Anda di halaman 1dari 11

FORM No.

Dokumen FM-KUR-04-03
Versi/revisi 1/0
Tanggal revisi -
KARTU SOAL PENILAIAN
Tanggal berlaku 17 Agustus 2016
AKHIR SEMESTER GANJIL Tanggal SK 26 Oktober 2020
Halaman dari

SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER


MATA PELAJARAN : BIOLOGI
KELAS : X MIPA/ X IPS
HARI/ TANGGAL : KAMIS/ 3 DESEMBER 2020
WAKTU : 07.30 – 09.30 WIB

KUNCI SKOR LEVEL


NO BUTIR SOAL JAWABAN NILAI KOGNITIF

1 Biologi Sebagai ilmu memiliki objek kajian berupa berbagai C 2


permasalahan makhluk hidup dalam berbagai tingkat organisasi.
Fenomena/kejadian berikut ini yang bukan merupakan objek
kajian biologi adalah .....
A. Mangga mentah menjadi manis dan berwarna merah ketika
masak
B. Bangkai tikus berbau busuk setelah beberapa hari
C. Kandungan mineral dalam batuan
D. Ada berbagai benda kecil yang bergerak aktif pada
2 pengamatan air kolam dengan menggunakan mikroskop
E. Pembuatan tempe menggunakan jamur 2

Perhatikan gambar berikut !

3
Cabang biologi yang berkaitan dengan gambar di atas adalah .... 2
A. Histologi
B. Anatomi
C. Taksonomi
D. Sitologi
E. Fisiologi

Berikut adalah barang yang dijumpai pada sebuah supermarket :


1. Kain sutera
2. Ember plastik
3. Kain nilon
4. Nata de coco
5. Minyak sawit
Barang yang merupakan hasil penerapan biologi di bidang
industri adalah ....
A. 1, 2 dan 3
B. 1, 2 dan 4
C. 2, 4 dan 5
D. 1, 4 dan 5
E. 2, 3 dan 5

NO BUTIR SOAL KUNCI SKOR LEVEL


FORM No. Dokumen FM-KUR-04-03
Versi/revisi 1/0
Tanggal revisi -
KARTU SOAL PENILAIAN
Tanggal berlaku 17 Agustus 2016
AKHIR SEMESTER GANJIL Tanggal SK 26 Oktober 2020
Halaman dari

JAWABAN NILAI KOGNITIF

4 Perhatikan langkah-langkah metode ilmiah berikut ! 2


1. Merumuskan masalah
2. Melakukan eksperimen
3. Menyusun hipotesis
4. Mempublikasikan hasil penelitian
5. Merencanakan eksperimen
6. Menarik kesimpulan
Urutan langkah metode ilmiah yang benar adalah ....
1-2-3-4-5-6
2-1-3-4-6-5
5 3-1-2-5-4-6 2
1-3-5-2-6-4
4-5-2-1-3-6

Di desa X terjadi wabah penyakit pada ternak sapi, kerbau dan


hewan pemamah biak lainnya. Hewan ternak mereka
mengalami infeksi pada mulut dan kaki yang disebabkan oleh
virus Coxsachie, tidak mau makan sehingga hewan jadi kurus
dan sebagian ada yang mati. Wabah penyakit tersebut perlu
6 ditangani oleh para ahli di bidang ilmu ....
2
Bakteriologi
Virologi
Mikologi
Parasitologi
Zoologi
7 2
Salah satu ciri utama dari habitat gurun adalah ....
Air berada dalam bentuk uap air
Tidak terdapat perbedaan berarti antara suhu pada musim
dingin dan musim panas
Hujan turun pada waktu yang dapat ditentukan
8 Setiap hewan dapat beraktivitas pada waktu yang panjang 2
Umumnya dipenuhi oleh tumbuhan

Keanekaragaman jenis dapat terlihat dari adanya perbedaan ....


