Anda di halaman 1dari 4

Tugas 1.

Audit Manajemen
Nama: Sari Atul Hidayah
NIM : 041397142
Nama Mata Kuliah : Audit Manajemen
Kode Mata Kuliah : EKSI4413
Jumlah sks : 3 sks
Nama Pengembang :
Nama Penelaah :
Status Pengembangan : Baru/Revisi*
Tahun Pengembangan : 2019
Edisi Ke- :

No Tugas Tutorial Skor Maksimal Sumber Tugas Tutorial


1. Tugas Tuton No. 1 Skor maksimal 100 Modul 1 Konsep Dasar Audit
Manajemen
Jelaskan jenis audit Kegiatan Belajar 1 membahas
manajemen dan dasar-dasar audit manajemen.
peran auditor Kegiatan Belajar 2 membahas
manajemen yang konsep sistem pengendalian
berkaitan dengan manajemen
sistem
pengendalian
manajemen.

2. Tugas Tuton No. 2 Skor maksimal 100 Modul 2 Pengelolaan Tugas-tugas


Audit Manajemen
Jelaskan bagaimana Kegiatan Belajar 1 dan Kegiatan
tanggung jawab Belajar 2
staf audit
manajemen dalam
suatu perusahaan.

Jelaskan
bagaimana
pelaksanaan audit
manajemen
diimplementasikan
pada suatu
perusahaan
manufaktur.

3. Tugas Tuton No. 3 Skor maksimal 100 Modul 3 tentang Audit


Jelaskan prosedur Manajemen Fungsi Keuangan.
audit operasional – Kegiatan Belajar 1 dan Kegiatan
analisis keuangan! Belajar 2

* coret yang tidak sesuai


Jawaban:

1. JENIS AUDIT MANAJEMEN


Audit manajemen dapat dibagi dalam 3 kategori (Arens et al., 2012), yaitu
audit fungsional, audit organisasional, dan penugasan khusus. Dalam tiap audit,
tujuan utamanya adalah mengevaluasi pengendalian internal terkait efisiensi,
efektivitas, dan ekonomisasi.

1) Audit Fungsional Fungsi adalah salah satu cara untuk membagi aktivitas
bisnis, contohnya adalah fungsi produksi, fungsi keuangan, fungsi sumber
daya manusia. Audit fungsional melakukan audit atas fungsi yang ada di
perusahaan terkait dengan efisiensi, efektivitas, dan ekonomisasi.
Keuntungan melakukan audit fungsional adalah dapat meningkatkan
spesialisasi auditor dalam bidang tertentu sehingga dapat lebih efektif dan
efisien dalam melakukan audit. Kelemahan dari audit fungsional adalah
kurang dapat mengevaluasi keterkaitan antar fungsi di perusahaan.
2) Audit Organisasional Audit manajemen atas organisasi mengaudit suatu unit
organisasi, seperti departemen, cabang, atau anak perusahaan. Audit
organisasi mengevaluasi efisiensi dan efektivitas dari interaksi antar fungsi.
3) Penugasan Khusus Manajemen dapat memberikan penugasan khusus untuk
melakukan audit manajemen, seperti menentukan penyebab dari tidak
efektifnya sistem teknologi informasi di perusahaan, menginvestigasi
kemungkinan terjadinya kecurangan di suatu divisi.

PERANAN AUDITOR MANAJEMEN

Auditor manajemen melakukan reviu atas area-area di organisasi dengan tujuan


untuk mengevaluasi pengendalian manajemen. Oleh karena itu, auditor manajemen
yang efektif harus memahami definisi sistem pengendalian manajemen dan
memahami konsep-konsep evaluasi sistem pengendalian manajemen. Pemahaman
konsep dasar pengendalian dan evaluasi sistem pengendalian harus menjadi
perhatian utama dari semua auditor manajemen.

2. Tanggung jawab staf audit manajemen


 Direktur/CAE adalah orang yang memimpin dan mengarahkan audit
manajemen.
 Manajer bertanggung jawab membantu direktur/CEA dalam memberikan
arahan dan pengawasan unit audit manajemen.
 Staf bertanggung jawab untuk
merencanakan,pengembangan,pelaksanaan,pelaporan dan menindaklanjuti
penugasan audit manajemen sebagaimana diarahkan oleh manajer audit
manajemen.

3. Fungsi keuangan pada perusahaan mempunyai peranan yang sangat penting dan
strategic dalam kehiduoan perusahaan, ditinjau dari sudut pandang pencapaian
sasaran jangka pendek,,jangka menengah maupun jangka panjang, yang meliputi
perolehan keuntungan, pertumbuhan, dan perluasan usaha. Oleh karena itu, fungsi
keuangan menjadi salah satu area dalam perusahaan yang perlu diaudit untuk melihat
apakah fungsi keuangan telah dilaksanakan secara efektiv dan efisien

Anda mungkin juga menyukai