Anda di halaman 1dari 5

KISI-KISI PENULISAN SOAL PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT) ONLINE

MATEMATIKA PEMINATAN KELAS X MIPA


Sekolah : SMAN 1 MANCAK
Mata Pelajaran : Matematika Peminatan
Kurikulum : Kurikulum 2013
Alokasi Waktu : 120 Menit
Jumlah Soal : 20 Soal
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Tahun Pelajaran : 2019-2020
Penyusun : Ita Mafajatul Aliyah
Bentu No
No Kompetensi Dasar Materi Level Kognitif Indikator Soal
k Soal Soal
1 3.2 Menjelaskan vektor, operasi vektor, Vektor Pengetahuan Melukis hasil penjumlahan vektor PG 1
panjang vektor, sudut antarvektor dengan menggunakan metode jajar
dalam ruang berdimesi dua (bidang) genjang
dan berdimensi tiga.
2 3.2 Menjelaskan vektor, operasi vektor, Vektor Pengetahuan Menggunakan konsep vektor dalam PG 2
panjang vektor, sudut antarvektor pemecahan masalah
dalam ruang berdimesi dua (bidang)
dan berdimensi tiga.
3 4.2 Menyelesaikan masalah yang berkaitan Vektor Keterampilan Menyelesaikan operasi penjumlahan PG 3
dengan vektor, operasi vektor, panjang pada vektor
vektor, sudut antar dua vektor dalam
ruang berdimensi dua (bidang) dan
beriensi tiga.
4 4.2 Menyelesaikan masalah yang berkaitan Vektor Keterampilan Menyelesaikan operasi perkalian vektor PG 4
dengan vektor, operasi vektor, panjang dengan skalar
vektor, sudut antar dua vektor dalam
ruang berdimensi dua (bidang) dan
beriensi tiga.
5 3.2 Menjelaskan vektor, operasi vektor, Vektor Pengetahuan Menggunakan sifat-sifat dan operasi PG 5
panjang vektor, sudut antarvektor aljabar vektor pada bidang berdimensi
dalam ruang berdimesi dua (bidang) tiga
dan berdimensi tiga.
6 3.2 Menjelaskan vektor, operasi vektor, Vektor Pengetahuan Menentukan panjang vektor melalui PG 6
panjang vektor, sudut antarvektor operasi penjumlahan vektor
dalam ruang berdimesi dua (bidang)
dan berdimensi tiga.
7 3.2 Menjelaskan vektor, operasi vektor, Vektor Pengetahuan Menentukan koordinat suatu vektor PG 7
panjang vektor, sudut antarvektor satuan jika diketahui panjang dari suatu
dalam ruang berdimesi dua (bidang) vektor
dan berdimensi tiga.
8 3.2 Menjelaskan vektor, operasi vektor, Vektor Pengetahuan Menentukan skalar vektor dengan PG 8
panjang vektor, sudut antarvektor menggunakan operasi perkalian dan
dalam ruang berdimesi dua (bidang) pengurangan vektor
dan berdimensi tiga.
9 3.2 Menjelaskan vektor, operasi vektor, Vektor Pengetahuan Menentukan perkalian skalar dua vektor PG 9
panjang vektor, sudut antarvektor jika diketahui dua vektor satuannya
dalam ruang berdimesi dua (bidang)
dan berdimensi tiga.
10 3.2 Menjelaskan vektor, operasi vektor, Vektor Pengetahuan Menentukan hasil operasi penjumlahan PG 10
panjang vektor, sudut antarvektor dan pengurangan tiga buah vektor
dalam ruang berdimesi dua (bidang)
dan berdimensi tiga.
11 3.2 Menjelaskan vektor, operasi vektor, Vektor Pengetahuan Menentukan koordinat dari suatu titik PG 11
panjang vektor, sudut antarvektor dengan menggunakan sifat-sifat dan
dalam ruang berdimesi dua (bidang) operasi pengurangan vektor
dan berdimensi tiga.
12 3.2 Menjelaskan vektor, operasi vektor, Vektor Pengetahuan Menentukan nilai dari suatu elemen dari PG 12
panjang vektor, sudut antarvektor vektor
dalam ruang berdimesi dua (bidang)
dan berdimensi tiga.
13 4.2 Menyelesaikan masalah yang berkaitan Vektor Keterampilan Menyelesaikan operasi perkalian dua PG 13
dengan vektor, operasi vektor, panjang vektor pada persegi panjang
vektor, sudut antar dua vektor dalam
ruang berdimensi dua (bidang) dan
beriensi tiga.
14 3.2 Menjelaskan vektor, operasi vektor, Vektor Pengetahuan Menentukan jarak dari suatu vektor pada PG 14
panjang vektor, sudut antarvektor ruang
dalam ruang berdimesi dua (bidang)
dan berdimensi tiga.
15 4.2 Menyelesaikan masalah yang berkaitan Vektor Keterampilan Menyelesaikan operasi perkalian dua PG 15
dengan vektor, operasi vektor, panjang vektor pada suatu persegi
vektor, sudut antar dua vektor dalam
ruang berdimensi dua (bidang) dan
beriensi tiga.
16 4.2 Menyelesaikan masalah yang berkaitan Vektor Keterampilan Menyelesaikan masalah matematis PG 16
dengan vektor, operasi vektor, panjang dengan menggunakan rumus mencari
vektor, sudut antar dua vektor dalam besar sudut
ruang berdimensi dua (bidang) dan
beriensi tiga.
17 4.2 Menyelesaikan masalah yang berkaitan Vektor Keterampilan Menyelesaikan masalah matematis PG 17
dengan vektor, operasi vektor, panjang dengan menggunakan rumus hasil skalar
vektor, sudut antar dua vektor dalam dua vektor
ruang berdimensi dua (bidang) dan
beriensi tiga.
18 3.2 Menjelaskan vektor, operasi vektor, Vektor Pengetahuan Menentukan hasil kali sklara dua vektor PG 18
panjang vektor, sudut antarvektor
dalam ruang berdimesi dua (bidang)
dan berdimensi tiga.
19 3.2 Menjelaskan vektor, operasi vektor, Vektor Pengetahuan Menentukan kedudukan pasangan suatu PG 19
panjang vektor, sudut antarvektor vektor
dalam ruang berdimesi dua (bidang)
dan berdimensi tiga.
20 3.2 Menjelaskan vektor, operasi vektor, Vektor Pengetahuan Menemukan proyeksi ortogonal suatu PG 20
panjang vektor, sudut antarvektor vektor
dalam ruang berdimesi dua (bidang)
dan berdimensi tiga.

Anda mungkin juga menyukai