Bentuk, warna, jumlah, ukuran dan penampilan
Bentuk, warna, jumlah, ukuran dan faktor pembawa sifat
menurun
Morfologi dan anatomi
Tingkah laku dan gen
Morfologi dan tingkah laku

Jenis hewan dibawah ini, yang dijumpai di daerah Papua yang


menjadi kekayaan alam Indonesia adalah ....
Anoa dan beruang
Kasuari dan maleo
Kasuari dan babi hutan
Cendrawasih dan kasuari
Anoa dan cendrawasih

NO BUTIR SOAL KUNCI SKOR LEVEL


FORM No. Dokumen FM-KUR-04-03
Versi/revisi 1/0
Tanggal revisi -
KARTU SOAL PENILAIAN
Tanggal berlaku 17 Agustus 2016
AKHIR SEMESTER GANJIL Tanggal SK 26 Oktober 2020
Halaman dari

JAWABAN NILAI KOGNITIF

9 Pada kolam X terdapat ikan mas, ikan mujair, ikan lele dan ikan 2
gurami. Keanekaragaman ikan pada kolam X menunjukkan
keanekaragaman hayati tingkat ....
Gen
Sel
Ekosistem
Spesies
10 Kelas 2

Hutan hujan tropis merupakan habitat yang paling banyak


menyimpan keanekaragaman hayati. Jenis hutan ini banyak
terdapat di Indonesia, cara pemanfaatannya agar tetap lestari
adalah dengan ....
Pemanfaatkan sumber daya alamnya semaksimal mungkin
Menggunakan alat-alat modern sehingga tidak menimbulkan
11 kerusakan 2
Membuat semua hutan menjadi kaawasan tertutup
Menggunakan metode tebang pilih dan tanam kembali
Melakukan penelitian yang intensif kawasan hutan tersebut

Tingkatan takson makhluk hidup dalam klasifikasi:


1. Divisi
2. Ordo
3. Famili
4. Kelas
5. Genus
12 6. Spesies 2
Urutan tingkatan takson dari yang paling tertinggi ke rendah
untuk kingdom plantae adalah ....
1-2-3-4-5-6
1-3-2-4-5-6
1-4-2-3-5-6
1-4-3-2-5-6
13 6-5-3-2-4-1 2

Manakah dari pertanyaan berikut yang bukan merupakan


peran utama dari sistem klasifikasi ....
Untuk membantu dalam mengingat
Untuk memperbaiki keakuratan perdiksi
Untuk membantu menjelaskan hubungan di antara makhluk
hidup
Untuk memberikan nama yang relatif tetap bagi makhluk hidup
Untuk merancang kunci identifikasi

Ditemukan suatu organisme dengan ciri-ciri:


1. Tubuh memiliki sisik
2. Rangka tersusun oleh endoskeleton
3. Bertulang belakang
4. Bernapas dengan paru-paru
5. Tipe reproduksi ovipar
KUNCI SKOR LEVEL
NO BUTIR SOAL JAWABAN NILAI KOGNITIF
FORM No. Dokumen FM-KUR-04-03
Versi/revisi 1/0
Tanggal revisi -
KARTU SOAL PENILAIAN
Tanggal berlaku 17 Agustus 2016
AKHIR SEMESTER GANJIL Tanggal SK 26 Oktober 2020
Halaman dari

Di dalam klasifikasi makhluk hidup, organisme yang memiliki ciri-


ciri tersebut termasuk ke dalam kelas ....
Chondroichtyes
Amphibia
Mamalia
Aves
14 Reptilia
2
Berikut ini adalah nama ilmiah beberapa makhluk hidup.
1. Musa textilis
2. Felis domestica
3. Curcuma domestica
4. Musa paradisiaca
Kekerabatan yang paling dekat antara makhluk hidup tersebut
adalah ....
15 1 dan 2
2 dan 3 2
2 dan 4
3 dan 4
1 dan 4

Berikut ini adalah beberapa pertanyaan yang benar untuk Divisi


Bryophyta dan Pteridophyta ....
Pada Bryophyta memerlukan air dalam proses
perkembangbiakannya, sedangkan pada Pteridophyta
Jaringan pada Bryophyta dan Pteridophyta belum terdiferensiasi
16 sempurna 2
Pada Bryophyta protonema merupakan fase sporofit sedangkan
pada Pteridophyta, protalium merupakan fase gametofit
Protalium dan protonema merupakan fase gametofit pada
Pteridophyta dan Bryophyta
Tidak ada pertanyaan di atas yang benar tentang Bryophyta dan
Pteridophyta

