit pesaing?
utilisasi pelayanan? • Bagaimana kinerja provider
apabila dibandingkan
• Apa terkait dengan dengan standar?
persaingan yang ketat? • Bagaimana tingkat
kepuasan pasien?
• Apa mutu pelayanannya • Dimensi kepuasan apakah
buruk? yang paling penting bagi
pasien?
Slide: Utarini
Masalah manajemen: Apakah pelayanan catering
sebaiknya disediakan rs sendiri atau dikontrakkan keluar?
Masalah penelitian: Bagaimana preferensi manajer dalam
hal tersebut? Berapa biaya untuk menyediakan pelayanan
sendiri dan mengontrakkan keluar?
Tujuan penelitian: Mengukur persepsi manajer terhadap
keuntungan dan kelemahan kedua alternatif serta
membandingkan biaya kedua alternatif

Slide: Utarini
Kriteria untuk menetapkan prioritas
masalah penelitian
(Varkevisser, Pathmanathan, Brownlee, 2003):

• Relevansi
• Mencegah duplikasi
• Urgensi
• Akseptabilitas
• Kelayakan
• Aplikabilitas
• Pertimbangan etik

Slide: Utarini
Proses Perumusan Masalah
(Zikmund, 2000)

Keputusan Memahami Identifikasi


dan tujuan latar belakang masalah,
manajemen masalah bukan
gejalanya

Rumuskan
masalah Tetapkan Tetapkan
penelitian dan variabel scope masalah
tujuan yang relevan (Unit analisis)
penelitian
Slide: Utarini
Memotong Menyusun
Identifikasi Memilih
menjadi Perumusan
topik subtopik
Sub-sub topik masalah

Pertimbangkan Rumuskan
Cek-ulang
sumber daya tujuan

Langkah Mempertajam Permasalahan


(Kumar, 1996)
Slide: Utarini
Tujuan penelitian

• Apa yang akan dicapai dalam suatu penelitian.


• Arah jenis penelitian yang akan digunakan.
• Dirumuskan dalam bentuk kata kerja yang
spesifik.
Merumuskan Tujuan (Cresswell, 2004)

• Memulainya dengan “Tujuan penelitian ini adalah...”


untuk memfokuskan perhatian pembaca
• Menggunakan kata kerja yang spesifik untuk arah
penelitian tertentu
• Mencantumkan konsep sentral yang akan dipelajari
• Tidak memberikan hasil yang diinginkan
• Menyebutkan unit analisis
Contoh
Kata kerja spesifik Kata kerja tidak spesifik

Mendeskripsikan… Mengetahui...
Menjelaskan… Menganalisis...
Mengeksplorasi… Memahami...
Mengembangkan...
Mengidentifikasi…
Mengukur tingkat…
Mengukur hubungan...
Meningkatkan/menurunkan...
Melakukan penilaian…
Membandingkan
Menetapkan strategi…
Mengevaluasi
Menilai efektivitas..
Rumusan generik tujuan:
Kualitatif
Tujuan penelitian ini adalah untuk _____
(mendeskripsikan, mengembangkan,
mengeksplorasi?) ____ (konsep sentral yang
diteliti?) pada _____ (unit analisis) menggunakan
pendekatan ____ (arahan jenis penelitian). Pada
penelitian, _____ (konsep sentral) secara umum
didefinisikan sebagai _______ (berikan definisi
sementaranya)
Rumusan generik tujuan:
Kuantitatif
Tujuan penelitian ____ (deskriptif,
eksperimental) ini adalah untuk _____ (menguji,
mengkorelasikan dll) ____ (variabel independen)
dengan _____ (variabel dependen) pada ____
(unit analisis) di _____ (lokasi penelitian).

Anda mungkin juga menyukai