Salah satu argumentasi yang menyebabkan jamur (fungi)


dikelompokkan ke dalam satu kerajaan khusus adalah:
(I) Jamur tidak berklorofil
(II) Jamur dapat berkembngbiak secara generatif dan vegetatif
(III) Jamur merupakan organisme heterotrof
(IV) Jamur berkembangbiak dengan spora
(V) Bagian-bagian jamur tidak dapat dibedakan antara daun,
batang dan akar
Manakah dari kombinasi pernyataan di atas yang benar ....
I, II, III
II, III, IV
III, IV, V
I, III
I, V

KUNCI LEVEL
NO BUTIR SOAL JAWABAN
SKOR NILAI
KOGNITIF
FORM No. Dokumen FM-KUR-04-03
Versi/revisi 1/0
Tanggal revisi -
KARTU SOAL PENILAIAN
Tanggal berlaku 17 Agustus 2016
AKHIR SEMESTER GANJIL Tanggal SK 26 Oktober 2020
Halaman dari

17 Medium yang dapat digunakan untuk menumbuhkan virus yaitu 2


....
Agar-agar diberi mineral dan vitamin
Embrio telur ayam yang hidup
Air yang steril diberi pupuk dan mineral
Agar-agar diberi glukosa, lemak dan karbohidrat
18 Selai yang dibuat dari agar-agar, mineral dan vitamin 2

Jenis penyakit di bawah ini disebabkan oleh virus adalah ....


Influenza, AIDS, tifus, polio dan cacar
Influenza, kolera, tifus, polio dan cacar
19 Tifus, kolera, AIDS, influenza dan cacar
2
Influenza, AIDS, demam berdarah, polio dan cacar
Demam berdarah, polio, cacar, kolera dan tifus

Hubungan yang tepat pada tabel berikut antara jenis penakit, virus
yang menyebabkan dan bagian tubuh yang di serang adalah ....
Jenis Bagian Tubuh yang
Virus
Penyakit Diserang
A. AIDS HIV Kekebalan tubuh
B. SARS Herpesviridae Pernapasan
20 C. Gondok Ebola Kelenjar getah 2
bening
D. Campak Paramyxovira Pencernaan
E. Polio Myxovirus Otak dan tulang
belakang

Beberapa penyakit yang disebabkan oleh virus antar lain sebagai


berikut.
1. NCD (Newcastle Disease)
2. Tungro
21 3. CVPD ( Citrus Vien Phloem Degeneration) 2
4. Penyakit mosaik
Penyakit Yang Menyerang Padi adalah…
1
2
3
4
3 dan 4

Berikut ini adalah pertanyaan yang tidak sesuai mengenai


pertukaran materi genetik pada bakteri adalah ....
Plasmid dari bakteri yang telah lisis (pecah) dapat memasuki
bakteri lain melalui proses transformasi
Kromosom bakteri bisa terputus di suatu bagian, fragmen
potongan tersebut bisa berpindah ke bakteri lain melalui
proses konjugasi
Bakteriofag (virus bakteri) bisa membantu memindahkan
fragmen kromosom atau plasmid dari suatu bakteri ke
KUNCI SKOR LEVEL
NO BUTIR SOAL JAWABAN NILAI KOGNITIF

bakteri lain
Plasmid dari bakteri donor bisa berpindah menuju bakteri
FORM No. Dokumen FM-KUR-04-03
Versi/revisi 1/0
Tanggal revisi -
KARTU SOAL PENILAIAN
Tanggal berlaku 17 Agustus 2016
AKHIR SEMESTER GANJIL Tanggal SK 26 Oktober 2020
Halaman dari

penerima melalui saluran konjugasi


Bakteri dapat mengambil plasmid yang ada di lingkungannya
22 melalui proses konjugasi 2

Bakteri Rhizobium yang bersimbiosis dengan tumbuhan


polong-polongan bermanfaat karena ....
Menghaluskan partikel tanah
Memecah senyawa anorganik menjadi senyawa organik
Memecah senyawa organik menjadi senyawa anorganik 2
23
Mengubah nitrogen bebas menjadi nitrat
Mengubah nitrat menjadi nitrogen bebas

Proses berikut ini yang bukan merupakan cara mengawetkan


makanan agar tidak mudah busuk akibat bakteri adalah ....
24 Pasteurisasi 2
Diasinkan
Dibekukan
Diberi air
Dikeringkan

Aspergillus wenti digunakan dalam pengolahan makanan


melalui proses fermentasi, yaitu untuk memecah protein dan
25
mengubah amilum. Di indonesia, mikroorganisme ini 2
digunakan dalam pembuatan ....
Tepe dan tempe
Tauco dan kecap
Roti dan keju
Asinan dan oncom
26 Tuak dan anggur
2
Reproduksi mikroba melalui pembelahan untuk
menghasilkan dua sel anak yang sama seperti pada
Streptococcus disebut ....
Isogami
Anisogami
Binary fission
Budding
Konjugasi

Seorang siswa mengamati organisme di bawah mikroskop


dan ditemukan ciri-ciri berbentuk seperti gelendong,
berklorofil, memiliki flagel. Berdasarkan ciri-ciri tersebut
maka organisme tersebut termasuk dalam filum ....
Flagellata
Rhizopoda
Euglenophyta
Sarcodina
Rhodophyta

KUNCI SKOR LEVEL


NO BUTIR SOAL JAWABAN NILAI KOGNITIF

27 Jamur air tidak dimasukan ke dalam kelompok jamur, tetapi 2


masuk di kelompok protista karena ....
FORM No. Dokumen FM-KUR-04-03
Versi/revisi 1/0
Tanggal revisi -
KARTU SOAL PENILAIAN
Tanggal berlaku 17 Agustus 2016
AKHIR SEMESTER GANJIL Tanggal SK 26 Oktober 2020
Halaman dari

Dapat membentuk spora yang berflagel


Dinding sel tersusun atas kitin
Bersifat heterotrof
Tidak dapat berkembang baik secara generatif
28 2
Mampu bergerak merayap

Alga yang dapat dibuat sebagai bahan agar-agar adalah


Euchema, Gelidium dan Gracillaria. Alga tersebut merupakan
anggota kelompok ....
Phaeophyta
29 Chiorophyta 2
Rhodophyta
Cyanophyta
Chrysophyta

Gambar di bawah ini adalah cara reproduksi salah jenis


Protozoa.

30
2
Cara reproduksi berdasarkan gambar di atas adalah secara ....
Seksual dengan membelah diri
Aseksual dengan membelah diri
Seksual dengan konjugasi
Aseksual dengan pembentukan tunas
Aseksual dengan pembentukan spora

Sekelompok siswa mengamati air selokan yang keruh dengan


menggunakan mikroskop di laboratorium sekolah. Mereka
31
menemukan mikroorganisme dengan ciri-ciri: 2
- Bersel satu
- Bentuk seperti sandal
- Bergerak dengan rambut getar
- Memiliki dua buah nukleus yang ukurannya berbeda
Dari cir-ciri tersebut, mikrooganisme tersebut adalah ....
A. Trypanosoma
B. Paramaecium
C. Euglena
D. Vorticella
E. Amoeba

Ciri-ciri protozoa antara lain:


1. Uniselular
2. Sel bersifat eukariotik
3. Mempunyai pseudopodia (kaki semu)
4. Mempunyai alat gerak berupa rambut halus
KUNCI SKOR LEVEL
NO BUTIR SOAL JAWABAN NILAI KOGNITIF

5. Hanya mempunyai makronukleus


Dari ciri-ciri tersebut yang merupakan ciri kelas Rhizopoda
FORM No. Dokumen FM-KUR-04-03
Versi/revisi 1/0
Tanggal revisi -
KARTU SOAL PENILAIAN
Tanggal berlaku 17 Agustus 2016
AKHIR SEMESTER GANJIL Tanggal SK 26 Oktober 2020
Halaman dari

adalah ....
A. 1, 2 dan 3
B. 1, 4 dan 5
C. 2, 3 dan 4
D. 2, 4 dan 5
32
E. 3, 4 dan 5 2

Perhartikan gambar protozoa berikut!

Berdasarkan gambar, makhluk hidup tersebut adalah ....


33 A. Paramaecium caudatum kelas Ciliata
B. Paramaecium caudatum kelas Rhizopoda 2
C. Paramaecium caudatum kelas Flagellata
D. Euglena viridis kelas Ciliata
E. Euglena viridis kelas Flagellata

Perhatikan ciri-ciri hewan Protozoa berikut.


1) Tidak mempunyai rangka
34 2) Mempunyai bulu cambuk sebagai alat gerak
3) Hidup soliter atau berkoloni 2
Hewan Protozoa di atas termasuk kelas ....
A. Rhizopoda
B. Ciliata
C. Flagellata
D. Sporozoa
E. Sarcodina

Berapa jenis mikroorganisme yang sudah dikenal antara lain


adalah:
1. Mycobacterium tuberculosis
2. Entamoeba coli
3. Entamoeba histolytica
4. Trypanosoma cruzi
5. Vibrio cholerae
Di antara mokroorganisme di atas, Protozoa penyebab
penyakit disentri ditunjukkan oleh nomor ....
A. 5
B. 4
C. 3
D. 2
E. 1

KUNCI SKOR LEVEL


NO BUTIR SOAL JAWABAN NILAI KOGNITIF

Perhatikan gambar bentuk bakteri di bawah ini. 2

35
FORM No. Dokumen FM-KUR-04-03
Versi/revisi 1/0
Tanggal revisi -
KARTU SOAL PENILAIAN
Tanggal berlaku 17 Agustus 2016
AKHIR SEMESTER GANJIL Tanggal SK 26 Oktober 2020
Halaman dari

Kelompok bakteri streptokokus ditunjukkan oleh nomor ....


A. 1 dan 3 2
36 B. 2 dan 3
C. 1 dan 4
D. 2 dan 5
E. 3 dan 5

Makanan yang sudah kadaluwarsa berbaha kalau dikonsumsi 2


37 karena mengandung racun yang dihasilkan oleh bakteri ....
A. Salmonella typhi
B. Escherichia coli
C. Bacillus anthraxis
D. Clostridium botulinum
E. Pseudomonas cocovenenans 2
38
Dinding sel bakteri tersusun atas bahan .... yang kuat, tetapi
lentur.
A. Peptidoglikan
B. Selulosa
C. Kitin
D. Lipid bilayer 2
39
E. Protein

Berikut ini yang bukan ciri anggota kingdom Protista


adalah ....
40 A. Sebagian besar merupakan organisme seluler
B. Belum memiliki diferensiasi jaringan
C. Sebagian besar hidup di air
D. Ada yang bersifat autotrof, ada yang bersifat heterotrof 2
40 E. Merupakan organisme prokariota

Hifa Vegetatif pada jamur berfungsi untuk ....


A. Alat Reproduksi
B. Alat Reproduksi dan Mencari Makanan
C. Mendukung Alat Reproduksi
D. Menampung air yang diperlukan
E. Rhizopoda

Ciliata yang berperan sebagai predator di dalam ekosistem


air tawar adalah ....
A. Vorticella
B. Balantidium
KUNCI SKOR LEVEL
NO BUTIR SOAL JAWABAN NILAI KOGNITIF

C. Stentor
D. Didinium
E. Paramecium
41 2
Ganggang merah dan ganggang cokelat mampu hidup di
FORM No. Dokumen FM-KUR-04-03
Versi/revisi 1/0
Tanggal revisi -
KARTU SOAL PENILAIAN
Tanggal berlaku 17 Agustus 2016
AKHIR SEMESTER GANJIL Tanggal SK 26 Oktober 2020
Halaman dari

laut yang lebih dalam dibandingkan ganggang lainnya


karena ....
A. Merupakan organisme heterotrof
B. Memiliki klorofil b
C. Mampu bertahan hidup pada suhu yang dingin
42 D. Pigmen aksesorinya menyerap cahaya merah
E. Pigmen aksesorinya menyerap cahaya biru dan hijau 2

Pinisillium Merupakan Jamur yang bias tumbuh pada tempat


yang mengandung . . .
A. Vitamin
43 B. Lemak
C. Protein
D. Karbohidrat
E. Gula 2

Dengan pengamatan di bawah mikroskop, suatu jenis jamur


memiliki cir-ciri: hifa tidak bersekat dan menghasilkan
44 sporangispora serta zigospora. Kemungkinan jamur tersebut
adalah ....
A. Aspergillus
B. Rhizopus
2
C. Penicillium
45 D. Trichoderma
E. Neurospora

Jamur yang terdapat digunakan sebagai obat adalah ....


A. Volvariella volvacea 2
B. Ganoderma lucidum
C. Pleurotus sajor caju
D. Amanita phalloides
E. Rhizopus stolonifer

Rasa manis pada tapai disebabkan oleh ....


A. Gula hasil penguraian pati oleh khamir
B. Pembentukan gula oleh sel khamir
C. Gula yang ditambahkan saat pembuatan tapai
D. Alkohol hasil fermentasi
E. Terbentuknya karbon dioksida

KUNCI SKOR LEVEL


NO BUTIR SOAL JAWABAN NILAI KOGNITIF

46 Berikut yang bukan ciri-ciri sebagian besar jamur adalah .... 2


A. Memiliki kloroplas
B. Dinding sel dari kitin
C. Merupakan organisme saprofit
D. Bereproduksi secara seksual
47 E. Mampu membentuk spora 2

Seorang siswa mengamati jmaur-jamur yang tumbuh pada


bahan makanan. Salah satu jamur yang diamati memilki ciri-
ciri: mempunyai stolon, rizoid dan sporangium. Jamur
FORM No. Dokumen FM-KUR-04-03
Versi/revisi 1/0
Tanggal revisi -
KARTU SOAL PENILAIAN
Tanggal berlaku 17 Agustus 2016
AKHIR SEMESTER GANJIL Tanggal SK 26 Oktober 2020
Halaman dari

tersebut banyak ditemukan pada ....


A. Tempe
48 B. Roti
2
C. Kacang tanah
D. Kelapa
E. Oncom

Ada berapa jenis jamur, yaitu


1) Penicilium chrysogenum
2) Rhizopus stolonifer
3) Saccharomyces cerevisiae
4) Volvariella volvacea
49 5) Aspergillus flavus
6) Auricularia polytricha 2
Jamur yang bereproduksi dengan basidiospora adalah ....
A. 1) dan 2)
B. 2) dan 3)
C. 4) dan 6)
D. 1) dan 5)
50
E. 5) dan 6)
2
Pelapukan arca di Candi Borobudur salah satunya disebabkan
oleh sejenis liken karena liken ....
A. Memiliki akar yang kuat yang dapat menembus batu
B. Memang merusak batu arca yang sudah lama
C. Termasuk tumbuhan perintis yang menghasilkan zat
tertentu yang dapat melunakkan batu
D. Merupakan tumbuhan epifit
E. Merupakan simbiosis antara ganggang dan jamur

Salah satu ciri utama kelompok fungi adalah bahwa tubuhnya


tersusun dari hifa, kecuali pada anggota divisi ....
A. Ascomycotina
B. Basidiomycotina
C. Deuteromycotina
D. Zigomycotina
E. Oomycotina

Lahat, Nopember 2020


Disahkan oleh Diperiksa oleh Dibuat oleh

TRI TURNADI, M.PD. DRA.YULIA NOVA, M.PD. SURATNI, S.Pd


Kepala Sekolah Waka Kurikulum Guru Mata Pelajaran

Anda mungkin juga menyukai